Indeks Imunisasi

Penyakit Difteri: RSUD Karawang Kehabisan Stok Serum ADS
Kesehatan
Senin, 11 Des 2017

Penyakit Difteri: RSUD Karawang Kehabisan Stok Serum ADS

Stok Serum Anti-Difteri (ADS) di RSUD Karawang habis ketika di sana masih ada lima pasien penderita penyakit Difteri yang dirawat.
Penyakit Difteri: Menkes Desak Kelompok Antivaksin Setuju Imunisasi
Kesehatan
Senin, 11 Des 2017

Penyakit Difteri: Menkes Desak Kelompok Antivaksin Setuju Imunisasi

"Saya kira mereka harus sadar. Jangan merusak (kekebalan kelompok) untuk masyarakat yang lain," kata Menkes Nila Moeloek.
Kasus Difteri Makin Meningkat, Pemprov DKI Laksanakan Program ORI
Kesehatan
Jumat, 8 Des 2017

Kasus Difteri Makin Meningkat, Pemprov DKI Laksanakan Program ORI

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan penderita penyakit difteri di Jakarta meningkat tiap tahunnya.
Kemenkes: 66 Persen Kasus Difteri Serang Pasien Tidak Diimunisasi
Kesehatan
Kamis, 7 Des 2017

Kemenkes: 66 Persen Kasus Difteri Serang Pasien Tidak Diimunisasi

Pada Januari hingga November 2017, tercatat 593 kasus difteri terjadi di Indonesia dengan angka kematian 32 kasus.
Kemenkes Sebut Difteri Terjadi Karena Masyarakat Enggan Diimunisasi
Kesehatan
Selasa, 5 Des 2017

Kemenkes Sebut Difteri Terjadi Karena Masyarakat Enggan Diimunisasi

Direktur Surveilans dan Karantina Kementerian Kesehatan, Jane Soepardi menyatakan bahwa KLB Difteri terjadi karena masyarakat enggan untuk diimunisasi.
Difteri Mewabah di 20 Provinsi Seiring Menguatnya Anti-imunisasi
Kesehatan
Senin, 4 Des 2017

Difteri Mewabah di 20 Provinsi Seiring Menguatnya Anti-imunisasi

Sampai November saja sudah ada 590 kasus di 20 provinsi, sedangkan sepanjang 2014 ada 415 kasus.
Jebloknya Partisipasi Imunisasi MR di 3 Provinsi
Kesehatan
Sabtu, 7 Okt 2017

Jebloknya Partisipasi Imunisasi MR di 3 Provinsi

Imunisasi atau pemberian vaksin kerap disertai pro-kontra. Ia dituduh menyebabkan penyakit, ada pula yang meragukan kehalalannya.
Imunisasi Bukan Hanya untuk Daerah Tertinggal
Kesehatan
Sabtu, 12 Agt 2017

Imunisasi Bukan Hanya untuk Daerah Tertinggal

Imunisasi Nasional Campak dan Rubella yang dilaksanakan pemerintah sebaiknya bukan hanya diprioritaskan di daerah tertinggal terdepan dan terluar atau 3T
Kemenag Yogya Kenai Sanksi bagi Ponpes yang Larang Vaksinasi
Kesehatan
Jumat, 4 Agt 2017

Kemenag Yogya Kenai Sanksi bagi Ponpes yang Larang Vaksinasi

Kemenag bisa memberikan sanksi hingga penutupan apabila pondok pesantren tetap bersikeras menolak melaksanakan program vaksinasi dari pemerintah.
Dua Sekolah Negeri di Bekasi Menolak Imunisasi
Kesehatan
Selasa, 1 Agt 2017

Dua Sekolah Negeri di Bekasi Menolak Imunisasi

Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi menerima laporan ada dua sekolah negeri di daerahnya menolak terlibat dalam program imunisasi campak dan rubella.
Jokowi Ajak Semua Instansi Ikut Sukseskan Imunisasi MR
Kesehatan
Selasa, 1 Agt 2017

Jokowi Ajak Semua Instansi Ikut Sukseskan Imunisasi MR

Semua instansi harus turun untuk menjelaskan pentingnya imunisasi MR kepada masyarakat. Presiden juga berpesan agar jangan meremehkan penyakit campak dan rubella.
Jokowi Pastikan Vaksinasi Rubella Hukumnya Mubah dalam Islam
Kesehatan
Selasa, 1 Agt 2017

Jokowi Pastikan Vaksinasi Rubella Hukumnya Mubah dalam Islam

Presiden Joko Widodo menekankan bahwa vaksinasi Rubella tidak ada unsur haram sehingga semua orang tua diharapkan untuk memberikan imunisasi pada anak-anaknya.
Jokowi Ingin Indonesia Bebas Campak dan Rubella pada 2020
Kesehatan
Selasa, 1 Agt 2017

Jokowi Ingin Indonesia Bebas Campak dan Rubella pada 2020

Presiden Jokowi menekankan penyakit campak dan rubella yang sudah terbukti dan diketahui di seluruh dunia sebagai penyakit yang bahaya jika dibiarkan menjangkiti anak-anak.
Jokowi Sosialisasikan Kampanye Vaksinasi di Sleman Hari Ini
Kesehatan
Selasa, 1 Agt 2017

Jokowi Sosialisasikan Kampanye Vaksinasi di Sleman Hari Ini

Presiden Jokowi mengatakan campak dan rubella adalah penyakit berbahaya dan masih kurang dari satu persen anak Indonesia yang mendapat vaksin itu.
Kampanye Imunisasi MR, Tolak Campak dan Rubella  
Kesehatan
Senin, 24 Juli 2017

Kampanye Imunisasi MR, Tolak Campak dan Rubella  

Imunisasi Measles Rubella untuk mencegah penyakit campak dan rubella merupakan satu program Kemenkes yang akan dilaksanakan bulan Agustus dan September 2017
Perang Argumen Anti-vaksin dan Pro-vaksin
Kesehatan
Kamis, 15 Jun 2017

Perang Argumen Anti-vaksin dan Pro-vaksin

Bagi sebagian orang di dunia, vaksin adalah temuan penting dalam sejarah kesehatan yang telah mencegah beragam penyakit, tapi bagi sebagian yang lain vaksin adalah sumber celaka.
Bagaimana Gerakan Anti-vaksin Mendunia?
Kesehatan
Kamis, 15 Jun 2017

Bagaimana Gerakan Anti-vaksin Mendunia?

Gerakan anti-vaksin berakar dari Inggris. Gerakan ini disuburkan oleh teori konspirasi dan kecerobohan korporasi.
Bulan Imunisasi Anak Sekolah
Senin, 28 Nov 2016

Bulan Imunisasi Anak Sekolah

Pemberian vaksin Tetanus difteri dalam Bulan Imunisasi Anak Sekolah yang dilakukan Kementerian Kesehatan tersebut diikuti 340 siswa kelas 1 hingga 3 SD yang bertujuan sebagai upaya pencegahan penyakit dan menambah kekebalan tubuh.
Vaksin Palsu: Bukan Sekadar Kasus Peredaran Obat Palsu
Kesehatan
Kamis, 28 Juli 2016

Vaksin Palsu: Bukan Sekadar Kasus Peredaran Obat Palsu

Vaksin palsu beredar di masyarakat sejak 2003. Kasus ini tak cukup hanya direspons dengan pengenaan pasal pengedaran obat palsu. Pemalsuan vaksin bisa mengakibatkan penyakit bahkan kematian jika suatu saat konsumennya terkena wabah. Kepercayaan terhadap imunisasi pun bisa menurun.
Kemenkes: Korban Vaksin Palsu Wajib Lakukan Verifikasi
Kesehatan
Jumat, 22 Juli 2016

Kemenkes: Korban Vaksin Palsu Wajib Lakukan Verifikasi

Verifikasi data anak merupakan langkah utama dalam prosedur tindak lanjut bagi anak yang diduga mendapat vaksin palsu. Dari verifikasi data itu, Satgas Penanggulangan Vaksin palsu akan menghubungi keluarga si anak untuk mendapatkan pemeriksaan kesehatan dan imunisasi wajib yang harus diulang.