Indeks Debat Cawapres 2019

Puas Hasil Debat Ketiga, TKN: Awalnya Banyak yang Remehkan Ma'ruf
Politik
Senin, 18 Mar 2019

Puas Hasil Debat Ketiga, TKN: Awalnya Banyak yang Remehkan Ma'ruf

Ace mengatakan secara keseluruhan tampilan debat akhirnya membawa diferensiasi Kiai Maruf sebagai sosok berpengalaman dan penuh dengan kebijaksanaan.
Debat Cawapres, TKN: Sandiaga Hanya Dramatisasi Masalah
Politik
Senin, 18 Mar 2019

Debat Cawapres, TKN: Sandiaga Hanya Dramatisasi Masalah

Menurut TKN, Sandiaga hanya mencoba melakukan dramatisasi masalah yang ada sekarang, padahal solusinya sudah diberikan Jokowi-JK.
Bu Lis dan Kebiasaan Sandiaga Main Klaim Statistik
Politik
Senin, 18 Mar 2019

Bu Lis dan Kebiasaan Sandiaga Main Klaim Statistik

Selain mengandalkan cerita ‘orang kecil’, Sandi menambahkan data statistik yang sering susah diukur dan belum tentu terbukti.
Bu Lis & Problem Obat yang Tak Ditanggung sebagai Lubang BPJS
Kesehatan
Senin, 18 Mar 2019

Bu Lis & Problem Obat yang Tak Ditanggung sebagai Lubang BPJS

Masalah yang dilontarkan Sandiaga Uno adalah bagian dari penyakit kronis defisit BPJS Kesehatan.
CORE Nilai Janji 2 Juta Lapangan Kerja Baru Sandiaga Terlalu Kecil
Politik
Senin, 18 Mar 2019

CORE Nilai Janji 2 Juta Lapangan Kerja Baru Sandiaga Terlalu Kecil

Sandiaga Uno berjanji akan menekan jumlah pengangguran Indonesia sebanyak 2 juta orang dalam 5 tahun.
Benarkah Menyusui Bayi dengan ASI Bisa Cegah Stunting pada Anak?
Kesehatan
Senin, 18 Mar 2019

Benarkah Menyusui Bayi dengan ASI Bisa Cegah Stunting pada Anak?

Pemberian ASI eksklusif tidak begitu berpengaruh pada keadaan stunting anak batita. Tetapi, pemberian ASI sejak dini dapat mengurangi risiko stunting.
Kontroversi Libur Sekolah Sebulan Penuh Saat Puasa ala Sandiaga
Pendidikan
Senin, 18 Mar 2019

Kontroversi Libur Sekolah Sebulan Penuh Saat Puasa ala Sandiaga

Najelaa Shihab menilai justru saat bulan puasa, anak-anak yang berbeda agama perlu ditemukan secara bersama-sama agar praktik toleransi lebih berasa.
TKN Protes atas Meme Tirto dalam Debat Cawapres
Politik
Senin, 18 Mar 2019

TKN Protes atas Meme Tirto dalam Debat Cawapres

Direktur Komunikasi Politik TKN Jokowi-Ma’ruf Amin, Usman Kansong menyampaikan hak jawab atas meme Ma'ruf Amin saat Debat Ketiga Pilpres, Minggu (18/3/2019) malam.
FSGI: Debat Cawapres Soal Pendidikan Masih Mentah
Politik
Senin, 18 Mar 2019

FSGI: Debat Cawapres Soal Pendidikan Masih Mentah

Ketua FSGI Retno mengatakan belum menemukan pandangan baru yang membuat ia yakin bahwa pendidikan berkualitas akan terwujud ketika salah satu kubu berkuasa.
Setuju dengan Sandiaga, BPN Anggap UN Pantas Dihapus
Politik
Senin, 18 Mar 2019

Setuju dengan Sandiaga, BPN Anggap UN Pantas Dihapus

Nizar melihat UN selama ini hanya menjadi beban bagi pelajar, lantaran menjadi faktor utama penentu kelulusan.
Penyebab ASI Tak Lancar dan Cara Mengatasinya untuk Ibu Menyusui
Kesehatan
Senin, 18 Mar 2019

Penyebab ASI Tak Lancar dan Cara Mengatasinya untuk Ibu Menyusui

Salah satu penyebab rendahnya ASI yang diproduksi selama menyusui adalah waktu yang terlalu lama untuk mulai menyusui.
BPN Sebut Prabowo-Sandiaga Memang Tak Berniat Menyerang dalam Debat
Politik
Senin, 18 Mar 2019

BPN Sebut Prabowo-Sandiaga Memang Tak Berniat Menyerang dalam Debat

Sudirman mengatakan, bahwa setiap debat BPN lebih fokus pada penyampaian program yang ditawarkan agar bisa disampaikan kepada publik daripada mengkritik paslon.
Sandi Kritik Banyaknya Sistem Kartu Jokowi-Ma'ruf Bebani Masyarakat
Politik
Senin, 18 Mar 2019

Sandi Kritik Banyaknya Sistem Kartu Jokowi-Ma'ruf Bebani Masyarakat

Cawapres 02 Sandiaga Uno mengkritik banyaknya sistem kartu yang diwacanakan oleh Jokowi-Maruf untuk masyarakat karena dinilai terlalu banyak kartu akan membebani masyarakat.
Fadli Zon: Daripada Banyak Kartu, Integrasi e-KTP Jadi Solusi
Sosial budaya
Senin, 18 Mar 2019

Fadli Zon: Daripada Banyak Kartu, Integrasi e-KTP Jadi Solusi

Integrasi satu kartu untuk berbagai program dan data yang disampaikan Cawapres 02, Sandiaga Uno saat Debat Cawapres dinilai Fadli Zon sebagai langkah cerdas.
Debat Cawapres: Ma'ruf & Sandi Jualan Gimmick kepada Pencari Kerja
Politik
Senin, 18 Mar 2019

Debat Cawapres: Ma'ruf & Sandi Jualan Gimmick kepada Pencari Kerja

Tidak ada solusi baru buat para pencari kerja dari kedua cawapres dalam debat kemarin malam.
TKN Nilai Ma'ruf Amin Kuasai Isu Ketenagakerjaan Saat Debat
Politik
Senin, 18 Mar 2019

TKN Nilai Ma'ruf Amin Kuasai Isu Ketenagakerjaan Saat Debat

Hasto mengatakan Ma'ruf memahami pentingnya peningkatan kualitas tenaga kerja yang dimulai dari pendidikan, pelatihan, kerja sama, dan kolaborasi.
TKN: Ma'ruf Amin Konsisten Paparkan Program Jokowi dalam Debat
Politik
Senin, 18 Mar 2019

TKN: Ma'ruf Amin Konsisten Paparkan Program Jokowi dalam Debat

Menurut TKN penampilan Ma'ruf Amin dalam debat mengejutkan.
Sandiaga Uno Usul Ujian Nasional Dihapus, Lalu Apa Gantinya?
Pendidikan
Senin, 18 Mar 2019

Sandiaga Uno Usul Ujian Nasional Dihapus, Lalu Apa Gantinya?

Sandiaga Uno usul Ujian Nasional diganti dengan "penelusuran minat dan bakat". Hal ini diapresiasi serikat guru, tapi tetap patut dipertanyakan.
Komnas HAM Nilai Pembahasan di Debat Cawapres Masih Jakarta-Sentris
Politik
Senin, 18 Mar 2019

Komnas HAM Nilai Pembahasan di Debat Cawapres Masih Jakarta-Sentris

Komnas HAM mengkritik pembahasan dalam debat cawapres pada Minggu malam kemarin masih Jakarta-Sentris dan belum memperhatikan persoalan di kawasan pedalaman dan terpencil.  
Debat Cawapres Ketiga Dinilai Monoton, KPU: Paslon Enggan Mendebat
Politik
Senin, 18 Mar 2019

Debat Cawapres Ketiga Dinilai Monoton, KPU: Paslon Enggan Mendebat

KPU mengaku sudah membuat format debat cawapres yang memungkinkan debat menjadi menarik.