Pembunuhan terhadap tiga aktivis perempuan oleh diktator Republik Dominika pada 25 November 1960 diperingati sebagai Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan.
Cita-cita Islam adalah kesetaraan, termasuk bagi perempuan. Makanya, Lies menilai kaum hawa dan Islam adalah dua elemen yang tak terpisahkan untuk diperjuangkan.
Karena isinya dianggap kontroversial, I Know Why the Caged Bird Sings lantas dilarang para pejabat sekolah konservatif dan kelompok orang tua di kota-kota negara bagian di AS.
Pemenang hadiah Nobel Malala Yousafzai menerima kewarganegaraan kehormatan Kanada dan memuji sikap terbuka negara itu soal pengungsi di bawah kepemimpinan Perdana Menteri Justin Trudeau, Rabu (12/4/2017).
Malala (19 tahun) akan dilantik pada Senin oleh Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres dan menjalankan peran untuk membantu memajukan pendidikan anak-anak perempuan di seluruh dunia.
Sejumlah perempuan Arab Saudi menggalang aksi untuk melawan sistem perwalian yang patriarkat. Lewat petisi daring, protes itu kini telah ditandatangani hampir 15.000 orang.