Indeks Kpu Dki Jakarta

KPU DKI Catat Ada 21 Ribu Pemilih Baru di Pilkada Kedua
Hard news
Kamis, 16 Mar 2017

KPU DKI Catat Ada 21 Ribu Pemilih Baru di Pilkada Kedua

Ada 21.000 pemilih baru yang akan ikut pencoblosan Pilkada DKI Jakarta putaran kedua. Para pemilih tambahan itu akan dimasukkan ke dalam Daftar Pemilih Sementara.
KPU DKI Jakarta Berusaha Jaga Independensi
Hard news
Senin, 13 Mar 2017

KPU DKI Jakarta Berusaha Jaga Independensi

Ketua Komisi Pemilihan Umum Provinsi DKI Jakarta Sumarno menegaskan bahwa posisi KPU DKI berusaha untuk menjaga independensi di tengah isu yang menyudutkan KPU DKI yang memihak salah satu pasangan calon di Pilkada DKI.
Tenggat Penerbitan Suket Pemilih Jakarta Belum Ditentukan
Hard news
Rabu, 8 Mar 2017

Tenggat Penerbitan Suket Pemilih Jakarta Belum Ditentukan

Rapat koordinasi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan KPU DKI Jakarta belum menentukan tenggat penerbitan Suket bagi pemilih tanpa e-KTP di putaran kedua Pilkada DKI Jakarta 2017.
Sebanyak 5.530 Warga Jakarta Belum Terdaftar dalam DPT
Hard news
Rabu, 8 Mar 2017

Sebanyak 5.530 Warga Jakarta Belum Terdaftar dalam DPT

Hasil rapat koordinasi antara Pemprov DKI Jakarta dan KPU DKI Jakarta menyimpulkan masih ada sekitar 5.530 warga yang belum terekam dalam data kependudukan sekaligus data DPT putaran kedua Pilkada DKI Jakarta.
KPU DKI Larang Atribut Kampanye & Rapat Akbar di Putaran II
Hard news
Minggu, 5 Mar 2017

KPU DKI Larang Atribut Kampanye & Rapat Akbar di Putaran II

KPU DKI Jakarta meniadakan pemasangan atribut kampanye dan kampanye akbar yang diselenggarakan setiap pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta saat masa kampanye putaran kedua Pilkada DKI 2017.
KPU Seriusi Pemutakhiran DPT Agar Hak Pilih Warga Tak Hilang
Hard news
Minggu, 5 Mar 2017

KPU Seriusi Pemutakhiran DPT Agar Hak Pilih Warga Tak Hilang

Demi melindungi hak pilih warga DKI Jakarta, Komisi Pemilihan Umum Provinsi DKI Jakarta serius melakukan pemutakhiran daftar pemilih tetap (DPT) pada pencoblosan putaran kedua Pilkada DKI Jakarta, 19 April 2017.
Ahok Geram Acara KPU Molor Sehingga Pergi Karena Kesal
Hard news
Sabtu, 4 Mar 2017

Ahok Geram Acara KPU Molor Sehingga Pergi Karena Kesal

Ahok dan Djarot meninggalkan lokasi acara pengumuman hasil pleno terbuka penetapan pasangan calon dan launching tahapan gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta, yang digelar KPU DKI Jakarta, karena jadwalnya molor satu jam.
KPU DKI Tindak Tegas Oknum KPPS Nakal
Hard news
Senin, 27 Feb 2017

KPU DKI Tindak Tegas Oknum KPPS Nakal

KPPS diduga melakukan kecurangan pada Pilkada DKI Jakarta tahap pertama 15 Februari lalu. Jika terbukti ditemukan masalah pidana, KPU akan memecat pelaku.
KPU DKI Puji Sikap Agus-Sylvi Terima Kekalahan
Hard news
Minggu, 26 Feb 2017

KPU DKI Puji Sikap Agus-Sylvi Terima Kekalahan

Sumarno menyebut sikap Agus dan Sylvi sama seperti pasangan Fauzi Bowo dan Nachrowi Ramli yang menyatakan menerima kekalahan dan mengajak pendukungnya untuk mendukung gubernur dan wakil gubernur terpilih, yakni Jokowi dan Ahok.
KPU DKI Sebut Putaran Kedua Masih dalam Rancangan Keputusan
Hard news
Minggu, 26 Feb 2017

KPU DKI Sebut Putaran Kedua Masih dalam Rancangan Keputusan

Sumarno menjelaskan KPU DKI Jakarta akan mengundang setiap pasangan calon terutama yang masuk di putaran kedua, yakni pasangan Anies Baswedan-Sandiaga Uno dan Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat.
Sekjen PDIP: Imbauan KPU DKI Patut Diapresiasi
Hard news
Minggu, 12 Feb 2017

Sekjen PDIP: Imbauan KPU DKI Patut Diapresiasi

Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto mengatakan apa yang disampaikan Ketua KPU Sumarno agar tidakmenggoda petugas KPU sangat penting untuk menjaga pelaksanaan Pilgub DKI yang berintegritas.
KPU DKI Larang Calon Pasang Iklan di Media Massa
Hard news
Selasa, 7 Feb 2017

KPU DKI Larang Calon Pasang Iklan di Media Massa

Sumarno mengatakan, apabila pasangan calon melanggar aturan ini, maka akan mendapat sanksi yang sangat berat yakni pembatalan pencalonan pasangan calon dalam Pilkada.
Partisipasi Pemilih di Jakarta Pusat Paling Rendah, Kenapa?
Hard news
Kamis, 26 Jan 2017

Partisipasi Pemilih di Jakarta Pusat Paling Rendah, Kenapa?

Warga lebih memilih berlibur bersama keluarga daripada datang ke TPS.
KPU DKI Pastikan Debat Pilkada Dipandu Dua Moderator
Politik
Selasa, 24 Jan 2017

KPU DKI Pastikan Debat Pilkada Dipandu Dua Moderator

Durasi debat akan ditambah 30 menit dibandingkan debat sebelumnya.
Uji Coba Aplikasi Penghitungan Suara
Rabu, 18 Jan 2017

Uji Coba Aplikasi Penghitungan Suara

Uji coba aplikasi penghitungan suara hasil pemilihan umum oleh petugas Komisi Pemilihan Umum di ruang kontrol penghitungan suara di Gedung KPU, Jakarta.
Tinjau Kertas Suara Pilkada DKI Jakarta
Senin, 9 Jan 2017

Tinjau Kertas Suara Pilkada DKI Jakarta

KPU meninjau proses pencetakan kertas suara Pilkada DKI Jakarta 2017 di Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (9/1).
AHY Tandaskan Program
Hard news
Senin, 5 Des 2016

AHY Tandaskan Program "Rp1 Miliar per RW" Bukan Politik Uang

Badan Pengawas Jakarta menduga program bantuan dana Rp1 miliar per RW per tahun yang dicanangkan pasangan calon Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)-Sylviana Murni melanggar administrasi karena tidak tercantum dalam visi dan misi yang disampaikan ke KPU DKI Jakarta.

Namun tim hukum pasangan Agus-Sylvi menyanggah tudingan itu, ia menyebut program itu bukan politik dan masuk dalam visi misi mereka.
KPU DKI Jakarta Tegaskan Tak Pernah Buat Polling
Hard news
Selasa, 29 Nov 2016

KPU DKI Jakarta Tegaskan Tak Pernah Buat Polling

KPU DKI Jakarta meminta kepada masyarakat agar tidak terprovokasi oleh informasi yang menyesatkan dari pihak yang tidak bertanggung jawab.