Felix Nathaniel

Felix Nathaniel

Felix Nathaniel, seorang jurnalis berbasis di Jakarta dengan pengalaman lebih dari enam tahun. Saat ini bekerja di Tirto.id. Anda dapat melihat beberapa karya saya di: https://felixnathaniel.journoportfolio.com/. Sebagai seorang penulis berpengalaman, saya telah menghasilkan konten yang kompleks dan bervariasi dengan menggunakan keahlian dalam memperkaya kalimat dan menghasilkan tulisan yang menarik.

Indeks Tulisan

Current issue
Senin, 4 Des 2017

Kasus Saracen: Rp75 Juta yang Hilang dalam Persidangan Asma Dewi

Asma Dewi didakwa atas tuduhan menyebarkan ujaran kebencian.
Hard news
Senin, 4 Des 2017

Berkas Perkara Jasriadi Sudah Dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Riau

Sejak penangkapan Jasriadi sekitar empat bulan lalu, Ketua Saracen Jasriadi akhirnya akan mengikuti proses persidangan karena kasusnya sudah P21.
Hard news
Senin, 4 Des 2017

Polisi Selidiki Kabar Kematian Bahrun Naim yang Beredar di Medsos

Menurut Martinus, untuk mengklarifikasi kabar tersebut, Polri berkoordinasi dengan Kementerian Luar Negeri, Atase Kepolisian di Turki dan Interpol.
Mild report
Minggu, 3 Des 2017

Es Krim Murah Aice: Menggandeng Para Seleb, Mengabaikan Hak Buruh

Langkah bisnis produsen es krim Aice berkali-kali lipat dari langkah perusahaan memenuhi hak-hak dasar buruh.
Mild report
Minggu, 3 Des 2017

Eksploitasi Kerja di Pabrik Es Krim Aice, Sponsor Asian Games 2018

Seorang buruh yang hamil 7 bulan minta pindah dari bagian produksi karena cemas janinnya bisa cacat akibat terpaan amonia. Perusahaan menolaknya.
Mild report
Minggu, 3 Des 2017

Ancaman Perusahaan di tengah Mogok Buruh Es Krim Aice

PT Alpen Food Industry mengiming-imingi pesangon 2 kali gaji kepada ratusan buruh yang mogok kerja sejak awal November 2017.
Hukum
Minggu, 3 Des 2017

Kondisi Kerja Buruh Aice Tak Semanis Iklan 'Have an Aice Day'

Satu jilatan es krim Aice adalah tiap lapis kualitas kesehatan para buruhnya yang dirampas oleh perusahaan.
Hard news
Jumat, 1 Des 2017

Polisi Amankan Pelaku Penusukan terhadap Anggota Polri

Petugas kepolisian tersebut ditusuk lantaran melerai perselisihan yang terjadi antarwarga.
Current issue
Jumat, 1 Des 2017

Jejak Dugaan Personel TNI AU dalam Penyelundupan Miras di Papua

Miras-miras itu diselundupkan di dalam 32 ember cat dan dikirim berbarengan dengan barang kebutuhan masyarakat lain seperti sembako dan minuman.
Hard news
Kamis, 30 Nov 2017

Kapolri Tito Sebut Peringatan 212 Sarat Kepentingan Politik

Namun, Tito berharap aksi reuni 212 ini bisa berlangsung dengan aman.
Hard news
Kamis, 30 Nov 2017

Pengacara Setnov: KPK Sengaja Ulur Waktu di Sidang Praperadilan

Menurut Ketut, KPK sengaja mengulur waktu agar kasus Novanto bisa dilimpahkan ke pengadilan tindak pidana korupsi.
Current issue
Kamis, 30 Nov 2017

Dua Kali KPK Minta Praperadilan Novanto Ditunda Lebih dari Sepekan

Ketidakhadiran KPK ini berkebalikan dengan pernyataan Wakil Ketua KPK Basaria Panjaitan, kemarin.
Current issue
Kamis, 30 Nov 2017

Mabes Polri Mengklaim "Tidak Tahu" Kasus Kematian La Gode

Kepala Humas Polri Setyo Wasisto berkata "belum tahu" kasus La Gode, pria yang mati disiksa di tangan tentara di Pulau Taliabu, Maluku Utara.
Current issue
Rabu, 29 Nov 2017

Pengacara: Ahmad Dhani Tak Gentar Diperiksa Polisi

Penasihat hukum Ahmad Dhani mengatakan kliennya tak merasa bersalah sehingga tak takut untuk diperiksa polisi.
Hard news
Rabu, 29 Nov 2017

Polisi Siap Amankan Reuni 212 Sabtu Pekan Ini di Lapangan Monas

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Argo Yuwono menuturkan bahwa setiap aksi yang sudah mendapatkan izin, tentu akan mendapatkan penjagaan dari pihak kepolisian.
Hard news
Rabu, 29 Nov 2017

Polri Tunggu Keputusan MKD untuk Hentikan Kasus Viktor Laiskodat

Kapolri Jenderal Tito Karnavian mengungkapkan bahwa polisi siap berhentikan penyelidikan kasus apabila MKD memutuskan Viktor mendapat hak imunitas saat kejadian.
Hard news
Jumat, 24 Nov 2017

Fredrich Minta Mahfud Buktikan Tuduhan ke Novanto

Frederich belum memutuskan apakah akan melaporkan Mahfud atau tidak.
Current issue
Kamis, 23 Nov 2017

Cerita Warga Pulau Pari Mempertahankan Tempat Tinggal

Wina Sabenah, satu dari ratusan warga Pulau Pari yang berjuang mempertahankan tanahnya.
Hard news
Rabu, 22 Nov 2017

Mahasiswi yang Tabrak Belasan Kendaraan di Senayan Mengidap Bipolar

Setelah dibawa ke Polda Metro Jaya, mahasiswa pelaku tabrak lari kendaraan di Bundaran Senayan, Tania Felicia diketahui mengidap penyakit bipolar.
Hard news
Rabu, 22 Nov 2017

Polisi Tangkap Pemilik Akun FB Fajrul Anam Terkait Hate Speech

“Tersangka mengakui dengan sengaja membuat 4 akun FB, yang semuanya menggunakan wajah ibu iriana Jokowi untuk menyamarkan identitasnya," kata Fadil.