Indeks Dinas Kesehatan

Hoaks Video Penangkapan Kadinkes Lampung karena Terbukti Korupsi
Hukum
Kamis, 27 Apr 2023

Hoaks Video Penangkapan Kadinkes Lampung karena Terbukti Korupsi

Thumbnail video yang digunakan tidak ada kaitannya dengan penangkapan Kadinkes Lampung Reihana.
Dinkes KBB Periksa Makanan Penyebab Keracunan Massal di Lembang
Kesehatan
Selasa, 28 Feb 2023

Dinkes KBB Periksa Makanan Penyebab Keracunan Massal di Lembang

Kepala Dinkes Kabupaten Bandung Barat (KBB) Hernawan Widjajanto melaporkan data sementara sebanyak 168 orang mengalami keracunan di Lembang.
4 Anak Penderita Polio di Aceh Masih Jalani Perawatan dan Terapi
Kesehatan
Kamis, 1 Des 2022

4 Anak Penderita Polio di Aceh Masih Jalani Perawatan dan Terapi

Tiga anak menjalani rawat inap dan satu anak menjalani rawat jalan di RSUD Zainoel Abidin Banda Aceh.
13 Anak di Sumbar Meninggal akibat Gangguan Ginjal Akut
Kesehatan
Selasa, 1 Nov 2022

13 Anak di Sumbar Meninggal akibat Gangguan Ginjal Akut

Sebanyak 13 anak meninggal dunia, tujuh anak sembuh, dan delapan anak dalam perawatan akibat gangguan ginjal akut.
20 Anak di Aceh Meninggal akibat Gagal Ginjal Akut Misterius
Kesehatan
Jumat, 21 Okt 2022

20 Anak di Aceh Meninggal akibat Gagal Ginjal Akut Misterius

Dinas Kesehatan Provinsi Aceh mencatat jumlah kasus gagal ginjal akut misterius di wilayahnya sebanyak 31 anak.
Stok Vaksin COVID-19 di Gudang Farmasi Dinkes Cirebon Habis
Kesehatan
Rabu, 5 Okt 2022

Stok Vaksin COVID-19 di Gudang Farmasi Dinkes Cirebon Habis

Dinkes Kabupaten Cirebon tengah berkoordinasi dengan pemerintah provinsi dan pusat terkait penambahan stok vaksin COVID-19.
89 Warga Bengkulu Terinfeksi HIV pada Januari-Agustus 2022
Kesehatan
Rabu, 21 Sept 2022

89 Warga Bengkulu Terinfeksi HIV pada Januari-Agustus 2022

Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu mencatat dalam satu pekan terakhir ada penambahan kasus HIV sebanyak lima orang dan satu di antaranya meninggal dunia.
Satgas COVID-19 Klaim Warga Tak Bisa Asal Isolasi Mandiri
Kesehatan
Kamis, 15 Juli 2021

Satgas COVID-19 Klaim Warga Tak Bisa Asal Isolasi Mandiri

Satgas COVID-19 dan Pemda DIY justru menyalahkan pasien isolasi mandiri. Padahal mereka memilih isoman imbas rumah sakit penuh.
Deteksi Riwayat Kontak Pasien Positif Covid-19 Andalkan Dinkes
Kesehatan
Selasa, 10 Mar 2020

Deteksi Riwayat Kontak Pasien Positif Covid-19 Andalkan Dinkes

Penelusuran riwayat kontak pasien COVID-19 dengan warga lainnya ditangani pemerintah daerah setempat.
Di Temanggung, Warga Penolak Imunisasi Tersebar di 42 Desa
Kesehatan
Kamis, 2 Jan 2020

Di Temanggung, Warga Penolak Imunisasi Tersebar di 42 Desa

Sejumlah warga Temanggung, Jawa Tengah, yang masih menolak program imunisasi anak, tersebar di 42 desa.
Derita Soleha Kena Lumpuh Otak di Ibu Kota: Bagaimana Peran Negara?
Sosial budaya
Sabtu, 13 Juli 2019

Derita Soleha Kena Lumpuh Otak di Ibu Kota: Bagaimana Peran Negara?

Kondisi Soleha dalam seminggu terakhir ini terus menurun. Soleha mulai enggan makan dan minum.
Upaya-Upaya Dinas Mengatasi KLB Hepatitis A di Pacitan
Kesehatan
Rabu, 3 Juli 2019

Upaya-Upaya Dinas Mengatasi KLB Hepatitis A di Pacitan

1.000 warga Pacitan terkena Hepatitis A. Dugaan sementara itu karena masalah air yang tercemar dan makanan yang kotor.
Warga yang Kontak dengan Sapi Terduga Antraks Dicek Kesehatannya
Kesehatan
Kamis, 23 Mei 2019

Warga yang Kontak dengan Sapi Terduga Antraks Dicek Kesehatannya

Menanggapi kasus kematian sapi karena diduga kena penyakit antraks di Gunungkidul, warga yang pernah kontak dengan sapi diperiksa kesehatannya.
Penyakit Difteri: Puskesmas Diminta Tingkatkan Kewaspadaan
Kesehatan
Senin, 11 Des 2017

Penyakit Difteri: Puskesmas Diminta Tingkatkan Kewaspadaan

Menurut Priharto, penyakit difteri disebabkan oleh kuman bernama Corynebacterium diphtheriae.
Dinkes Malang Tegaskan Akan Cabut Izin Apotek yang Jual PCC
Kesehatan
Senin, 18 Sept 2017

Dinkes Malang Tegaskan Akan Cabut Izin Apotek yang Jual PCC

Dinas Kesehatan Kota Malang, Jawa Timur menegaskan akan menindak apotek maupun apoteker yang kedapatan menjual pil jenis PCC, serta terus memantau peredarannya.
Djarot: Dinkes Selidiki RS Mitra Keluarga Soal Bayi Debora
Kesehatan
Senin, 11 Sept 2017

Djarot: Dinkes Selidiki RS Mitra Keluarga Soal Bayi Debora

Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat telah meminta Dinas Kesehatan memanggil Rumah Sakit Mitra Keluarga, Kalideres untuk mengklarifikasi sejumlah hal terkait meninggalnya bayi Debora.
Kampanye Imunisasi MR, Tolak Campak dan Rubella  
Kesehatan
Senin, 24 Juli 2017

Kampanye Imunisasi MR, Tolak Campak dan Rubella  

Imunisasi Measles Rubella untuk mencegah penyakit campak dan rubella merupakan satu program Kemenkes yang akan dilaksanakan bulan Agustus dan September 2017
Razia Obat Ilegal
Rabu, 7 Sept 2016

Razia Obat Ilegal

Razia yang dilakukan petugas gabungan dari BPOM DKI, Ditreskrimsus Polda Metro Jaya dan Dinas Kesehatan DKI tersebut merupakan tindak lanjut dari temuan vaksin palsu dan obat kedaluwarsa.
Dinkes Kupang Dukung Pengobatan Alternatif
Kesehatan
Rabu, 13 Apr 2016

Dinkes Kupang Dukung Pengobatan Alternatif

Kepala Dinas Kesehatan Nusa Tenggara Timur (NTT) dr Kornelis Kodi Mete menyatakan mendukung berbagai upaya penyembuhan penyakit yang diderita pasien, terutama yang kronis dan menahun dengan pengobatan alternatif.
Dokter Spesialis Wajib Kerja di Daerah Terpencil
Kamis, 31 Mar 2016

Dokter Spesialis Wajib Kerja di Daerah Terpencil

Kementerian Kesehatan sedang merancang regulasi mengenai wajib kerja dokter spesialis dan dokter gigi spesialis guna memenuhi kebutuhan tenaga medis di daerah terpencil, tertinggal, dan terluar.