Indeks Dampak Covid-19

Pabrik Memang Mulai Beroperasi, tapi Industri Tak Serta Merta Pulih
Current issue
Rabu, 29 Apr 2020

Pabrik Memang Mulai Beroperasi, tapi Industri Tak Serta Merta Pulih

Pengusaha sektor manufaktur mulai kembali mengoperasikan pabriknya di tengah penerapan PSBB. Hasilnya bakal tak maksimal.
Jokowi Sebut 5 Skema Besar Pemerintah Jaga UMKM Selama COVID-19
Hard news
Rabu, 29 Apr 2020

Jokowi Sebut 5 Skema Besar Pemerintah Jaga UMKM Selama COVID-19

Jokowi mengatakan pemerintah mempunyai 5 skema besar untuk membantu pengusaha di bidang UMKM dalam menghadapi pandemi COVID-19.
Mudik ke Brasil, Sergio Farias Monitor Skuad Persija dari Rumah
Sepakbola
Rabu, 29 Apr 2020

Mudik ke Brasil, Sergio Farias Monitor Skuad Persija dari Rumah

Sergio Farias mudik ke Brasil dan akan kembali ke Jakarta jika ada kepastian kelanjutan Liga 1 musim 2020.
Pemeriksaan Kesehatan Tunawisma di GOR Tanah Abang
Senin, 27 Apr 2020

Pemeriksaan Kesehatan Tunawisma di GOR Tanah Abang

Puluhan tunawisma yang ditampung di GOR Tanah abang mendapatkan fasilitas pemeriksaan kesehatan gratis untuk mencegah covid-19
Industri Tekstil Rumahkan 2,16 Juta Pekerja karena COVID-19
Hard news
Senin, 27 Apr 2020

Industri Tekstil Rumahkan 2,16 Juta Pekerja karena COVID-19

80 persen pekerja industri tekstik sudah dirumahkan karena COVID-19. Itu setara 2 juta orang lebih.
30% Perusahaan Jamu Sudah Rumahkan Karyawan selama Pandemi COVID-19
Hard news
Senin, 27 Apr 2020

30% Perusahaan Jamu Sudah Rumahkan Karyawan selama Pandemi COVID-19

Gabungan Pengusaha Jamu menyebut banyak pabrik yang sudah mulai melakukan pengurangan karyawan karena usahanya terdampak COVID-19.
Daihatsu Siap-siap Produksi, Usai Rehat 2 Minggu Akibat Corona
Hard news
Senin, 27 Apr 2020

Daihatsu Siap-siap Produksi, Usai Rehat 2 Minggu Akibat Corona

Daihatsu memastikan seluruh proses produksinya sesuai dengan peraturan pemerintah.
Larangan Penerbangan untuk Adang COVID-19 Bikin Damri Dkk Kritis
Current issue
Senin, 27 Apr 2020

Larangan Penerbangan untuk Adang COVID-19 Bikin Damri Dkk Kritis

Transportasi antar jemput bandara, juga taksi, terdampak langsung pelarangan penerbangan. Nasib mereka tergantung uluran tangan pemerintah.
JIC Serahkan Bantuan Paket Makanan ke Masyarakat Terdampak Covid-19
Senin, 27 Apr 2020

JIC Serahkan Bantuan Paket Makanan ke Masyarakat Terdampak Covid-19

Penyerahan bantuan dari Jaringan Lintas Iman Tanggap COVID-19 (JIC) yang beranggotakan organisasi-organisasi lintas agama dan kepercayaan bersama Pengusaha Peduli NKRI kepada masyarakat sektor informal, di Jakarta Selatan (27/4/2020).
UEFA Akhirnya Bolehkan Liga Tak Tuntas Akibat COVID-19
Sepakbola
Jumat, 24 Apr 2020

UEFA Akhirnya Bolehkan Liga Tak Tuntas Akibat COVID-19

UEFA akhirnya membolehkan kompetisi liga dan piala domestik di negara-negara Eropa tak dilanjutkan karena pandemi virus Corona COVID-19.
Pemain Klub Spanyol Tolak Rencana Latihan Tertutup Terkait COVID-19
Sepakbola
Kamis, 23 Apr 2020

Pemain Klub Spanyol Tolak Rencana Latihan Tertutup Terkait COVID-19

Sebagian besar tim LaLiga dan Segunda Division menolak rencana latihan tertutup di tengah pandemik corona di Spanyol.
Hari Bumi 2020: COVID-19 Momentum RI Wujudkan Ketahanan Lingkungan
Sosial budaya
Rabu, 22 Apr 2020

Hari Bumi 2020: COVID-19 Momentum RI Wujudkan Ketahanan Lingkungan

Earth Day atau Hari Bumi 2020 bisa dijadikan momentum oleh Indonesia untuk mewujudkan bumi aman dari perubahan iklim.
Problem Pelatihan Kartu Prakerja: Dimonopoli dan Tidak Relevan
Mild report
Rabu, 22 Apr 2020

Problem Pelatihan Kartu Prakerja: Dimonopoli dan Tidak Relevan

Kelas pelatihan dalam program kartu prakerja diduga dimonopoli oleh platform digital yang ditunjuk pemerintah.
Dampak Pandemi & Lockdown Corona: Pengguna Netflix Tambah 15,8 Juta
Teknologi
Rabu, 22 Apr 2020

Dampak Pandemi & Lockdown Corona: Pengguna Netflix Tambah 15,8 Juta

Pengguna Netflix bertambah hingga 15,8 juta selama pandemi corona dan pemberlakuan lockdown dari pemerintah.
Kerumunan Pembagian Nasi Kotak di KOGABWILHAN I
Selasa, 21 Apr 2020

Kerumunan Pembagian Nasi Kotak di KOGABWILHAN I

Warga antre mendapatkan nasi kotak dan masker di Markas Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Kogabwilhan) I, Jakarta, Selasa (21/4/2020).
Barcelona Siapkan Dua Skenario Terburuk Menghadapi Pandemik Corona
Sepakbola
Selasa, 21 Apr 2020

Barcelona Siapkan Dua Skenario Terburuk Menghadapi Pandemik Corona

Barcelona siap 'tutup' Stadion Camp Nou hingga Februari 2021.
Chatib Basri: 3-6 Bulan Lagi Perusahaan Tak Bisa Bayar Kredit
Hard news
Selasa, 21 Apr 2020

Chatib Basri: 3-6 Bulan Lagi Perusahaan Tak Bisa Bayar Kredit

Pemerintah perlu mengantisipasi dampak pandemi Corona atau COVID-19 pada dunia usaha.
Sektor Penerbangan RI Kehilangan Pendapatan Rp207 M Akibat COVID-19
Hard news
Senin, 20 Apr 2020

Sektor Penerbangan RI Kehilangan Pendapatan Rp207 M Akibat COVID-19

Pandemi menyebabkan sejumlah penerbangan domestik maupun dari dan ke luar negeri dikurangi, bahkan ada yang dihentikan sementara.
Dampak Corona Berkepanjangan: Penurunan Penumpang di MRT Terbanyak
Sosial budaya
Senin, 20 Apr 2020

Dampak Corona Berkepanjangan: Penurunan Penumpang di MRT Terbanyak

Penumpang MRT mengalami jumlah penurunan terbanyak untuk transportasi umum akibat terdampak COVID-19.
Kawasan Bisnis Jakarta Hening
Sabtu, 18 Apr 2020

Kawasan Bisnis Jakarta Hening

Seminggu lebih Pemprov DKI memberlakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), keriuhan pada jam pulang kerja beralih hening.