Indeks Harga Tiket Pesawat

Respons Menhub Budi Soal Garuda Indonesia Turunkan Harga Tiket
Bisnis
Kamis, 14 Feb 2019

Respons Menhub Budi Soal Garuda Indonesia Turunkan Harga Tiket

Menhub Budi mengapresiasi keputusan Garuda Indonesia Group yang menurunkan harga tiket untuk semua rute sebesar 20 persen.
Avtur jadi Biang Keladi Mahalnya Tiket Pesawat: Tepatkah?
Bisnis
Kamis, 14 Feb 2019

Avtur jadi Biang Keladi Mahalnya Tiket Pesawat: Tepatkah?

Presiden Joko Widodo menyoroti monopoli Pertamina yang menyebabkan tingginya harga avtur, sebagai biang keladi mahalnya tiket. Padahal, masalahnya tidak sesederhana itu.
Ketua Komisi VII DPR Kritik Cara Jokowi Turunkan Harga Avtur
Ekonomi
Rabu, 13 Feb 2019

Ketua Komisi VII DPR Kritik Cara Jokowi Turunkan Harga Avtur

Jokowi "mengancam" akan membuka peluang sebesar-besarnya bagi perusahaan asing yang mau menjadi penyalur avtur di Indonesia.
Imbas Tiket Pesawat, Menpar: Kepala Daerah Protes Pariwisata Turun
Bisnis
Rabu, 13 Feb 2019

Imbas Tiket Pesawat, Menpar: Kepala Daerah Protes Pariwisata Turun

Kepala daerah menyampaikan keluhan kepada Menteri Pariwisata soal imbas tiket pesawat mahal, karena mengurangi kunjungan wisawatan ke daerahnya.
PPN 10 Persen Dinilai Jadi Penyebab Harga Avtur di Indonesia Mahal
Ekonomi
Rabu, 13 Feb 2019

PPN 10 Persen Dinilai Jadi Penyebab Harga Avtur di Indonesia Mahal

Penerapan Pajak Pertamabahan Nilai (PPN) sebesar 10 persen dinilai sebagai penyebab harga avtur di Indonesia menjadi mahal.
Harga Avtur Mahal, Sri Mulyani akan Kaji Ulang Penurunan PPn
Ekonomi
Selasa, 12 Feb 2019

Harga Avtur Mahal, Sri Mulyani akan Kaji Ulang Penurunan PPn

Menkeu Sri Mulyani masih menunggu hasil review dari Pertamina, apakah kebijakan PPn avtur yang diberlakukan pemerintah menghambat atau tidak.
Tiket Pesawat Mahal, Presiden Jokowi Salahkan Monopoli Avtur
Bisnis
Selasa, 12 Feb 2019

Tiket Pesawat Mahal, Presiden Jokowi Salahkan Monopoli Avtur

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebutkan penyebab tingginya tiket pesawat karena harga BBM avtur yang tinggi.
Avtur Mahal Penyebab Tiket Pesawat Naik, Jokowi Panggil Pertamina
Ekonomi
Selasa, 12 Feb 2019

Avtur Mahal Penyebab Tiket Pesawat Naik, Jokowi Panggil Pertamina

Jokowi akan memanggil Dirut Pertamina terkait tingginya harga tiket pesawat ini karena harga bahan bakar pesawat yaitu avtur di Indonesia ternyata sangat mahal.
Biaya Naik Pesawat Mahal, Pemerintah Telat Antisipasi Naiknya Avtur
Bisnis
Sabtu, 9 Feb 2019

Biaya Naik Pesawat Mahal, Pemerintah Telat Antisipasi Naiknya Avtur

INDEF menilai tingginya biaya tiket dan bagasi maskapai penerbangan seharusnya bisa diantisipasi oleh pemerintah.
PHRI Keluhkan Tingginya Tarif Pesawat yang Berimbas ke Hotel
Ekonomi
Kamis, 31 Jan 2019

PHRI Keluhkan Tingginya Tarif Pesawat yang Berimbas ke Hotel

Tingginya tarif bagasi yang diberlakukan maskapai penerbangan berimbas pada penurunan kunjungan wisata dan okupansi hotel di daerah.
Kata Garuda Soal Tarif Murah ke Luar Negeri, Tapi Mahal ke Domestik
Ekonomi
Selasa, 29 Jan 2019

Kata Garuda Soal Tarif Murah ke Luar Negeri, Tapi Mahal ke Domestik

Pikri mengatakan, saat ini belum ada regulasi yang menentukan batas tarif terendah untuk penerbangan internasional.
Diskon Tiket Pesawat pada Masa Paceklik demi Jaga Kantong Maskapai
Bisnis
Senin, 28 Jan 2019

Diskon Tiket Pesawat pada Masa Paceklik demi Jaga Kantong Maskapai

Masa paceklik jadi periode yang bisa dialami maskapai penerbangan. Strategi menyambung "hidup" bisa dengan promo diskon.
YLKI: Sah Saja Dugaan Kartel Tiket oleh Maskapai Penerbangan
Sosial budaya
Jumat, 25 Jan 2019

YLKI: Sah Saja Dugaan Kartel Tiket oleh Maskapai Penerbangan

YLKI menyebutkan dugaan kartel yang dilakukan oleh INACA sah saja karena telah diadakan jumpa pers dan pertemuan bersama.
Harga Tiket Pesawat Melambung, Menhub Jelaskan Alasannya
Ekonomi
Selasa, 22 Jan 2019

Harga Tiket Pesawat Melambung, Menhub Jelaskan Alasannya

Menurut Menhub Budi Karya, ada beberapa alasan yang membuat harga tiket pesawat melambung.
Menhub Akan Terapkan Subsidi Silang Tarif Tiket Pesawat ke Papua
Bisnis
Selasa, 22 Jan 2019

Menhub Akan Terapkan Subsidi Silang Tarif Tiket Pesawat ke Papua

Menhub ingin harga tiket pesawat terjangkau tapi maskapai tetap eksis.
433 Penerbangan di Pekanbaru Dibatalkan karena Tiket Mahal
Sosial budaya
Selasa, 22 Jan 2019

433 Penerbangan di Pekanbaru Dibatalkan karena Tiket Mahal

Sebanyak 433 penerbangan di Bandara Pekanbaru, Riau membatalkan rute penerbangan karena mahalnya harga tiket pesawat yang membuat jumlah penumpang turun drastis.
Harga Tiket Pesawat Turun, Dirut Citilink Janji Keamanan Terjamin
Bisnis
Selasa, 15 Jan 2019

Harga Tiket Pesawat Turun, Dirut Citilink Janji Keamanan Terjamin

Dirut Citilink Juliandra Nurtjahjo menyatakan penurunan harga tiket pesawat tidak akan membuat alokasi biaya untuk menjamin keselematan penerbangan terpangkas.
Harga Tiket Turun, Maskapai
Bisnis
Selasa, 15 Jan 2019

Harga Tiket Turun, Maskapai "Curhat" Soal Beban Biaya Operasional

Dirut Citilink Juliandra Nurtjahjo menyatakan sejumlah maskapai penerbangan dibayangi risiko peningkatan beban biaya operasional karena fluktuasi harga minyak dan kurs rupiah.  
Ekonom INDEF Curiga Ada Persekongkolan Soal Harga Tiket Pesawat
Ekonomi
Senin, 14 Jan 2019

Ekonom INDEF Curiga Ada Persekongkolan Soal Harga Tiket Pesawat

Faisal Basri curiga ada persekongkolan maskapai penerbangan dalam penentuan kenaikan harga tiket pesawat. 
Harga Tiket Pesawat Turun, Kemenhub: Keselamatan Adalah Harga Mati
Ekonomi
Senin, 14 Jan 2019

Harga Tiket Pesawat Turun, Kemenhub: Keselamatan Adalah Harga Mati

Meski harga tiket pesawat turun, kemenhub menekankan bahwa faktor keselamatan adalah harga mati.