Mutaya Saroh

Mutaya Saroh

Indeks Tulisan

Target Produksi Minyak Pertamina EP per Hari 85.000 Barel
Hard news
Selasa, 3 Jan 2017

Target Produksi Minyak Pertamina EP per Hari 85.000 Barel

Anak perusahaan PT Pertamina (Persero) PT Pertamina EP bersama Kontraktor Kontrak Kerja Sama di bawah SKK Migas berencana meningkatkan produksi minyak dan gas bumi (Migas) sebesar 264.000 barel setara minyak per hari (BOEPD) dengan rata-rata produksi minyak per hari pada 2017 ialah 85.000 barel.
Penumpang Zahro Express Diselamatkan Nelayan Tradisional
Hard news
Selasa, 3 Jan 2017

Penumpang Zahro Express Diselamatkan Nelayan Tradisional

Tindakan penyelamatan kecelakaan kapal KM Zahro Express yang terbakar di perairan Muara Angka Jakarta pada Minggu, (1/1/2017) tidak maksimal karena tidak dilakukan secara maksimal oleh tim penyelamat resmi.
Kesaksian Petugas PO Soal Penangkapan Ridwan Sitorus
Hard news
Selasa, 3 Jan 2017

Kesaksian Petugas PO Soal Penangkapan Ridwan Sitorus

Tersangka perampokan di Pulomas, Jakarta Timur, Ridwan Sitorus alias Marihat Sitorus alias Ius Pane, tertangkap saat baru turun dari bus yang ditumpanginya di stasiun ALS di Jalan Sisingamangaraja Medan.
OJK Sebut Pasar Modal Menjadi Alternatif Berinvestasi
Hard news
Selasa, 3 Jan 2017

OJK Sebut Pasar Modal Menjadi Alternatif Berinvestasi

Pasar modal Indonesia tidak hanya menjadi alternatif tempat berinvestasi, tetapi juga sebagai alternatif sumber pembiayaan jangka panjang. Hal itu disampaikan oleh Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dalam sambutan pembukaan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada awal tahun 2017.
Ormas Pengawal Sidang Ahok Nyaris Terbakar Amarah
Hard news
Selasa, 3 Jan 2017

Ormas Pengawal Sidang Ahok Nyaris Terbakar Amarah

Polisi turun tangan untuk menenangkan kelompok ormas yang nyaris terbakar amarah karena mendengar orasi dari pendukung Ahok di depan Gedung Kementerian Pertanian itu.
Pemeriksaan Jenazah Korban Zahro Express Sempat Terkendala
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Pemeriksaan Jenazah Korban Zahro Express Sempat Terkendala

Pemeriksaan post mortem korban meninggal dunia KM Zahro Express telah selesai dilakukan meskipun tim DVI sempat mengalami kendala saat mengidentifikasi jenazah korban yang terbakar.
Tarif Listrik Naik Dua Bulan Sekali Per 1 Januari 2017
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Tarif Listrik Naik Dua Bulan Sekali Per 1 Januari 2017

Supaya subsidi energi tepat sasaran, pemerintah bersama PT PLN (Persero) mengeluarkan kebijakan menaikkan tarif listrik mulai 1 Januari 2017 untuk pelanggan rumah berdaya 900 VA.
Hampir 50 Persen Warga DKI Jakarta Tak Punya Rumah Sendiri
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Hampir 50 Persen Warga DKI Jakarta Tak Punya Rumah Sendiri

Berdasarkan catatan Badan Pusat Statistik (BPS) sebanyak 48,91 persen dari 15.328 jiwa penduduk Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta tidak mempunyai tempat tempat tinggal milik sendiri. 
Tanda Ikonik Hollywood Dirusak
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Tanda Ikonik Hollywood Dirusak

Tanda ikonik "Hollywood" yang didirikan pada tahun 1923 menghadap pusat perfilman dan pertelevisian California Selatan dirusak dalam semalam. Ikon berwarna putih tersebut berubah menjadi "Hollyweed".
Penerimaan Negara Sebesar 81,54 Persen dari Target APBN 2016
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Penerimaan Negara Sebesar 81,54 Persen dari Target APBN 2016

Penerimaan negara dari sektor pajak secara keseluruhan per 31 Desember 2016 mencapai Rp1.105 trilliun atau sebesar 81.54 persen dari target penerimaan pajak APBN Perubahan 2016
Bupati Karawang Tolak Pendirian Pabrik Semen
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Bupati Karawang Tolak Pendirian Pabrik Semen

Bupati Karawang menegaskan pihaknya tidak akan memberi izin pertambangan pabrik semen PT MPB di wilayah selatan karena lokasi yang diusulkan termasuk kawasan karst.
Film Rogue One: A Star Wars Story di Puncak Box Office
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Film Rogue One: A Star Wars Story di Puncak Box Office

Film "Rogue One: A Star Wars Story" dan "Sing" bertengger di puncak film mingguan box office selama tiga pekan berturut-turut dan menghasilkan pendapatan sebesar 50 juta dolar AS dalam tiga hari.
Korea Utara Berencana Lakukan Uji Rudal Balistik Antar Benua
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Korea Utara Berencana Lakukan Uji Rudal Balistik Antar Benua

Pemerintah Korea Utara nyatakan sebentar lagi akan melakukan uji luncur rudal balistik antar-benua (Intercontinental Ballistic Missile/ICBM)
Jasa Raharja Bantu Korban Kecelakaan Kapal Zahro Express
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Jasa Raharja Bantu Korban Kecelakaan Kapal Zahro Express

PT Jasa Raharja akan memberikan santunan kepada keluarga korban meninggal dan korban luka akibat kebakaran Zahro Express yang terjadi di Kepulauan Seribu, DKI Jakarta, Minggu (1/1/2017).
Pemerintah Diharapkan Perbaiki Ketimpangan Program Nawa Cita
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Pemerintah Diharapkan Perbaiki Ketimpangan Program Nawa Cita

Pengamat menilai sebaiknya pemerintah menjaga konsistensi mengupayakan stabilitas makro dan memperbaiki ketimpangan pembangunan karena program Nawa Cita
Pemerintah Upayakan Hubungan Baik Myanmar-Bangladesh
Hard news
Senin, 2 Jan 2017

Pemerintah Upayakan Hubungan Baik Myanmar-Bangladesh

Pemerintah Indonesia melakukan diplomasi untuk menjembatani hubungan baik antara Myanmar dan Bangladesh dalam menyelesaikan konflik kemanusiaan yang menimpa masyarakat Muslim Rohingya di Rakhine, Myanmar.
Meninggal Karena Tersekap dan Kekurangan Oksigen
Mild report
Sabtu, 31 Des 2016

Meninggal Karena Tersekap dan Kekurangan Oksigen

Hasil otopsi menunjukkan enam korban penyekapan di Pulomas tewas karena kehabisan oksigen. Apa yang terjadi saat tubuh kekurangan oksigen?
Sembilan Poin Keberatan KNRP pada Draf Revisi UU Penyiaran
Hard news
Kamis, 29 Des 2016

Sembilan Poin Keberatan KNRP pada Draf Revisi UU Penyiaran

Ada sembilan poin keberatan dalam draf Rancangan Undang-Undang (RUU) versi DPR yang disampaikan pada bulan Agustus 2016. Koalisi Nasional Reformasi Penyiaran (KNRP) menganggap DPR telah menyiapkan UU Penyiaran yang mengabaikan kepentingan publik dan semangat demokratisasi penyiaran.
KNRP Kritisi Draft Revisi UU Penyiaran No. 32 Tahun 2002
Hard news
Kamis, 29 Des 2016

KNRP Kritisi Draft Revisi UU Penyiaran No. 32 Tahun 2002

Dalam pandangan KNRP, setelah 14 tahun, UU No 32 Tahun 2002 dilakukan perubahan oleh DPR, kini isi draf baru revisi UU Penyiaran mencerminkan langkah mundur serius dari UU Penyiaran 2002.
BI Laporkan Akun Facebook yang Memfitnah Kinerjanya
Hard news
Rabu, 28 Des 2016

BI Laporkan Akun Facebook yang Memfitnah Kinerjanya

Bank Indonesia (BI) secara resmi telah melaporkan akun media sosial Facebook yang dianggap menyebar fitnah terkait kinerjanya dalam pencetakan uang baru yang disebutkan tidak dilakukan oleh Perum Percetakan Uang Republik Indonesia (Peruri) ke Polri.