Indeks Kpu

KPU Gelar Uji Coba Rekapitulasi Digital Surat Suara
Selasa, 25 Agt 2020

KPU Gelar Uji Coba Rekapitulasi Digital Surat Suara

KPU berencana akan menggunakan rekapitulasi digital dalam Pilkada 2020 untuk mengurangi potensi kecurangan sekaligus sebagai alat kontrol dan pembanding terhadap data rekapitulasi suara manual.
Eks Komisioner KPU Wahyu Setiawan Divonis 6 Tahun Penjara
Hard news
Senin, 24 Agt 2020

Eks Komisioner KPU Wahyu Setiawan Divonis 6 Tahun Penjara

Vonis enam tahun penjara terhadap eks anggota KPU Wahyu Setiawan lebih rendah dibanding tuntutan yang diajukan JPU KPK yakni 8 tahun penjara.
Mendagri Minta Pemda Segera Cairkan Anggaran Pilkada 2020
Hard news
Jumat, 3 Juli 2020

Mendagri Minta Pemda Segera Cairkan Anggaran Pilkada 2020

Mendagri Tito Karnavian minta pemerintah daerah segera cairkan anggaran Pilkada paling lambat pekan depan.
Pilkada 2020: Kampanye Umum Harus Dapat Rekomendasi Gugus Tugas
Hard news
Jumat, 3 Juli 2020

Pilkada 2020: Kampanye Umum Harus Dapat Rekomendasi Gugus Tugas

KPU merencanakan kampanye umum atau tatap muka Pilkada Serentak 2020 harus mendapatkan rekomendasi dari Gugus Tugas Penanganan COVID-19.
Betapa Berbahaya Memaksa Pasien COVID-19 Mencoblos di Pilkada
Current issue
Rabu, 24 Jun 2020

Betapa Berbahaya Memaksa Pasien COVID-19 Mencoblos di Pilkada

Pasien positif COVID-19 tetap dimungkinkan memilih. Hal ini berpotensi memicu penyebaran ke para petugas pemunguta suara.
Pilkada 2020, Polri Diminta Siapkan Rencana Operasi Wilayah
Hard news
Senin, 22 Jun 2020

Pilkada 2020, Polri Diminta Siapkan Rencana Operasi Wilayah

Karopenmas Mabes Polri Brigjen Pol Awi Setiyono mengatakan ada tiga hal yang menjadi atensi Polri dalam persiapan pilkada serentak pada Desember 2020.
KPU Tetap Fasilitasi Hak Pilih Pasien COVID-19 saat Pilkada 2020
Hard news
Senin, 22 Jun 2020

KPU Tetap Fasilitasi Hak Pilih Pasien COVID-19 saat Pilkada 2020

Pasien COVID-19 tetap dapat menggunakan hak pilih dari rumahnya masing-masing.
Mendagri Berikan 456 Ribu Data Pemilih Tambahan Pilkada 2020 ke KPU
Hard news
Kamis, 18 Jun 2020

Mendagri Berikan 456 Ribu Data Pemilih Tambahan Pilkada 2020 ke KPU

Mendagri Tito Karnavian meminta KPU sebagai pengguna data untuk bisa menjaga kerahasiaan dan keamanan data-data kependudukan.
Bawaslu Ingin Petugas Pilkada 2020 dapat Perlindungan Kesehatan
Hard news
Kamis, 11 Jun 2020

Bawaslu Ingin Petugas Pilkada 2020 dapat Perlindungan Kesehatan

Sebagai konsekuensi tetap digelarnya Pilkada 2020 di tengah pandemi COVID-19, Bawaslu ingin adanya jaminan perlindungan kesehatan terhadap penyelenggara Pilkada 2020.
Pilkada Saat Corona: Anggaran Naik dan Rawan Jual Beli Suara
Current issue
Sabtu, 6 Jun 2020

Pilkada Saat Corona: Anggaran Naik dan Rawan Jual Beli Suara

Pilkada tetap digelar tahun ini. Sangat mungkin banyak masalah muncul.
Jadwal Pilkada Serentak 9 Desember 2020, Pemerintah-DPR-KPU Sepakat
Politik
Rabu, 27 Mei 2020

Jadwal Pilkada Serentak 9 Desember 2020, Pemerintah-DPR-KPU Sepakat

Jadwal pemungutan suara Pilkada Serentak 2020 disepakati berlangsung pada 9 Desember tahun ini. Pemerintah, Komisi II DPR dan KPU sudah menyepakati hal ini.
KPU Membenarkan 2,3 Juta Data yang Bocor Merupakan DPT Tahun 2014
Hard news
Jumat, 22 Mei 2020

KPU Membenarkan 2,3 Juta Data yang Bocor Merupakan DPT Tahun 2014

File yang dicuri tersebut, merupakan data pribadi pemilih pada Pemilu 2014.
Langkah KPU Mulai Tahapan Pilkada pada 6 Juni Dianggap Kurang Tepat
Hard news
Senin, 18 Mei 2020

Langkah KPU Mulai Tahapan Pilkada pada 6 Juni Dianggap Kurang Tepat

Komaruddin Watubun khawatir tahapan-tahapan Pilkada 2020 berpotensi membuat kerumunan massa dalam jumlah yang banyak.
Jokowi Terbitkan Perppu, Pilkada Resmi Ditunda Jadi Desember 2020
Hard news
Selasa, 5 Mei 2020

Jokowi Terbitkan Perppu, Pilkada Resmi Ditunda Jadi Desember 2020

Pilkada resmi ditunda hingga Desember 2020. Jika COVID-19 belum tuntas, pemerintah bisa menunda kembali pelaksanaan pilkada sesuai Perppu No. 2 tahun 2020 yang diteken Jokowi.
Betapa Tidak Masuk Akal Menggelar Pilkada pada 9 Desember 2020
Current issue
Rabu, 22 Apr 2020

Betapa Tidak Masuk Akal Menggelar Pilkada pada 9 Desember 2020

Menggelar pilkada tahun 2020, bisa dibilang, adalah misi yang nyaris mustahil.
Jokowi Lantik Anggota KPU Raka Sandi & Kepala BP2MI Benny Rhamdani
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Jokowi Lantik Anggota KPU Raka Sandi & Kepala BP2MI Benny Rhamdani

Presiden Jokowi melantik Raka Sandi sebagai Anggota KPU dan Benny Rhamdani sebagai Kepala BP2MI.
Ketua KPK Tak Mau Ada Target Waktu untuk Tangkap Harun Masiku
Hard news
Rabu, 29 Jan 2020

Ketua KPK Tak Mau Ada Target Waktu untuk Tangkap Harun Masiku

Ketua KPK Firli Bahuri meyakini lembaganya bisa menangkap Harun Masiku, meski tak tahu kapan dan tak ada target waktunya.
Diperiksa KPK, Sekjen PDIP Hasto Jelaskan Penunjukan Harun Masiku
Hard news
Jumat, 24 Jan 2020

Diperiksa KPK, Sekjen PDIP Hasto Jelaskan Penunjukan Harun Masiku

Hasto memilih Harun Masiku karena mumpuni untuk jadi anggota DPR RI.
Hasyim Asy'ari Diperiksa KPK Buat Tersangka Saeful di Suap KPU
Hard news
Jumat, 24 Jan 2020

Hasyim Asy'ari Diperiksa KPK Buat Tersangka Saeful di Suap KPU

Hasyim Asy'ari diperiksa terkait tugasnya sebagai komisioner KPU dalam kasus suap pergantian atarwaktu anggota DPR PDIP.
Mendagri Serahkan 105 Juta Data Pemilih Pilkada 2020 ke KPU
Hard news
Kamis, 23 Jan 2020

Mendagri Serahkan 105 Juta Data Pemilih Pilkada 2020 ke KPU

Kemendagri menyerahkan Data Penduduk Pemilih Potensi Pemilu (DP4) kepada KPU untuk persiapan Pilkada 2020.