Ada lima Jenis aset kripto dengan nilai transaksi terbesar saat ini yaitu Tether (USDT), Bitcoin (BTC), Ethereum (ETH), Dogecoin (DOGE), dan Terra (LUNA).
Volume transaksi kripto di Indonesia menurun efek domino kondisi global. Pasar kripto tengah dihantam situasi makroekonomi yang kurang baik sepanjang 2022.
Perkembangan aset kripto di Tanah Air berpotensi menimbulkan sumber risiko baru karena dapat mempengaruhi stabilitas ekonomi, moneter, dan sistem keuangan.
Saat ini terdapat 20.000 lebih jenis aset kripto di seluruh dunia dan berpotensi akan terus bertambah. Perkembangan tersebut tidak terlepas dari teknologi.
Kemendag menjelaskan bursa kripto di Indonesia akan terbentuk pada kuartal I 2022, saat ini lokasi kantor Digital Future Exchange di Gedung City Tower.