Menuju konten utama

Penyisihan Pacuan Kuda PON XIX

Sebanyak 12 kontingen mengikuti penyisihan yang ditandingkan lima kelas Pacuan kuda yaitu kelas A terbuka 2.200 meter, A terbuka 1.300 meter, C 1.600 meter, D 1.400 meter, dan kelas E 1.200 meter, untuk diambil lima atlet maju ke final.

Penyisihan Pacuan Kuda PON XIX
Sejumlah Joki memacu kudanya pada pertandingan penyisihan Pacuan kuda PON XIX di Pacuan Kuda Legok Jawa Cimerak, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, Kamis (15/9). Sebanyak 12 kontingen mengikuti penyisihan yang ditandingkan lima kelas Pacuan kuda yaitu kelas A terbuka 2.200 meter, A terbuka 1.300 meter, C 1.600 meter, D 1.400 meter, dan kelas E 1.200 meter, untuk diambil lima atlet maju ke final. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi

tirto.id - Sejumlah Joki memacu kudanya pada pertandingan penyisihan Pacuan kuda PON XIX di Pacuan Kuda Legok Jawa Cimerak, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. Sebanyak 12 kontingen mengikuti penyisihan yang ditandingkan lima kelas Pacuan kuda yaitu kelas A terbuka 2.200 meter, A terbuka 1.300 meter, C 1.600 meter, D 1.400 meter, dan kelas E 1.200 meter, untuk diambil lima atlet maju ke final.

Baca juga artikel terkait FOTO - RAGA atau tulisan lainnya

Editor: Taufik Subarkah

Artikel Terkait