Indeks Pbb

Badan Pangan PBB Nyatakan 37 Negara Butuhkan Bantuan Pangan
Sosial budaya
Jumat, 3 Mar 2017

Badan Pangan PBB Nyatakan 37 Negara Butuhkan Bantuan Pangan

Badan pangan PBB FAO memperingatkan kondisi pasokan pangan global telah meningkat, tetapi akses terhadap pangan telah berkurang secara dramatis
Sekjen PBB Sebut 20 Juta Orang di 4 Negara Rawan Pangan
Sosial budaya
Jumat, 24 Feb 2017

Sekjen PBB Sebut 20 Juta Orang di 4 Negara Rawan Pangan

Saat ini lebih dari 20 juta orang di empat negara menghadapi kondisi rawan pangan, keempat negara tersebut adalah Sudan Selatan, Somalia, Yaman dan bagian timur-laut Nigeria.
Pasukan Perdamaian Indonesia di Sudan Segera Pulang
Politik
Rabu, 22 Feb 2017

Pasukan Perdamaian Indonesia di Sudan Segera Pulang

Kontingen Pasukan Keamanan asal Indonesia akan segera pulang setelah tuduhan penyelundupan senjata tak terbukti.
Duta Besar Rusia untuk PBB Vitaly Churkin Meninggal
Humaniora
Rabu, 22 Feb 2017

Duta Besar Rusia untuk PBB Vitaly Churkin Meninggal

Duta Besar Rusia untuk PBB, Vitaly Churkin, yang meninggal di New York secara mendadak. Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa pun memberikan penghormatan.
Menlu Tekankan Softpower & Hardpower Atasi Terorisme
Politik
Sabtu, 18 Feb 2017

Menlu Tekankan Softpower & Hardpower Atasi Terorisme

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi menekankan pentingnya kombinasi pendekatan soft power dan hard power dalam menangani ancaman terorisme.
PBB Ajak Perangi Hasutan Kaitan Teroris dengan Islam
Politik
Senin, 13 Feb 2017

PBB Ajak Perangi Hasutan Kaitan Teroris dengan Islam

Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres mengajak perangi hasutan yang mengaitkan terorisme dengan Islam. Ia menyoroti pentingnya kerja sama kontra-terorisme PBB-Arab Saudi, dan menegaskan tekad dalam membantu semua negara yang memerangi terorisme.
Amnesty International Ungkap Penjara Maut di Suriah
Hukum
Selasa, 7 Feb 2017

Amnesty International Ungkap Penjara Maut di Suriah

Amnesty International merilis laporan yang mengungkap keberadaan penjara maut di Saydnaya, Suriah yang menjadi lokasi eksekusi mati sekitar 13.000 tahanan.
Menlu RI Upayakan Akses Barang Bukti Senjata di Sudan
Politik
Kamis, 2 Feb 2017

Menlu RI Upayakan Akses Barang Bukti Senjata di Sudan

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyatakan tim bantuan hukum Indonesia berupaya memperoleh akses terhadap barang bukti dugaan penyelundupan berbagai jenis senjata api kontingen Formed Policy Unit (FPU) VIII di Bandara Al Fashir, Sudan.
Elektabilitas Cagub dan Cawagub Januari 2017
Politik
Kamis, 2 Feb 2017

Elektabilitas Cagub dan Cawagub Januari 2017

Elektabilitas Cagub dan Cawagub Januari 2017
Indonesia akan Kirim Tim Investigasi ke Sudan
Hukum
Selasa, 24 Jan 2017

Indonesia akan Kirim Tim Investigasi ke Sudan

Polri dan Kementerian Luar Negeri RI akan mengirim tim investigasi ke Sudan untuk menyelidiki dugaan penyelundupan senjata yang melibatkan pasukan perdamaian Indonesia.
Polisi Indonesia Diduga Selundupkan Senjata di Sudan
Politik
Senin, 23 Jan 2017

Polisi Indonesia Diduga Selundupkan Senjata di Sudan

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sedang menyelidiki kasus penyelundupan senjata yang diduga dilakukan oleh polisi pasukan perdamaian Indonesia yang ditangkap di Sudan.
Israel Akan Bangun 566 Pemukiman Yahudi
Politik
Senin, 23 Jan 2017

Israel Akan Bangun 566 Pemukiman Yahudi

Pemerintah Israel telah menyetujui pemberian izin pembangunan 566 rumah pemukim di wilayah aneksasi Yerusalem Timur. Rencana tersebut ditunda hingga Presiden Amerika Serikat Donald Trump dilantik.
Italia Didatangi 25.800 Migran Anak Tanpa Pendamping di 2016
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Italia Didatangi 25.800 Migran Anak Tanpa Pendamping di 2016

Unicef mencatat ada 25.800 migran anak-anak tanpa pendamping yang masuk ke Italia pada 2016. Jumlah itu setara 90-an persen dari total migran anak-anak yang mengungsi ke Italia pada 2016, yakni 28.200 anak.  
Israel Pangkas $6 Juta Dana Tahunan untuk PBB
Politik
Sabtu, 7 Jan 2017

Israel Pangkas $6 Juta Dana Tahunan untuk PBB

Israel memangkas dana tahunan untuk PBB sebesar enam juta dolar AS sebagai protes atas resolusi Dewan Keamanan PBB yang menuntut Israel menghentikan pembangunan pemukiman di Palestina.
PBB Kecam Serangan Tahun Baru di Turki
Sosial budaya
Senin, 2 Jan 2017

PBB Kecam Serangan Tahun Baru di Turki

Ditegaskan oleh DK PBB, segala bentuk terorisme merupakan ancaman paling serius bagi keamanan dan perdamaian internasional.
Pergaulan Indonesia Bikin Bengkak Belanja Negara
Politik
Kamis, 29 Des 2016

Pergaulan Indonesia Bikin Bengkak Belanja Negara

Sesuai konstitusi, Indonesia dibolehkan untuk "bebas-aktif" di percaturan global. Tetapi, alih-alih aktif terlibat mewujudkan ketertiban dunia, sebagian persekutuan itu bebas menyalahi aturan dan membebani anggaran negara.
Israel Ancam Putus Pemberian Dana ke Lembaga-lembaga PBB
Politik
Minggu, 25 Des 2016

Israel Ancam Putus Pemberian Dana ke Lembaga-lembaga PBB

Israel mengancam akan memutus pemberian dana ke lembaga-lembaga PBB menyusul resolusi DK PBB agar Israel menghentikan pembangunan permukiman
Dewan Keamanan PBB Minta Awasi Proses Evakuasi Warga Aleppo
Sosial budaya
Selasa, 20 Des 2016

Dewan Keamanan PBB Minta Awasi Proses Evakuasi Warga Aleppo

Lima belas negara anggota Dewan Keamanan PBB menyerukan kepada PBB dan pihak lainnya agar mengawasi proses evakuasi warga sipil di Aleppo
Tak Ikuti Aturan Duterte, Kedatangan PBB Ditolak Filipina
Politik
Kamis, 15 Des 2016

Tak Ikuti Aturan Duterte, Kedatangan PBB Ditolak Filipina

Kedatangan pelapor khusus dari PBB ke Filipina untuk melakukan investigasi terkait pembunuhan tanpa proses peradilan dibatalkan. Utusan PBB dikabarkan menolak menuruti syarat yang diajukan Presiden Filipina Rodrigo Duterte.
Wonder Woman Bukan Lagi Duta PBB
Sosial budaya
Rabu, 14 Des 2016

Wonder Woman Bukan Lagi Duta PBB

Duta PBB untuk perempuan dan anak-anak, karakter Wonder Woman, akhirnya harus turun dari posisinya dua bulan sejak ia dinobatkan. Hal ini karena protes yang terus-menerus dari berbagai pihak yang menyebut karakter itu tidak mewakili hal-hal krusial dalam isu-isu perempuan.