Pemerintah disarankan menjual gedung-gedung milik negara yang sudah tidak terpakai lagi usai ibu kota pindah. Namun, gedung-gedung bernilai sejarah diminta tidak dijual.
LBH Jakarta mempersoalkan alasan polisi menangkap sejumlah peserta demonstrasi buruh di depan Gedung DPR. Sebab, saat ditangkap, para peserta aksi itu belum mengikuti demo.
Polda Metro Jaya akan melakukan beberapa skenario pengaturan lalu lintas untuk mengantisipasi kemacetan lalu lintas akibat demo ojek online di depan Gedung DPR/MPR hari ini.
Demonstrasi sekitar 6000-an massa menolak Perppu Ormas di depan Gedung DPR/MPR pada hari ini dijaga oleh pasukan polisi yang memakai atribut sorban dan peci.
Sejak pukul 11.50 WIB, massa aksi 299 sudah mengambil tempat masing-masing di trotoar dan sebagian badan jalan untuk salat Jumat di depan Gedung DPR/MPR RI.
Yandri bahkan mengatakan bahwa kata “apartemen” saja sudah mencerminkan ketidakberpihakan kepada rakyat dan kata-kata itu disandingkan dengan hal-hal yang mewah.