Haris Prabowo

Haris Prabowo

Muhamad Fiqie Haris Prabowo adalah seorang jurnalis yang telah bekerja selama 4 tahun 9 bulan di Tirto.ID. Sebagai seorang Indepth Reporter, ia telah menulis berbagai artikel yang membahas isu-isu yang menarik perhatian publik seperti politik, hak asasi manusia, bencana, dan kebijakan publik. Selain itu, ia juga pernah bekerja sebagai Daily Reporter selama 3 tahun di Jakarta Raya, Indonesia. Dalam menulis artikelnya, Muhamad Fiqie Haris Prabowo sering menggunakan kalimat yang kompleks dan bervariasi, sehingga membuat pembaca merasa tertarik dan penasaran dengan apa yang ia tulis.

Indeks Tulisan

Ketum PAN: Amankan Suara di TPS, Kalau Ada yang Curang Kita Lawan
Hard news
Jumat, 29 Mar 2019

Ketum PAN: Amankan Suara di TPS, Kalau Ada yang Curang Kita Lawan

Zulkifli Hasan meminta para pendukung Prabowo-Sandiaga melawan kecurangan di Pemilu 2019 dan para ASN, aparat hukum, petugas KPU serta Bawaslu yang tidak netral. 
Kader PAN Belum 100 Persen Dukung Prabowo-Sandi, Zulhas Minta Maaf
Hard news
Jumat, 29 Mar 2019

Kader PAN Belum 100 Persen Dukung Prabowo-Sandi, Zulhas Minta Maaf

Zulkifli Hasan mengakui kader PAN di Jakarta belum 100 persen mendukung Prabowo-Sandiaga. 
Soal Nama Calon Menteri, BPN: Ini Kelasnya Prabowo Tunjuk Sendiri
Hard news
Jumat, 29 Mar 2019

Soal Nama Calon Menteri, BPN: Ini Kelasnya Prabowo Tunjuk Sendiri

Soal Prabowo menyebut beberapa nama menteri di kabinetnya, BPN menilai hal itu taktik agar publik paham orang-orang yang akan mengurus kementerian-kementerian saat terpilih nanti.
TKN Klaim Latar Belakang Sipil Belum Tentu Tak Paham Isu Pertahanan
Hard news
Jumat, 29 Mar 2019

TKN Klaim Latar Belakang Sipil Belum Tentu Tak Paham Isu Pertahanan

Ace menilai selama ini Jokowi telah mampu membuat ragam kebijakan pertahanan yang justru menggunakan pendekatan kesejahteraan.
Prabowo Pamer Calon Menteri: Transparansi atau Taktik Cari Simpati?
Current issue
Jumat, 29 Mar 2019

Prabowo Pamer Calon Menteri: Transparansi atau Taktik Cari Simpati?

Prabowo hanya menyebut nama petinggi partai sebagai calon menterinya, tanpa menjelaskan pos mana saja yang akan dijabat mereka.
Gerindra Sebut Nama Calon Menteri Prabowo untuk Yakinkan Pendukung
Hard news
Jumat, 29 Mar 2019

Gerindra Sebut Nama Calon Menteri Prabowo untuk Yakinkan Pendukung

Sufmi Dasco menilai penyebutan nama-nama tersebut untuk meyakinkan massa serta pendukung Prabowo-Sandiaga bahwa kabinetnya akan diisi oleh orang-orang yang memiliki kapabilitas.
Soal Nama Calon Menteri Prabowo, TKN Sebut Agar BPN Kelihatan Solid
Hard news
Jumat, 29 Mar 2019

Soal Nama Calon Menteri Prabowo, TKN Sebut Agar BPN Kelihatan Solid

Juru bicara TKN Ace Hasan Syadzily menilai, cara Prabowo menyebutkan nama-nama calon menteri hanya untuk sebagai bahan "jualan" Pilpres 2019.
Saat Anak ISIS Pulang ke Indonesia, Bagaimana Memperlakukan Mereka?
Current issue
Jumat, 29 Mar 2019

Saat Anak ISIS Pulang ke Indonesia, Bagaimana Memperlakukan Mereka?

Dari data yang dimiliki redaksi Tirto, 15 dari 27 anak dari keluarga eks kombatan dan pendukung ISIS asal Indonesia, lahir di Suriah.
Ragam Masalah Program Deradikalisasi Eks Teroris
Current issue
Jumat, 29 Mar 2019

Ragam Masalah Program Deradikalisasi Eks Teroris

Program deradikalisasi yang dijalankan pemerintah dinilai belum maksimal oleh analis konflik dan terorisme. Salah satunya dalam hal pengawasan eks teroris yang kembali ke tengah masyarakat.
Paradoks Pernyataan Jokowi Soal Jas Hitam dan Baju Putih
Current issue
Kamis, 28 Mar 2019

Paradoks Pernyataan Jokowi Soal Jas Hitam dan Baju Putih

pernyataan Jokowi bukan saja kontradiktif dengan perpres yang ia tandatangani tapi juga paradoks dengan sikapnya yang beberapa kali mengenakan jas hitam.
Golkar Copot Anggota DPR Bowo Sidik dari Kepengurusan Usai OTT KPK
Hard news
Kamis, 28 Mar 2019

Golkar Copot Anggota DPR Bowo Sidik dari Kepengurusan Usai OTT KPK

Anggota Komisi VI DPR Bowo Sidik Pangarso dipecat dari kepengurusan Partai Golkar usai terjerat OTT KPK. 
Daftar Calon Menteri Prabowo-Sandi Dikenalkan Saat Kampanye Terbuka
Hard news
Kamis, 28 Mar 2019

Daftar Calon Menteri Prabowo-Sandi Dikenalkan Saat Kampanye Terbuka

Calon menteri kabinet Prabowo-Sandi dikenalkan kepada publik saat kampanye terbuka di Bandung, Jawa Barat.
Fadli Sebut Bawaslu Harus Tegur Menteri Lain Selain Mendes PDTT
Hard news
Kamis, 28 Mar 2019

Fadli Sebut Bawaslu Harus Tegur Menteri Lain Selain Mendes PDTT

Fadli Zon mengatakan seharusnya Bawaslu RI perlu menegur menteri lainnya yang juga berpotensi melakukan kampanye tanpa cuti karena mereka memiliki conflict of interest.
Fadli Zon Sebut Latar Belakang Militer Untungkan Prabowo Saat Debat
Hard news
Kamis, 28 Mar 2019

Fadli Zon Sebut Latar Belakang Militer Untungkan Prabowo Saat Debat

Fadli Zon menilai, latar belakang militer yang dimiliki capres 02 Prabowo Subianto akan lebih diutnungkan pada saat debat keempat.
WNI Pendukung ISIS Minta Balik ke Indonesia, Diterima atau Ditolak?
Current issue
Kamis, 28 Mar 2019

WNI Pendukung ISIS Minta Balik ke Indonesia, Diterima atau Ditolak?

Keluarga simpatisan ini berdalih pindah ke Suriah karena ikut suami. Tapi, bisakah alasan itu jadi legitimasi untuk menerima mereka kembali?
TKN Klaim Jokowi Punya Banyak Amunisi di Debat Pilpres Keempat
Hard news
Rabu, 27 Mar 2019

TKN Klaim Jokowi Punya Banyak Amunisi di Debat Pilpres Keempat

TKN optimistis Jokowi mampu mengungguli Prabowo di Debat Pilpres 2019 Keempat. 
Menjelang Debat Keempat, Airlangga: Jokowi Menguasai Isu Keamanan
Hard news
Rabu, 27 Mar 2019

Menjelang Debat Keempat, Airlangga: Jokowi Menguasai Isu Keamanan

Ketum Partai Golkar mengklaim Jokowi lebih teruji dan sudah berpengalaman di pemerintahan daripada Prabowo Subianto.
Natalius Pigai Kritik Ucapan Jokowi Soal Mau Lawan Fitnah
Hard news
Rabu, 27 Mar 2019

Natalius Pigai Kritik Ucapan Jokowi Soal Mau Lawan Fitnah

Natalius Pigai menilai pernyataan Jokowi, bahwa ia akan melawan fitnah kepada dirinya, multitafsir. Pigai khawatir pernyataan itu tertuju ke para pengkritik kebijakan Jokowi.
Sikap Jokowi Sindir Jas Hitam Dinilai Bertentangan dengan Regulasi
Hard news
Rabu, 27 Mar 2019

Sikap Jokowi Sindir Jas Hitam Dinilai Bertentangan dengan Regulasi

Adi mengatakan, pernyataan tersebut menjadi paradoks karena dalam banyak kesempatan Jokowi gemar memakai jas berwarna hitam.
Tanggapi Wiranto, Natalius Pigai: Apa Dasar Golput Dipidana UU ITE?
Hard news
Rabu, 27 Mar 2019

Tanggapi Wiranto, Natalius Pigai: Apa Dasar Golput Dipidana UU ITE?

Pigai mendesak Presiden Jokowi segera mencopot Wiranto sebagai Menkopolhukam sebelum Pemilu 17 April mendatang.