Indeks Pembubaran Fpi

Bareskrim Polri Cari Dugaan Tindak Pidana pada Rekening FPI
Hukum
Selasa, 2 Feb 2021

Bareskrim Polri Cari Dugaan Tindak Pidana pada Rekening FPI

Hasil analisis PPATK menjadi masukan Bareskrim dan akan menindaklanjuti ada atau tidaknya tindak pidana aliran dana FPI.
Habis Manis FPI Dibuang: Elite Meninggalkan, Pemerintah Membubarkan
Politik
Rabu, 20 Jan 2021

Habis Manis FPI Dibuang: Elite Meninggalkan, Pemerintah Membubarkan

Pemerintahan Jokowi akhirnya membubarkan FPI. Ormas ini telah kehilangan dukungan politik dari para elite.
Bagaimana Perppu Ormas Jadi Jalan Pintas Pemerintah Bubarkan FPI?
Politik
Selasa, 19 Jan 2021

Bagaimana Perppu Ormas Jadi Jalan Pintas Pemerintah Bubarkan FPI?

Bertahun-tahun FPI tak jadi dibubarkan pemerintah. Lewat UU Ormas, administrasi Jokowi akhirnya membubarkan FPI.
Koalisi Masyarakat Sipil Kritik Isi Maklumat Polri soal Atribut FPI
Hukum
Sabtu, 2 Jan 2021

Koalisi Masyarakat Sipil Kritik Isi Maklumat Polri soal Atribut FPI

Isi maklumat yang paling kontroversial adalah soal larangan mengakses dan mengunggah konten terkait FPI di website dan medsos.
Polri: Pengunggah & yang Menyebarluaskan Konten FPI Dijerat UU ITE
Hukum
Jumat, 1 Jan 2021

Polri: Pengunggah & yang Menyebarluaskan Konten FPI Dijerat UU ITE

Maklumat Kapolri melarang masyarakat untuk mengakses, mengunggah dan menyebarluaskan konten terkait Front Pembela Islam (FPI).
Terbitkan Maklumat, Kapolri Larang Penggunaan Atribut & Simbol FPI
Hukum
Jumat, 1 Jan 2021

Terbitkan Maklumat, Kapolri Larang Penggunaan Atribut & Simbol FPI

Idham memerintahkan jajarannya untuk menindak tegas masyarakat yang melanggar maklumat tersebut.
Kominfo Langsung Blokir Medsos & Website Terkait FPI usai Dilarang
Hukum
Kamis, 31 Des 2020

Kominfo Langsung Blokir Medsos & Website Terkait FPI usai Dilarang

Kominfo langsung menggerakkan tim internal untuk mengidentifikasi konten-konten yang melanggar SKB pelarangan FPI.
Hendropriyono Ingatkan Bahaya Laten Eks FPI
Politik
Kamis, 31 Des 2020

Hendropriyono Ingatkan Bahaya Laten Eks FPI

Hendropriyono menegaskan, kini kegiatan kriminal terorganisir dengan kedok agama telah dihentikan. Menurutnya, itu dilakukan demi menjaga stabilitas.
FPI akan Ajukan Gugatan ke PTUN Usai Resmi Dibubarkan Pemerintah
Hukum
Rabu, 30 Des 2020

FPI akan Ajukan Gugatan ke PTUN Usai Resmi Dibubarkan Pemerintah

FPI akan mengajukan gugatan secara hukum terkait keputusan pemerintah membubarkan ormas bentukan Rizieq Shihab itu.
Komisi III DPR Dukung Keputusan Pemerintah Bubarkan FPI
Hukum
Rabu, 30 Des 2020

Komisi III DPR Dukung Keputusan Pemerintah Bubarkan FPI

Herman mengatakan, secara hukum, FPI memang sudah dianggap bubar sejak 2019 karena tidak memperpanjang Surat Keterangan Terdaftar sebagai ormas.
Gerindra Pertanyakan Dasar Hukum Pemerintah Bubarkan FPI
Hukum
Rabu, 30 Des 2020

Gerindra Pertanyakan Dasar Hukum Pemerintah Bubarkan FPI

Anggota Komisi III DPR RI Habiburokhman mempertanyakaan pembubaran FPI sudah sesuai mekanisme Undang-undang Nomor 16 Tahun 2017 tentang ormas atau belum.
FPI Dibubarkan, Aziz Yanuar: Nanti Buat Perkumpulan Lain Lagi
Hukum
Rabu, 30 Des 2020

FPI Dibubarkan, Aziz Yanuar: Nanti Buat Perkumpulan Lain Lagi

Aziz Yanuar, Wakil Sekretaris Umum FPI menyebut pihaknya akan membentuk organisasi baru usai pemerintah resmi membubarkan FPI.
PA 212: SKB Pelarangan FPI Melanggar Konstitusi
Hukum
Rabu, 30 Des 2020

PA 212: SKB Pelarangan FPI Melanggar Konstitusi

Pelarangan FPI disebut tak sesuai dengan Pancasila dan UUD 1945.
FPI Tak Terdaftar sejak Tahun Lalu, Apa Dapat Dibubarkan?
Hukum
Selasa, 24 Nov 2020

FPI Tak Terdaftar sejak Tahun Lalu, Apa Dapat Dibubarkan?

FPI dinilai tak bisa dibubarkan hanya karena tak mengantongi SKT dari pemerintah. Mereka juga menilai masih dapat berkegiatan.
Copot Baliho Rizieq, Pangdam Jaya: Jika Perlu, Bubarkan Saja FPI!
Sosial budaya
Jumat, 20 Nov 2020

Copot Baliho Rizieq, Pangdam Jaya: Jika Perlu, Bubarkan Saja FPI!

Pangdam Jaya Mayjen TNI Dudung Abdurachman menyebutkan jika diperlukan, pemerintah bisa membubarkan FPI pimpinan Rizieq Shihab.
Pernyataan Jokowi soal FPI Bisa Berdampak Negatif ke Kelompok Lain
Hukum
Selasa, 30 Juli 2019

Pernyataan Jokowi soal FPI Bisa Berdampak Negatif ke Kelompok Lain

Apa yang dikatakan Joko Widodo kepada Associated Press memang dalam rangka menjawab pertanyaan seputar eksistensi Front Pembela Islam (FPI). Tapi implikasinya sangat mungkin mempengaruhi organisasi lain.