Indeks Hukum

Polisi Beberkan Hasil Pemeriksaan 3 DVR CCTV pada Diskusi Kemang
Hukum
Selasa, 1 Okt

Polisi Beberkan Hasil Pemeriksaan 3 DVR CCTV pada Diskusi Kemang

Hasil analisa DVR CCTV membuat terang siapa saja pelaku di hari itu. Penyidik kini sudah mengantongi identitas para pelaku dan akan melakukan pengejaran.
Itjen Kemenkeu Diperiksa Terkait Pertemuan Alex dan Eko Darmanto
Hukum
Selasa, 1 Okt

Itjen Kemenkeu Diperiksa Terkait Pertemuan Alex dan Eko Darmanto

Pemanggilan Alexander Marwata belum dilakukan karena terdapat sejumlah saksi yang akan lebih dulu dimintai keterangan. Total 19 saksi sudah diperiksa.
Eks Dirjen Kemnaker Reyna Usman Dituntut 4 Tahun 8 Bulan Penjara
Hukum
Selasa, 1 Okt

Eks Dirjen Kemnaker Reyna Usman Dituntut 4 Tahun 8 Bulan Penjara

Reyna dinilai terbukti merugikan negara sebesar Rp17,6 miliar atas dugaan korupsi di Kementerian Ketenagakerjaan Tahun 2012.
Capim dan Cadewas KPK, Ada Johanis Tanak hingga Benny Mamoto
Hukum
Selasa, 1 Okt

Capim dan Cadewas KPK, Ada Johanis Tanak hingga Benny Mamoto

Capim KPK akan melalui proses uji kelayakan dan kepatutan di DPR RI periode 2024-2029. Sementara Cadewas KPK hanya konsultasi presiden kepada DPR. 
Pansel KPK: Nama Capim dan Cadewas Sudah Tampung Aspirasi Publik
Hukum
Selasa, 1 Okt

Pansel KPK: Nama Capim dan Cadewas Sudah Tampung Aspirasi Publik

Wakil Ketua Pansel KPK, Arif Satria, menuturkan, aspirasi publik menjadi salah satu komponen penting dan pertimbangan penentuan Capim dan Cadewas KPK.
Pramono Minta Kejadian Pembubaran Diskusi di Kemang Tak Terulang
Hukum
Selasa, 1 Okt

Pramono Minta Kejadian Pembubaran Diskusi di Kemang Tak Terulang

Pramono menilai, pembubaran diskusi tidak boleh terjadi di negara Indonesia yang menganut sistem demokrasi.
Motif 2 Bersaudara Lempar Bom Molotov ke Laundry di Badung, Bali
Hukum
Selasa, 1 Okt

Motif 2 Bersaudara Lempar Bom Molotov ke Laundry di Badung, Bali

Motif pelaku adalah sakit hati karena dituduh oleh pemilik laundry telah mengganggu karyawannya.
Jokowi Terima Hasil Kerja Pansel KPK Sebelum Bertolak ke NTT
Hukum
Selasa, 1 Okt

Jokowi Terima Hasil Kerja Pansel KPK Sebelum Bertolak ke NTT

Jokowi menerima 10 nama capim KPK dan 10 calon Dewas KPK yang telah melalui tes wawancara dan kesehatan.
Annisa Mahesa: Self Awareness Hapus Stigma DPR Sarang Korupsi
Hukum
Selasa, 1 Okt

Annisa Mahesa: Self Awareness Hapus Stigma DPR Sarang Korupsi

Annisa Mahesa merupakan anggota DPR RI paling muda dari Fraksi Gerindra. Ia Putri sulung almarhum Desmond J Mahesa.    
Polisi Sita CCTV Dalami Kasus Pembubaran Diskusi di Kemang
Hukum
Selasa, 1 Okt

Polisi Sita CCTV Dalami Kasus Pembubaran Diskusi di Kemang

Penyitaan CCTV dilakukan guna mengetahui secara utuh peristiwa yang terjadi di Kemang, Jakarta.
Pemilik Brandoville yang Diduga Siksa Karyawan Kabur ke Hongkong
Hukum
Selasa, 1 Okt

Pemilik Brandoville yang Diduga Siksa Karyawan Kabur ke Hongkong

Cherry Lai sampai sekarang masih buron. Pemilik perusahaan animasi yang diduga melakukan tindak kekerasan terhadap karyawan itu kabur ke Hongkong. 
Mobil Kapolres Boyolali Tabrak Truk Muatan Tiang di Tol Batang
Hukum
Selasa, 1 Okt

Mobil Kapolres Boyolali Tabrak Truk Muatan Tiang di Tol Batang

Kapolres Boyolali, AKBP Muhammad Yoga, mengalami luka serius di kepala, sementara ajudan dan sopirnya meninggal dunia.
Sanksi Potong Gaji Berlaku, Ghufron Cuma Bawa Pulang Rp90 Juta
Hukum
Selasa, 1 Okt

Sanksi Potong Gaji Berlaku, Ghufron Cuma Bawa Pulang Rp90 Juta

Nurul Ghufron telah dinyatakan melanggar etik oleh Dewas KPK atas penyalahgunaan wewenang. Gajinya pun dipotong 20 persen.
Pansel Serahkan 10 Nama Capim & Cadewas KPK ke Presiden Hari Ini
Hukum
Selasa, 1 Okt

Pansel Serahkan 10 Nama Capim & Cadewas KPK ke Presiden Hari Ini

Ateh mengatakan, penyerahan 10 nama Capim KPK dan 10 Cadewas KPK ke Presiden pada Selasa (1/10/2024) mengakhiri masa kerja Pansel KPK 2024-2029.
Presiden Jokowi Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila
Hukum
Selasa, 1 Okt

Presiden Jokowi Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Jokowi memimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta Timur, pada Selasa (1/10/2024).
Imigrasi Makin Nyaman dengan Immigration Lounge di Senayan City
Hukum
Selasa, 1 Okt

Imigrasi Makin Nyaman dengan Immigration Lounge di Senayan City

Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi resmikan unit layanan Immigration Lounge di Senayan City Mall lantai 6 untuk dekatkan pelayanan kepada masyarakat.
Muhaimin Syarif Akan Segera Jalani Sidang Perdana Kasus Suap
Hukum
Selasa, 1 Okt

Muhaimin Syarif Akan Segera Jalani Sidang Perdana Kasus Suap

Muhaimin akan segera menjalani sidang perdana terkait kasus dugaan suap terhadap Mantan Gubernur Maluku Utara, Abdul Gani Kasuba (AGK).
Bus Paspampres Tabrak Halte Transjakarta Akibat Rem Blong
Hukum
Selasa, 1 Okt

Bus Paspampres Tabrak Halte Transjakarta Akibat Rem Blong

Kecelakaan tersebut terjadi pada Senin sore pukul 16.45 WIB di Halte Bus Petamburan, Jakarta.
MA Tolak Kasasi Zaini, Yusuf Mansur Bebas dari Gugatan Rp98,7 T
Hukum
Senin, 30 Sept

MA Tolak Kasasi Zaini, Yusuf Mansur Bebas dari Gugatan Rp98,7 T

Mahkamah Agung menyatakan bahwa Pengadilan Negeri Jakarta Selatan tidak berwenang mengadili gugatan perdata yang diajukan oleh Zaini terhadap Yusuf Mansur.
Dirut Dana Pensiun Bukit Asam Didakwa Rugikan Negara 234,5 M
Hukum
Senin, 30 Sept

Dirut Dana Pensiun Bukit Asam Didakwa Rugikan Negara 234,5 M

Perkara ini bermula saat Zulheri dan Syafaat berinvestasi reksa dana dan saham tanpa analisis data-data yang obyektif.