Indeks Kementerian Kesehatan

Obat ARV Senilai Rp2,8 Miliar Kedaluwarsa di Tangan Kemenkes
Kesehatan
Kamis, 31 Okt 2019

Obat ARV Senilai Rp2,8 Miliar Kedaluwarsa di Tangan Kemenkes

Tim Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) temukan obat ARV kedaluwarsa yang masuk pemborosan uang negara sampai Rp2,8 miliar lebih. Ternyata ini bukan kali pertama, kasus ARV kedaluwarsa sudah sering terjadi.
Musim Kemarau, Kemenkes Sebut Penyakit ISPA Meningkat
Kesehatan
Kamis, 22 Agt 2019

Musim Kemarau, Kemenkes Sebut Penyakit ISPA Meningkat

Tga minggu terakhir disebut ada peningkatan kasus ISPA di Indonesia. Tercatat sebanyak 3.000 kasus ISPA periode Agustus ini.
Kemenkes Imbau Para Ibu Lakukan Inisiasi Menyusui Dini untuk Bayi
Kesehatan
Jumat, 2 Agt 2019

Kemenkes Imbau Para Ibu Lakukan Inisiasi Menyusui Dini untuk Bayi

Bayi yang tidak diberikan Air Susu Ibu (ASI) sejak dini, berisiko mengalami gangguan tumbuh kembang.
Penonaktifan 5,2 Juta PBI BPJS Berpotensi Pangkas Hak Warga Miskin
Kesehatan
Kamis, 1 Agt 2019

Penonaktifan 5,2 Juta PBI BPJS Berpotensi Pangkas Hak Warga Miskin

YLKI menilai 5,2 juta peserta penerima bantuan iuran (PBI) BPJS Kesehatan berpotensi tak tepat sasaran dan memangkas hak masyarakat miskin.
Tips Menjaga Kesehatan Fisik Sebelum Melaksanakan Ibadah Haji
Kesehatan
Kamis, 25 Juli 2019

Tips Menjaga Kesehatan Fisik Sebelum Melaksanakan Ibadah Haji

Berikut ini adalah beberapa tips yang bisa dilakukan untuk menjaga kesehatan fisik sebelum melaksanakan ibadah haji.
Respons Kemenkes Saat Gubernur Banten Protes 21 RS Turun Kelas
Kesehatan
Kamis, 25 Juli 2019

Respons Kemenkes Saat Gubernur Banten Protes 21 RS Turun Kelas

Kemenkes meminta Gubernur Wahidin Halim mendatangi langsung soal protes terhadap 21 RS di Banten yang turun kelas.
Kemenkes Sebut 120 Ribu Bayi akan Menderita Hepatitis B Tiap Tahun
Kesehatan
Senin, 22 Juli 2019

Kemenkes Sebut 120 Ribu Bayi akan Menderita Hepatitis B Tiap Tahun

Hepatitis B mengidap ke 5,3 juta ibu hamil di Indonesia setiap tahun dan bisa mengakibatkan 120 ribu bayi tertular.
Kemenkes: Kanker Hati Termasuk Penyebab Kematian Tinggi Penduduk RI
Kesehatan
Senin, 22 Juli 2019

Kemenkes: Kanker Hati Termasuk Penyebab Kematian Tinggi Penduduk RI

Kemenkes menyebutkan, penyakit hepatitis merupakan penyakit yang menyebabkan kematian tinggi bagi penduduk Indonesia.
Soal Peta Kanker RI, Kemenkes Diminta Kerja Sama Lintas Instansi
Kesehatan
Selasa, 9 Juli 2019

Soal Peta Kanker RI, Kemenkes Diminta Kerja Sama Lintas Instansi

Cancer Information & Support Center (CISC) meminta pemerintah melakukan kerja sama lintas instansi dalam hal pembuatan peta kanker seperti yang disarankan YLKI.
Kurangi Angka Kematian Ibu, Kaum Muda Diimbau Aktif Donorkan Darah
Kesehatan
Senin, 24 Jun 2019

Kurangi Angka Kematian Ibu, Kaum Muda Diimbau Aktif Donorkan Darah

Kemenkes mengimbau masyarakat aktif mendonorkan darahnya, khususnya kaum muda, karena donor darah bisa memastikan ketersediaan darah yangg dibutuhkan untuk kasus Angka Kematian Ibu (AKI).
Kominfo Tunggu Penjelasan Menkes Blokir Iklan Rokok di Internet
Sosial budaya
Selasa, 18 Jun 2019

Kominfo Tunggu Penjelasan Menkes Blokir Iklan Rokok di Internet

Rudiantara mengatakan, pemblokiran pada Kamis lalu masih mengalami batasan karena hanya memblokir iklan rokok yang melanggar PP No. 109 Tahun 2012.
Respons AMTI ke Kominfo dan Kemenkes Soal Larangan Iklan Rokok
Sosial budaya
Jumat, 14 Jun 2019

Respons AMTI ke Kominfo dan Kemenkes Soal Larangan Iklan Rokok

Hananto meminta pemerintah tetap mempertimbangkan keberlangsungan Industri Hasil Tembakau (IHT).
Kemenkes Sebut Angka Kecelakaan Turun 50% Saat Mudik Lebaran 2019
Kesehatan
Senin, 10 Jun 2019

Kemenkes Sebut Angka Kecelakaan Turun 50% Saat Mudik Lebaran 2019

Kemenkes menyebutkan, angka kecelakaan saat mudik Lebaran 2019 menurun, salah satunya karena posko menjadi tempat konsultasi kesehatan pemudik.
Kemenkes Siapkan Enam Ribu Pos Kesehatan Selama Mudik Lebaran 2019
Kesehatan
Senin, 27 Mei 2019

Kemenkes Siapkan Enam Ribu Pos Kesehatan Selama Mudik Lebaran 2019

Kementerian Kesehatan telah menyiapkan sebanyak enam ribu pos kesehatan selama arus mudik Lebaran 2019.
Soal Penyakit Cacar Monyet, Kemenkes: Inang Virusnya Tak Ada di RI
Kesehatan
Jumat, 17 Mei 2019

Soal Penyakit Cacar Monyet, Kemenkes: Inang Virusnya Tak Ada di RI

Kemenkes menegaskan, saat ini penyakit cacar monyet atau monkeypox belum ada di Indonesia karena induk inangnya juga tidak ada di sini.
Penerapan Permenkes 30/2013 Tentang Kandungan Makanan Belum Ideal
Kesehatan
Jumat, 17 Mei 2019

Penerapan Permenkes 30/2013 Tentang Kandungan Makanan Belum Ideal

Permenkes No.30 tahun 2013 tentang Pencantuman Informasi Kandungan Gula, Garam, dan Lemak Serta Pesan Kesehatan Untuk Pangan Olahan Dan Pangan Siap Saji dinilai mempunyai kelemahan.
Kemenkes Catat 63 Juta Kasus Hipertensi di Indonesia Sejak 2016
Kesehatan
Jumat, 17 Mei 2019

Kemenkes Catat 63 Juta Kasus Hipertensi di Indonesia Sejak 2016

Di Indonesia menurut catatan data Kemenkes pada 2016, terdapat 63.309.620 kasus hipertensi dan kematian sebanyak 427 ribu karena hipertensi.
Larangan Vape, Kemenkes: Bisa Produksi Asal Dikirim ke Luar Negeri
Kesehatan
Jumat, 17 Mei 2019

Larangan Vape, Kemenkes: Bisa Produksi Asal Dikirim ke Luar Negeri

Anung memastikan bahwa Kemenkes memang menentang barang itu dikonsumsi di dalam negeri.
Kemenkes: Biaya Penyakit Tidak Menular Capai Rp20 Triliun Pada 2018
Kesehatan
Jumat, 17 Mei 2019

Kemenkes: Biaya Penyakit Tidak Menular Capai Rp20 Triliun Pada 2018

Kemenkes menyatakan, pembiayaan pelayanan kesehatan penyakit tidak menular (PTM) telah memakan biaya yang cukup banyak, salah satunya hipertensi yang mencapai Rp20,4 triliun.
Kemenkes Belum Temukan Kasus Cacar Monyet di Indonesia
Kesehatan
Kamis, 16 Mei 2019

Kemenkes Belum Temukan Kasus Cacar Monyet di Indonesia

Kemenkes mengimbau masyarakat untuk tidak resah dan tenang menghadapi pemberitaan soal cacar monyet atau monkeypox karena hingga di Indonesia belum ditemukan kasus cacar monyet.