Zakki Amali

Zakki Amali

Indeks Tulisan

Rejam Jejak 'Naga di Celebes' Bawa 500 TKA Cina Masuk Indonesia
Current issue
Selasa, 5 Mei 2020

Rejam Jejak 'Naga di Celebes' Bawa 500 TKA Cina Masuk Indonesia

Perusahaan Cina bagai 'naga' di Celebes yang berinvestasi miliaran dolar AS untuk pemurnian nikel dan produksi baja nirkarat.
Hari Buruh Nasional 2020: 2 Juta Lebih Buruh Di-PHK & Dirumahkan
Current issue
Jumat, 1 Mei 2020

Hari Buruh Nasional 2020: 2 Juta Lebih Buruh Di-PHK & Dirumahkan

Isu Hari Buruh saat pandemi: tolak omnibus law, bayar upah meski diliburkan dan THR 100 persen, dan hentikan PHK.
Pro-Kontra Gaya Baru KPK: Bikin Efek Jera atau Poles Kinerja?
Current issue
Kamis, 30 Apr 2020

Pro-Kontra Gaya Baru KPK: Bikin Efek Jera atau Poles Kinerja?

KPK masih punya pekerjaan rumah untuk menangkap para buronan dari Nursalim hingga Harun Masiku, sehingga pengungkapan kasus Muara Enim tak cukup membuat publik puas.
Riwayat Bahar Smith, Oposisi Jokowi yang Tambah Pengikut di Penjara
Current issue
Rabu, 29 Apr 2020

Riwayat Bahar Smith, Oposisi Jokowi yang Tambah Pengikut di Penjara

Bahar bin Smith diklaim menjadi guru bagi setidaknya 80 persen penghuni Lapas Cibinong. Akankah mereka bakal jadi pengikuti setia selepas Bahar bebas?
Update Corona 26 April: 8.882 Kasus, 743 Meninggal, 1.107 Sembuh
Hard news
Minggu, 26 Apr 2020

Update Corona 26 April: 8.882 Kasus, 743 Meninggal, 1.107 Sembuh

Kasus sembuh dilaporkan lebih banyak daripada meninggal meski Indonesia masih dibayangi tingkat kematian 8,3 persen atas kasus COVID-19, melebihi CFR dunia.
Masalah yang Tertinggal Setelah Dua Stafsus Milenial Jokowi Mundur
Current issue
Sabtu, 25 Apr 2020

Masalah yang Tertinggal Setelah Dua Stafsus Milenial Jokowi Mundur

Meski Belva Devara dan Andi Taufan mundur dari staf khusus 'milenial' Jokowo, masalah 'skandal' surat relawan desa dan proyek Kartu Prakerja belum tuntas.
Pembajakan WhatsApp Ravio Patra, Bagaimana Modusnya?
Current issue
Jumat, 24 Apr 2020

Pembajakan WhatsApp Ravio Patra, Bagaimana Modusnya?

Peretasan akun WhatsApp Ravio Patra kemungkinan memakai modus duplikasi kartu teleponnya.
Tagar #bebaskanravio Trending, Polda Masih Cek Keberadaan Ravio
Hard news
Kamis, 23 Apr 2020

Tagar #bebaskanravio Trending, Polda Masih Cek Keberadaan Ravio

Polda Metro Jaya mengaku masih mengecek informasi penangkapan aktivis Ravio Patra.
Ramai-Ramai Gugat Cina soal Corona, Layakkah AS Dapat Kompensasi?
Current issue
Kamis, 23 Apr 2020

Ramai-Ramai Gugat Cina soal Corona, Layakkah AS Dapat Kompensasi?

Kerugian ekonomi dan transparansi adalah dua isu yang mendorong gugatan negara-negara dunia terhadap Cina terkait Corona atau COVID-19.
Efektifkah Larangan Mudik Jokowi untuk Cegah Penularan COVID-19?
Current issue
Rabu, 22 Apr 2020

Efektifkah Larangan Mudik Jokowi untuk Cegah Penularan COVID-19?

Pergerakan orang untuk pulang dari Jakarta—episentrum COVID-19—telah berlangsung sebelum ada larangan mudik oleh Presiden Jokowi. Efektifkah?
Dosen Unsyiah Saiful Mahdi Divonis 3 Bulan Karena Kritik Kampus
Hard news
Selasa, 21 Apr 2020

Dosen Unsyiah Saiful Mahdi Divonis 3 Bulan Karena Kritik Kampus

Vonis bersalah terhadap Dosen Unsyiah Banda Aceh, Saiful Mahdi bentuk pembungkaman kebebasan akademik.
Penularan Corona Sebelum Maret Bukti Pemerintah Tak Siap Antisipasi
Current issue
Selasa, 21 Apr 2020

Penularan Corona Sebelum Maret Bukti Pemerintah Tak Siap Antisipasi

Masa inkubasi virus dan kedatangan warga negara asing dari negara terjangkit COVID-19 memungkinkan penularan di Indonesia sebelum Maret.
Update Corona 20 April: 6.760 Kasus, 590 Meninggal, 747 Sembuh
Hard news
Senin, 20 Apr 2020

Update Corona 20 April: 6.760 Kasus, 590 Meninggal, 747 Sembuh

Penambahan kasus terkonfirmasi 185, kasus sembuh 61 orang, dan kasus meninggal delapan.
Kronologi Penularan Corona Seminari Bethel & Mengapa Jadi Isu SARA
Current issue
Sabtu, 18 Apr 2020

Kronologi Penularan Corona Seminari Bethel & Mengapa Jadi Isu SARA

Kasus terkonfirmasi COVID-19 gelombang pertama dan kedua di Seminari Bethel Jakarta belum diketahui riwayat kontaknya.
Update Corona 17 April: 173.732 ODP, 12.610 PDP, 5.923 Positif
Hard news
Jumat, 17 Apr 2020

Update Corona 17 April: 173.732 ODP, 12.610 PDP, 5.923 Positif

Ada penambahan 4.277 ODP dan 737 PDP berdasar laporan harian 17 April 2020.
Update Corona 17 April: 5.923 Kasus, 520 Meninggal, 607 Sembuh
Hard news
Jumat, 17 Apr 2020

Update Corona 17 April: 5.923 Kasus, 520 Meninggal, 607 Sembuh

Ada penambahan kasus terkonfirmasi Corona 407, kasus meninggal 24 dan pasien sembuh 59 per 17 April 2020.
Puisi Paskah Ulil Abshar yang Disoal MUI Mengajak Dialog Antar-Iman
Current issue
Jumat, 17 Apr 2020

Puisi Paskah Ulil Abshar yang Disoal MUI Mengajak Dialog Antar-Iman

Ulil Abshar Abdalla mengklarifikasi 'Puisi Paskah' tidak membahayakan akidah umat muslim; dari puisinya, pembaca diajak belajar makna pengorbanan Yesus.
Update Corona 16 April 2020: 11.873 PDP & 39.706 Spesimen Diperiksa
Hard news
Kamis, 16 Apr 2020

Update Corona 16 April 2020: 11.873 PDP & 39.706 Spesimen Diperiksa

Jumlah PDP bertambah 708 dan ada pebambahan 3.278 spesimen yang diperiksa pakai metode PCR per 16 April 2020
Update Corona 16 April: Melonjak 380 Kasus, Total 5.516 Positif
Hard news
Kamis, 16 Apr 2020

Update Corona 16 April: Melonjak 380 Kasus, Total 5.516 Positif

Laporan harian Corona 16 April, ada penambahan pasien sembuh 102 orang, kasus meninggal bertambah 27, dan kasus bertambah 380 terkonfirmasi.
Pak Luhut, Isu COVID-19 AS & RI Bukan Hanya Angka Pasien Meninggal
Current issue
Kamis, 16 Apr 2020

Pak Luhut, Isu COVID-19 AS & RI Bukan Hanya Angka Pasien Meninggal

Kasus meninggal COVID-19 di Amerika Serikat lebih tinggi, namun yang dilupakan Luhut adalah fatalitas tingkat kematian Indonesia paling buruk di dunia.