Widia Primastika

Widia Primastika

Indeks Tulisan

Paus Fransiskus Tunjuk Uskup Agung Jakarta Jadi Kardinal Vatikan
Hard news
Minggu, 1 Sept 2019

Paus Fransiskus Tunjuk Uskup Agung Jakarta Jadi Kardinal Vatikan

Paus Fransiskus menunjuk 13 kardinal baru, salah satunya Uskup Agung Jakarta Mgr. Ignatius Suharyo Hardjoatmodjo.
Kronologi Penangkapan Dua Mahasiswa Asal Papua yang Dituduh Makar
Current issue
Sabtu, 31 Agt 2019

Kronologi Penangkapan Dua Mahasiswa Asal Papua yang Dituduh Makar

Usai Menkopolhukam Wiranto tegaskan larangan mengibarkan bendera bintang kejora, dua mahasiswa asal Papua ditangkap paksa dan dikenai pasal makar.
Polisi dan Pemkab Jember Larang Jurnalis Liput Demonstrasi
Hard news
Kamis, 29 Agt 2019

Polisi dan Pemkab Jember Larang Jurnalis Liput Demonstrasi

Polisi dan Pemerintah Kabupaten Jember berupaya melarang jurnalis untuk meliput demonstrasi mahasiswa Papua di Jember karena dianggap memecah keutuhan NKRI.
Tepatkah Sikap Puskesmas Cikokol Tolak Antar Jenazah?
Mild report
Kamis, 29 Agt 2019

Tepatkah Sikap Puskesmas Cikokol Tolak Antar Jenazah?

Ambulan pengakut jenazah dan pengakut pasien hidup memiliki fungsi dan interior yang berbeda.
Pisah Ranjang di Rumah Tangga Belum Tentu Buruk
Mild report
Minggu, 25 Agt 2019

Pisah Ranjang di Rumah Tangga Belum Tentu Buruk

Tidur pisah ranjang dengan pasangan bisa membawa dampak baik bagi kesehatan jiwa dan fisik pasangan.
Polusi Udara dan Efeknya terhadap Kesehatan Mental
Mild report
Jumat, 23 Agt 2019

Polusi Udara dan Efeknya terhadap Kesehatan Mental

Polusi udara tak hanya menganggu kesehatan fisik tapi juga mental.
Korban Eksploitasi Seksual Rentan Terjerat UU Pornografi
Mild report
Rabu, 21 Agt 2019

Korban Eksploitasi Seksual Rentan Terjerat UU Pornografi

Polisi seharusnya menerapkan UU TPPO dalam memproses kasus video adegan seks di Garut.
Mengapa Orang Percaya Terapi Ini-Itu yang Termasuk Pseudosains?
Mild report
Selasa, 20 Agt 2019

Mengapa Orang Percaya Terapi Ini-Itu yang Termasuk Pseudosains?

Sudah coba metode penyembuhan alternatif? Ah, jangan-jangan pseudosains.
Media Sosial Membuat Penggunanya Susah Move On
Mild report
Senin, 19 Agt 2019

Media Sosial Membuat Penggunanya Susah Move On

Algoritma tak punya empati.
Buruh Tetap Waspadai Penghapusan Cuti Haid Meski Katanya Hoaks
Current issue
Minggu, 18 Agt 2019

Buruh Tetap Waspadai Penghapusan Cuti Haid Meski Katanya Hoaks

“Praktiknya kalau teman-teman ambil cuti haid, itu diintimidasi oleh atasan. Jadi pada saat udah ngambil cuti haid nih, besok masuknya udah dapat intimidasi,” kata Ketua Umum Federasi Buruh Lintas Pabrik (FBLP) Jumisih.
Ketika Perempuan Lebih Sering 'Ditinggal' Saat Sakit Kronis
Mild report
Kamis, 15 Agt 2019

Ketika Perempuan Lebih Sering 'Ditinggal' Saat Sakit Kronis

Perceraian saat salah satu mengidap sakit keras lebih sering terjadi pada perempuan daripada pria.
Pentingnya Menjaga Kewarasan Narapidana Agar Tak Bunuh Diri
Mild report
Rabu, 14 Agt 2019

Pentingnya Menjaga Kewarasan Narapidana Agar Tak Bunuh Diri

Layanan kesehatan jiwa di dalam penjara penting dilakukan untuk menekan angka bunuh diri dan membantu kesiapan narapidana ketika bebas.
Konser Yang Buruk dan Sulitnya Penonton Minta Ganti Rugi
Mild report
Senin, 12 Agt 2019

Konser Yang Buruk dan Sulitnya Penonton Minta Ganti Rugi

Konser Westlife di ICE BSD menuai protes dari penonton karena tata letak yang buruk dan tidak ramah bagi orang dengan disabilitas.
Mengapa Pelarangan Sedotan Plastik Kontroversial?
Mild report
Sabtu, 10 Agt 2019

Mengapa Pelarangan Sedotan Plastik Kontroversial?

Sedotan plastik telah menjadi masalah bagi lingkungan, tapi pelarangannya juga menimbulkan beragam masalah lain.
Bisakah Haji yang Wafat di Mekah seperti Mbah Maimun Dipulangkan?
Mild report
Jumat, 9 Agt 2019

Bisakah Haji yang Wafat di Mekah seperti Mbah Maimun Dipulangkan?

Memulangkan jemaah haji yang meninggal di Arab Saudi bukan perkara mudah.
Seleb Medsos Sudah Pamit kok Balik Lagi, Apa Masalah Mereka?
Mild report
Kamis, 8 Agt 2019

Seleb Medsos Sudah Pamit kok Balik Lagi, Apa Masalah Mereka?

Kesulitan dan kelelahan benar-benar dialami oleh para Youtuber. Hal-hal itu memicu stres, bahkan depresi.
Hidup Tanpa Internet adalah Kecemasan Khas Masyarakat Modern
Mild report
Selasa, 6 Agt 2019

Hidup Tanpa Internet adalah Kecemasan Khas Masyarakat Modern

Internet melindungi manusia dari ketidakpastian. Ketidakpastian ini yang menimbulkan kecemasan ketika jaringannya mengalami gangguan.
Kala Atta Halilintar si Anak Youtube Ditolak di Twitter
Mild report
Senin, 5 Agt 2019

Kala Atta Halilintar si Anak Youtube Ditolak di Twitter

Atta Halilintar ditolak oleh warga Twitter karena konten kemewahan yang ia bikin dianggap tak cocok dengan warga Twitter.
Listrik Mulai Nyala, 'TerimakasihPLN' Jadi Topik Populer di Twitter
Hard news
Minggu, 4 Agt 2019

Listrik Mulai Nyala, 'TerimakasihPLN' Jadi Topik Populer di Twitter

Tagar "Terimakasihpln" bersama "matilistrik" dan "matilampu" sempat menjadi topik populer di twitter pada Minggu (4/8/2019).
Pemadaman Listrik di Jabodetabek, Bukti Manajemen PLN Buruk?
Current issue
Minggu, 4 Agt 2019

Pemadaman Listrik di Jabodetabek, Bukti Manajemen PLN Buruk?

Pemadaman listrik di kawasan Jabodetabek mengakibatkan kerugian transportasi, komunikasi, dan perbankan.