Indeks Mozaik Tirto

Menanti Jalur Kereta Api di Luar Jawa
Teknologi
Selasa, 15 Nov 2022

Menanti Jalur Kereta Api di Luar Jawa

Mayoritas jalur kereta api di Indonesia adalah peninggalan masa kolonial. Kiwari, pemerintah mulai menargetkan pembangunan jalur kereta api di luar Jawa.
Kereta Cepat Cina dan Jepang Dibangun dengan Culas & Tangan Besi
Teknologi
Minggu, 13 Nov 2022

Kereta Cepat Cina dan Jepang Dibangun dengan Culas & Tangan Besi

Kereta cepat di Cina dibangun dengan cara-cara culas. Sementara Shinkansen di Jepang tercipta berkat paduan kejeniusan dan tangan besi penguasa.
Kopi dan Nyala Api di Balai Kota Bandung
Sosial budaya
Jumat, 11 Nov 2022

Kopi dan Nyala Api di Balai Kota Bandung

Gedung Bappelitbang di komplek Balai Kota Bandung terbakar. Ini sejarah pembangunan dan pemanfaatannya.
Perkembangan Televisi dan Peningkatan Kualitas Siaran
Teknologi
Jumat, 11 Nov 2022

Perkembangan Televisi dan Peningkatan Kualitas Siaran

Televisi digital menggantikan penggunaan sinyal analog yang rentan. Aspek-aspek seperti suara dan kejernihan gambar menjadi lebih baik.
Ketika Amerika Serikat dan Belanda Memperebutkan Pulau Miangas
Politik
Selasa, 8 Nov 2022

Ketika Amerika Serikat dan Belanda Memperebutkan Pulau Miangas

Pulau Palmas atau Pulau Miangas sempat diperebutkan AS dan Belanda. Kiwari pulau di selatan Filipina itu masuk ke dalam wilayah Indonesia.
Bagaimana Manusia Mengungkap Misteri Kemunculan Gerhana?
Sosial budaya
Senin, 7 Nov 2022

Bagaimana Manusia Mengungkap Misteri Kemunculan Gerhana?

Kisah manusia yang ribuan tahun mengungkap misteri gerhana.
Jalur Kereta Api Mati Cirebon-Kadipaten
Sosial budaya
Minggu, 6 Nov 2022

Jalur Kereta Api Mati Cirebon-Kadipaten

Beginilah kisah tentang sebuah jalur kereta api yang sempat hidup di masa lalu dan sekarang telah mati: Cirebon-Kadipaten.
Kala Kalimantan Dibelah, Sipadan dan Ligitan Masuk Mana?
Hukum
Sabtu, 5 Nov 2022

Kala Kalimantan Dibelah, Sipadan dan Ligitan Masuk Mana?

Persengketaan atas status Sipadan dan Ligitan meledak sejak 1969. Pangkal perkaranya terjadi sejak kolonialis Belanda dan Inggris bercokol di Nusantara.
Jejak Paduan Jawa & Eropa dalam Tradisi Kuliner Mangkunegaran
Sosial budaya
Jumat, 4 Nov 2022

Jejak Paduan Jawa & Eropa dalam Tradisi Kuliner Mangkunegaran

Menu-menu kesukaan Adipati Mangkunegara menunjukkan paduan budaya kuliner Jawa dan Eropa. Jejaknya bertahan hingga kini.
Jatuh Bangun Minolta Membuka Jalan bagi Sony
Teknologi
Jumat, 4 Nov 2022

Jatuh Bangun Minolta Membuka Jalan bagi Sony

Di era digital, Minolta mengalami kemunduran hingga digabung dengan Konica. Perusahaan gabungan ini akhirnya diakusisi oleh Sony.
Tragedi Victoria Hall Melahirkan Konsep Pintu Dorong Darurat
Humaniora
Rabu, 2 Nov 2022

Tragedi Victoria Hall Melahirkan Konsep Pintu Dorong Darurat

Tragedi Victoria Hall adalah kejadian berdesakan yang membuat 183 nyawa anak-anak usia 3 hingga 14 tahun melayang.
Transformasi Perbankan yang Berawal dari Bencana Gempa Bumi
Ekonomi
Rabu, 2 Nov 2022

Transformasi Perbankan yang Berawal dari Bencana Gempa Bumi

Transformasi perbankan terjadi seiring perubahan arus informasi dan perkembangan teknologi.
Raksasa Otomotif AS dan Para Pemimpin Revolusioner
Otomotif
Senin, 31 Okt 2022

Raksasa Otomotif AS dan Para Pemimpin Revolusioner

Kisah popularitas dua raksasa otomotif AS yang menguasai pasar Amerika Selatan dan Karibia.
Kasus Dietilen Glikol & Negara yang Tak Pernah Belajar
Mozaik
Minggu, 30 Okt 2022

Kasus Dietilen Glikol & Negara yang Tak Pernah Belajar

ketika angka penggunaan obat meningkat, para ilmuwan justru gagal mengantisipasi bahaya berlebih dari riset dan produksi obat sintesis.
Kisah Jatuh Bangun Kaum Imigran di Inggris 
Politik
Minggu, 30 Okt 2022

Kisah Jatuh Bangun Kaum Imigran di Inggris 

Dipelopori ide Partai Konservatif yang melihat kaum imigran dapat dijadikan sebagai lumbung suara, pada 1980-an mereka mulai dilibatkan dalam politik.
Hidup Mati Jalur Kereta Api di Priangan Timur
Sosial budaya
Jumat, 28 Okt 2022

Hidup Mati Jalur Kereta Api di Priangan Timur

Untuk mengoptimalkan potensi ekonomi Priangan timur dan tenggara, Belanda sempat membangun jalur kereta api Tasikmalaya-Singaparna.
Resolusi Pemuda Menjadi Sumpah dan Digunakan sebagai Alat Politik
Politik
Jumat, 28 Okt 2022

Resolusi Pemuda Menjadi Sumpah dan Digunakan sebagai Alat Politik

Resolusi Kongres Pemuda Kedua tahun 1928 yang spontan ditemuciptakan (reinvented) sebagai “sumpah” yang sakral dan digunakan sebagai senjata politik.
Kisah
Humaniora
Jumat, 28 Okt 2022

Kisah "Penyelundupan" Persatuan Indonesia lewat Jurnal Terlarang

Ide persatuan kebangsaan Indonesia yang dicetuskan Perhimpunan Indonesia di Belanda, "diselundupkan" ke Hindia Belanda oleh Sugondo Djojopuspito.
Polisi Bahasa, Antara Membakukan dan Membekukan
Sosial budaya
Kamis, 27 Okt 2022

Polisi Bahasa, Antara Membakukan dan Membekukan

Sejumlah "polisi bahasa" hadir di ruang publik dan menyandarkan benar atau salahnya ejaan kepada KBBI. Padahal bahasa bersifat cair dan terus berkembang.
Johannes Leimena, Kongres Pemuda II, & Ide Cikal Bakal Puskesmas
Kesehatan
Kamis, 27 Okt 2022

Johannes Leimena, Kongres Pemuda II, & Ide Cikal Bakal Puskesmas

Johannes Leimena mulai menggagas sistem kesehatan masyarakat pada 1950-an. Konsepnya diteruskan oleh Siwabessy yang melahirkan puskesmas.