Yuliana Ratnasari

Yuliana Ratnasari

Indeks Tulisan

Kenaikan Dana Parpol Disesuaikan Keuangan Negara
Hard news
Kamis, 19 Jan 2017

Kenaikan Dana Parpol Disesuaikan Keuangan Negara

Pemerintah mengapresiasi ide kenaikan dana parpol yang direkomendasikan KPK. Meski begitu, pemerintah akan tetap menyesuaikannya dengan kondisi keuangan negara.
Asap Akibat Kebakaran Pasar Senen Sebabkan Jalanan Macet
Hard news
Kamis, 19 Jan 2017

Asap Akibat Kebakaran Pasar Senen Sebabkan Jalanan Macet

Kebakaran di Pasar Senen masih mengepulkan asap hitam pekat yang menyebabkan jalanan macet. Polisi masih disiagakan mengatur jalannya lalu lintas.
KPK Minta Kenaikan Dana Parpol Dilakukan Bertahap
Hard news
Rabu, 18 Jan 2017

KPK Minta Kenaikan Dana Parpol Dilakukan Bertahap

KPK mengusulkan agar negara membantu mendanai parpol dan meningkatkan bantuan keuangan untuk pendanaan partai. Negara juga perlu memberikan bantuan bukan dalam bentuk uang namun berupa "air time" di setiap stasiun televisi.
Putin Tak Percaya Trump Datangi Prostitusi di Rusia
Hard news
Rabu, 18 Jan 2017

Putin Tak Percaya Trump Datangi Prostitusi di Rusia

"Saya merasa sulit percaya bahwa ia [Trump] bergegas mendatangi beberapa hotel untuk bertemu gadis-gadis pelacur, meskipun tidak diragukan lagi milik kami yang terbaik di dunia," tegas Putin.
Sibuk Bekerja, Olahraga di Akhir Pekan Saja Cukup
Hard news
Rabu, 18 Jan 2017

Sibuk Bekerja, Olahraga di Akhir Pekan Saja Cukup

Temuan baru menunjukkan manfaat yang diperoleh bila berolahraga setiap hari sama baiknya jika dilakukan hanya satu-dua hari tiap akhir pekan. Keduanya sama-sama dapat menurunkan risiko kematian dini sekitar 34-35 persen.
Gubernur Riau Imbau TKA Ilegal Dipulangkan ke Cina
Hard news
Rabu, 18 Jan 2017

Gubernur Riau Imbau TKA Ilegal Dipulangkan ke Cina

Sebanyak 98 TKA ilegal asal Cina yang terbukti melanggar aturan harus dideportasi. Sejumlah TKA tersebut akan dilaporkan ke Kementerian Hukum dan HAM, agar ditindak serta diproses.
Jumlah Perawan dan Jejaka di Arab Saudi Makin Banyak
Hard news
Rabu, 18 Jan 2017

Jumlah Perawan dan Jejaka di Arab Saudi Makin Banyak

Studi terbaru menunjukkan jumlah lelaki dan perempuan di Arab Saudi yang tidak menikah semakin meningkat. Beberapa yang telah siap, harus menunda pernikana karena alasan sosial dan keluarga.
Hary Tanoe Dipastikan Datang ke Pelantikan Donald Trump
Hard news
Rabu, 18 Jan 2017

Hary Tanoe Dipastikan Datang ke Pelantikan Donald Trump

Pendiri MNC Group Hary Tanoesoedibjo akan menghadiri pelantikan Donald Trump. Ia bahkan menerima undangan khusus dari Trump beserta fasilitas akomodasi.
Waspadai Bahaya Mulut Kering
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

Waspadai Bahaya Mulut Kering

Mulut kering bisa menjadi gejala kekurangan cairan tubuh. Namun, mulut kering tidak bisa dianggap remeh karena juga menandakan penyakit serius seperti sindrom Sjrogen.
Terapkan Cara Ini Agar Tidur Lebih Berkualitas
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

Terapkan Cara Ini Agar Tidur Lebih Berkualitas

Tidur yang cukup baik secara kuantitas maupun kualitas diperlukan agar badan tetap fit. Pukul 9 malam hingga 12 malam adalah waktu terbaik untuk tidur.
Penembak di Klub Malam Turki Diringkus Kepolisian
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

Penembak di Klub Malam Turki Diringkus Kepolisian

Pihak kepolisian berhasil menangkap pelaku penembakan di klub malam Istanbul yang terjadi pada malah Tahun Baru. Tersangka ditangkap di tempat persembunyiannya.
TNI Tegaskan Siap Hadapi Ormas Kontra Pancasila
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

TNI Tegaskan Siap Hadapi Ormas Kontra Pancasila

Sejumlah ormas yang kontra dengan Pancasila harus siap berhadapan dengan TNI. Panglima TNI sudah memerintahkan Pangdam di seluruh Indonesia untuk membantu kepolisian mengatasi ormas tersebut.
Rutin Minum Kopi Memperlambat Penuaan
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

Rutin Minum Kopi Memperlambat Penuaan

Kebiasaan minum kopi secara teratur dapat membuat tingkat inflamasi menjadi rendah seiring dengan proses penuaan. Dengan begitu, kafein tak hanya membantu memperlambat penuaan tapi juga menghambat timbulnya penyakit kronis yang diakibatkan inflamasi.
DPRD Desak Kaos Palu Arit Diusut Tuntas
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

DPRD Desak Kaos Palu Arit Diusut Tuntas

Pemuda yang memakai kaos palu arit diamankan oleh Laskar FPI. Atas kejadian itu, DPRD Pekanbaru mendesak agar kepolisian mengusut tuntas kasus tersebut.
Pansus Pemilu: Ada Perbedaan Soal Parliamentary Threshold
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

Pansus Pemilu: Ada Perbedaan Soal Parliamentary Threshold

Masih ada perbedaan opini soal penentuan ambang batas parpol yang boleh menjadi anggota DPR RI atau parliamentary threshold. Sejumlah fraksi ingin meningkatkan ambang batas menjadi 5-10 persen sementara yang lain menginginkan nol persen.
Menkominfo Nyatakan Pelanggaran ITE di NTB Tertinggi
Hard news
Selasa, 17 Jan 2017

Menkominfo Nyatakan Pelanggaran ITE di NTB Tertinggi

Menkominfo Rudiantara melihat, NTB memiliki banyak kasus pelanggaran ITE. Tindak pelanggaran yang terjadi berkaitan dengan Pasal 27 Ayat 3 tentang Pencemaran Nama Baik.
Menkeu Targetkan Para Profesional Jadi Peserta Amnesti Pajak
Hard news
Senin, 16 Jan 2017

Menkeu Targetkan Para Profesional Jadi Peserta Amnesti Pajak

Sri Mulyani berniat menjadikan para profesional dari berbagai dari berbagai sektor untuk menjadi peserta amnesti pajak periode tiga. Ia memastikan mereka mempunyai pendapatan di atas rata-rata, namun belum signifikan membantu penerimaan pajak.
Polda Bali Tegaskan Secepatnya Panggil Munarman
Hard news
Senin, 16 Jan 2017

Polda Bali Tegaskan Secepatnya Panggil Munarman

Polda Bali menegaskan akan secepatnya memanggil juru bicara FPI Munarman terkait kasus dugaan fitnah terhadap pecalang. Kini pihak kepolisian tengah memeriksa sejumlah saksi.
Akuisisi Maluuba, Microsoft Kembangkan Kecerdasan Artifisial
Hard news
Senin, 16 Jan 2017

Akuisisi Maluuba, Microsoft Kembangkan Kecerdasan Artifisial

Microsoft berniat meningkatkan kecerdasan artifisial asisten suara rilisannya yang diberi nama Cortana. Start-up Maluuba pun diakuisis untuk mengembangkan kemampuan bahasa dan komunikasi.
Munarman Dilaporkan ke Polda Bali Terkait Fitnah
Hard news
Senin, 16 Jan 2017

Munarman Dilaporkan ke Polda Bali Terkait Fitnah

Organisasi kemasyarakatan di Bali melaporkan Munarman, juru bicara FPI karena dianggap melakukan fitnah terhadap pecalang. Munarman menyebut petugas keamanan adat di Bali itu kerap melarang umat muslim salat Jumat.