tirto.id - Paris Fashion Week Women’s Wear Fall/Winter digelar pada 27 Februari hingga 7 Maret 2023. Sementara, Paris Fashion Week Men’s Show akan dihelat pada 20 sampai 25 Juni 2023.
Acara peragaan busana Internasional ini akan menampilkan sejumlah brand terkenal dari seluruh dunia seperti Barbara Bui, Balenciaga, Ottolinger, Valentino, dan masih banyak lagi.
Brand yang memiliki kesempatan untuk meragakan fesyennya di Paris Fashion Week biasanya dapat melalui dua cara yaitu lewat jalur undangan atau perjanjian.
Paris Fashion Week (PWF) atau Semaine de la mode de Paris adalah acara fashion show atau peragaan busana dari para desainer kelas dunia yang diadakan di Paris, Prancis.
PWF biasanya menampilkan koleksi busana musim semi atau musim panas dan musim gugur atau musim dingin yang diadakan setiap tahun. Jadwal acara PWF akan ditentukan oleh Federasi Mode Prancis. Paris Fashion Week diadakan di berbagai tempat di seluruh kota.
Paris Fashion Week atau PWF merupakan bagian dari empat pekan mode besar yang sudah mendunia, yaitu New York Fashion Week (NYFW), London Fashion Week, dan Milan Fashion Week.
Mengutip situs resmi PWF, ada tiga kategori fesyen yang akan digelar di pekan mode yaitu koleksi pria, Haute Couture atau koleksi adibusana, dan Prêt-à-Porter atau baju siap pakai.
Jadwal dan Daftar Brand Paris Fashion Week 2023 Women’s Wear Fall/Winter
Paris Fashion Week Women’s Wear Fall/Winter dilaksanakan selama sembilan hari beturut-turtut yaitu pada 27 Februari sampai 7 Maret 2023.
Mengutip kalender resminya, berikut jadwal lengkap dan daftar brand yang akan tampil di Paris Fashion Week Women’s Wear Fall/Winter 2023 hingga 2024.
Jadwal Paris Fashion Week 27 Februari 2023
- 16:00 = IFM Master Of Arts
- 16:30 - 19:00 = Niccolò Pasqualetti
- 17:00 - 19:30 = Rui
- 17:30 = Weinsanto
- 18:00 - 20:30 = Benjamin Benmoyal
- 20:30 = Vaquera
- 09:30 - 12:00 = CFCL
- 10:30 - 13:00 = Maitrepierre
- 11:00 = Victoria/Tomas
- 12:30 = Mame Kurogouchi
- 13:30 - 16:00 = Heliot Emil
- 14:30 = Christian Dior
- 15:30 - 18:00 = Boutet Solanes
- 16:00 = Dawei
- 16:30 - 19:00 = Anne Isabella
- 17:00 = Anrealage
- 17:30 - 20:00 = Pressiat
- 20:00 = Saint Laurent
- 10:30 = Courrèges
- 11:00 - 13:30 = Róisín Pierce
- 11:00 - 13:30 = Litkovska
- 11:30 - 14:00 = Nehera
- 12:00 = The Row
- 13:30 = Undercover
- 15:00 = Dries Van Noten
- 15:30 - 18:00 = Meryll Rogge
- 16:30 = Cecilie Bahnsen
- 17:00 - 20:00 = Minuit
- 17:30 = Paco Rabanne
- 19:00 = Acne Studios
- 20:30 = Balmain
- 10:00 = Shang Xia
- 10:00 - 18:00 = Alexis Mabille
- 11:00 - 14:00 = Veronique Leroy
- 11:30 = Off-White
- 13:00 = Gauchere
- 14:00 = Chloé
- 15:30 = Givenchy
- 16:30 = Uma Wang
- 17:00 - 19:30 = Ruohan
- 17:30 = Rick Owens
- 18:30 - 21:00 = Boyarovskaya
- 19:00 = Schiaparelli
- 20:30 = Isabel Marant
- 10:00 = Leonard Paris
- 10:00 - 18:00 = Alexandre Vauthier
- 10:00 - 18:00 = Christian Wijnants
- 11:30 = Loewe
- 12:00 - 15:00 = Lutz
- 12:30 - 15:00 = Didu
- 13:00 = Issey Miyake
- 14:00 - 18:00 = Jitrois
- 14:30 = Giambattista Valli
- 15:00 - 17:30 = Andrew Gn
- 16:00 = Nina Ricci
- 17:30 = Victoria Beckham
- 18:30 - 21:00 = Enfants Riches Deprimes
- 19:00 = Yohji Yamamoto
- 20:30 = Coperni
- 9:30 = Junya Watanabe
- 10:30 = Ester Manas
- 11:30 - 14:00 = Situationist
- 12:00 = Noir Kei Ninomiya
- 13:00 = Vivienne Westwood
- 14:30 = Hermès
- 15:00 - 18:00 = Rochas
- 16:00 = Elie Saab
- 17:00 = Comme des Garçons
- 17:30 - 20:00 = Florentina Leitner
- 18:30 = Alexander McQueen
- 20:00 = Ann Demeulemeester
- 10:00 = Lanvin
- 10:00 - 16:00 = Margaret Howell
- 10:00 - 18:00 = Dice Kayek
- 10:00 - 18:00 = Barbara Bui
- 11:30 = Balenciaga
- 13:00 = Ottolinger
- 14:00 = Akris
- 16:00 = Palm Angels
- 17:00 = Atlein
- 18:30 = Pierre Cardin
- 20:00 = Valentino
- 9:00 - 12:00 = Paul Smith
- 9:30 = Stella McCartney
- 10:00 - 13:30 = Paula Canovas Del Vas
- 10:00 - 18:00 = Ungaro
- 10:30 = AZ Factory
- 10:30 - 13:00 = Chen Peng
- 11:30 = Zimmermann
- 12:30 = Shiatzy Chen
- 14:00 = Louis Vuitton
- 15:30 = Sacai
- 16:00 - 18:30 = Calvin Luo
- 16:30 = Rokh
- 18:00 = Germanier
- 18:00 - 20:30 = GmbH
- 19:00 = Dundas
- 10:30 = Chanel
- 11:00 - 19:00 = Agnès b.
- 11:30 = Ujoh
- 12:30 = A.W.A.K.E Mode
- 14:00 = Miu Miu
- 15:30 = Y/project
- 16:30 = Avellano
- 17:30 - 20:00 = Mossi
- 18:00 - 21:00 = Xuly Bët
Penulis: Balqis Fallahnda
Editor: Nur Hidayah Perwitasari