Indeks Meikarta

KPK Limpahkan Berkas 5 Tersangka Suap Meikarta ke PN Bandung
Hukum
Rabu, 20 Feb 2019

KPK Limpahkan Berkas 5 Tersangka Suap Meikarta ke PN Bandung

Lima tersangka kasus suap perizinan Meikarta akan disidang di Pengadilan Tipikor Bandung.
KPK Periksa Bupati Bekasi Non-Aktif & Dua Tersangka Kasus Meikarta
Hukum
Jumat, 8 Feb 2019

KPK Periksa Bupati Bekasi Non-Aktif & Dua Tersangka Kasus Meikarta

KPK kembali periksa Bupati Bekasi non-aktif Neneng Hasanah Yasin, Kabid Tata Ruang Dinas PUPR Kabupaten Bekasi Neneng Rahmi, dan Kepala Dinas PUPR Kabupaten Bekasi Jamaludin dalam kasus suap Meikarta.
KPK Pastikan Lindungi Saksi Kasus Meikarta, Termasuk Bupati Bekasi
Hukum
Sabtu, 2 Feb 2019

KPK Pastikan Lindungi Saksi Kasus Meikarta, Termasuk Bupati Bekasi

KPK menegaskan memberikan perlindungan terhadap para saksi kasus suap Meikarta. Salah satu yang dilindungi KPK ialah tersangka di kasus ini, Bupati Bekasi Neneng Hasanah Yasin.
Suap Meikarta: Pimpinan DPRD Bekasi Bantah Ikut Wisata ke Thailand
Hukum
Jumat, 25 Jan 2019

Suap Meikarta: Pimpinan DPRD Bekasi Bantah Ikut Wisata ke Thailand

Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi Jejen Sayuti mengklaim tidak ikut menerima fasilitas plesiran ke Thailand. Fasilitas wisata itu diduga diberikan untuk memuluskan perizinan proyek Meikarta. 
KPK Telusuri Pembicaraan Mendagri dengan Bupati Bekasi Non-aktif
Hukum
Jumat, 25 Jan 2019

KPK Telusuri Pembicaraan Mendagri dengan Bupati Bekasi Non-aktif

Tjahjo Kumolo mengaku dicecar KPK terkait percakapannya dengan Bupati Bekasi non-aktif Neneng Hasanah Yasin.
KPK Mengakui Modus Kasus Suap Meikarta Cukup Rumit
Hukum
Rabu, 23 Jan 2019

KPK Mengakui Modus Kasus Suap Meikarta Cukup Rumit

KPK mengakui modus suap perizinan Meikarta cukup rumit. KPK menduga ada sejumlah kode yang digunakan para pelaku.
KPK Kembali Panggil 5 Anggota DPRD Bekasi dalam Korupsi Meikarta
Hukum
Jumat, 18 Jan 2019

KPK Kembali Panggil 5 Anggota DPRD Bekasi dalam Korupsi Meikarta

Kelima anggota DPRD Bekasi dipanggil lagi oleh KPK sebagai saksi untuk tersangka Bupati Bekasi non-aktif Neneng Hasanah Yasin dalam kasus korupsi perizinan Meikarta.
KPK Buka Peluang Periksa Mendagri dalam Kasus Meikarta
Hukum
Rabu, 16 Jan 2019

KPK Buka Peluang Periksa Mendagri dalam Kasus Meikarta

Bupati Bekasi Neneng Hasanah Yasin mengaku pernah menerima arahan dari Mendagri Tjahjo Kumolo.
KPK Sebut Uang Rp100 Juta Dikembalikan Beberapa Anggota DPRD Bekasi
Hukum
Kamis, 10 Jan 2019

KPK Sebut Uang Rp100 Juta Dikembalikan Beberapa Anggota DPRD Bekasi

"Ada pengembalian uang sebesar Rp100 juta dari beberapa anggota DPRD Kabupaten Bekasi kepada KPK.
Aher Mangkir Dua Kali dalam Pemeriksaan Kasus Meikarta
Hukum
Senin, 7 Jan 2019

Aher Mangkir Dua Kali dalam Pemeriksaan Kasus Meikarta

Keterangan Aher diperlukan untuk mengetahui lebih jauh tentang perizinan Meikarta.
Kasus Meikarta: KPK Jadwal Ulang Pemeriksaan Aher Awal Januari
Hukum
Rabu, 26 Des 2018

Kasus Meikarta: KPK Jadwal Ulang Pemeriksaan Aher Awal Januari

KPK kembali mengagendakan pemeriksaan terhadap mantan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan alias Aher, terkait kasus korupsi Meikarta. 
Dipanggil KPK untuk Jadi Saksi Kasus Suap Meikarta, Aher Mangkir
Hukum
Kamis, 20 Des 2018

Dipanggil KPK untuk Jadi Saksi Kasus Suap Meikarta, Aher Mangkir

Ahmad Heryawan (Aher) tidak memenuhi panggilan KPK untuk diperiksa sebagai saksi kasus suap Meikarta, pada hari ini. 
CEO Meikarta Ketut Budi Wijaya Mangkir dari Panggilan KPK
Hukum
Senin, 10 Des 2018

CEO Meikarta Ketut Budi Wijaya Mangkir dari Panggilan KPK

Sekiranya, Ketut akan diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Billy Sindoro. 
Dina Soraya Akui Dapat Arahan Lukas dalam Pelarian Eddy Sindoro
Hukum
Kamis, 6 Des 2018

Dina Soraya Akui Dapat Arahan Lukas dalam Pelarian Eddy Sindoro

Lucas menghubungi Dina untuk mencari orang yang bisa menjemput tiga orang, termasuk Eddy Sindoro.
4 Polisi Eks Ajudan Nurhadi Kembali Mangkir dari Panggilan KPK
Hukum
Senin, 3 Des 2018

4 Polisi Eks Ajudan Nurhadi Kembali Mangkir dari Panggilan KPK

Empat eks ajudan eks Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Nurhadi kembali mangkir dari panggilan KPK terkait kasus suap PN Jakarta Pusat.
KPK Periksa Wakil Ketua DPRD Bekasi & Bekas Direktur Lippo Karawaci
Hukum
Rabu, 28 Nov 2018

KPK Periksa Wakil Ketua DPRD Bekasi & Bekas Direktur Lippo Karawaci

Politikus PDIP itu akan diperiksa dalam perkara suap terkait perizinan Meikarta.
KPK Periksa Wakil Bupati Bekasi Terkait Kasus Suap Meikarta
Hukum
Rabu, 21 Nov 2018

KPK Periksa Wakil Bupati Bekasi Terkait Kasus Suap Meikarta

"Yang bersangkutan diperiksa untuk tersangka BS [Billy Sindoro, Direktur Operasional Lippo Group]," kata Kepala Biro Humas KPK Febri Diansyah
KPK Ungkap Keterangan Pejabat Lippo dan Pegawai Lippo Tidak Sinkron
Hukum
Rabu, 14 Nov 2018

KPK Ungkap Keterangan Pejabat Lippo dan Pegawai Lippo Tidak Sinkron

"Kami ingatkan pada saksi agar memberikan keterangan secara benar," kata Febri Diansyah.
Suap Meikarta: KPK Periksa Pejabat Pemkab Bekasi & Pemprov Jabar
Hukum
Rabu, 14 Nov 2018

Suap Meikarta: KPK Periksa Pejabat Pemkab Bekasi & Pemprov Jabar

"Seluruhnya diperiksa untuk tersangka SMN."
KPK Temukan Indikasi Dugaan Backdate dalam Perizinan Meikarta
Hukum
Selasa, 13 Nov 2018

KPK Temukan Indikasi Dugaan Backdate dalam Perizinan Meikarta

Dalam kasus ini KPK sudah menetapkan Billy Sindoro, dan Neneng Hasanah sebagai tersangka.