Fadiyah

Fadiyah

Indeks Tulisan

20 Calon Anggota Komnas Perempuan Lolos dari Tahap Wawancara
Hard news
Jumat, 22 Nov 2019

20 Calon Anggota Komnas Perempuan Lolos dari Tahap Wawancara

Pansel Pemilihan Anggota Komnas Perempuan telah memilih 20 nama yang direkomendasikan untuk dibawa ke Sidang Paripurna Komnas Perempuan pada Jumat (22/11/2019).
Alasan Korban Gusuran di Kawasan Sunter Enggan Pindah Marunda
Hard news
Jumat, 22 Nov 2019

Alasan Korban Gusuran di Kawasan Sunter Enggan Pindah Marunda

Sebagian warga korban penggusuran di Sunter menolak pindah ke Rusun Marunda karena takut tak kuat bayar biaya sewa dan tak punya lahan menyimpan rongsokan.
Warga Tanjung Priok Baru Dapat SP 3 Sehari Sebelum Penggusuran
Hard news
Jumat, 22 Nov 2019

Warga Tanjung Priok Baru Dapat SP 3 Sehari Sebelum Penggusuran

Warga Jalan Agung Barat I, Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara mengaku mendapat Surat peringatan III penggusuran pada Kamis (21/11/2019).
Penggusuran Sunter Abaikan Kepentingan Anak, KPAI Surati Pemprov
Hard news
Jumat, 22 Nov 2019

Penggusuran Sunter Abaikan Kepentingan Anak, KPAI Surati Pemprov

Komisioner KPAI Retno Listyarti menyoroti penggusuran Pemerintah Provinsi DKI Jakarta di kawasan Sunter, Jakarta Utara.
 'Chickenisasi': Program Walkot Bandung Cegah Anak Kecanduan Gadget
Current issue
Jumat, 22 Nov 2019

 'Chickenisasi': Program Walkot Bandung Cegah Anak Kecanduan Gadget

Wali Kota Bandung Oded M. Danial menilai program percobaan "chickenisasi" akan mengurangi anak pelajar kecanduan gadget.
Ombudsman RI Kritik Persyaratan CPNS yang Diskriminasif
Hard news
Rabu, 20 Nov 2019

Ombudsman RI Kritik Persyaratan CPNS yang Diskriminasif

Ombudsman mengkritik persyaratan CPNS yang diskrimitaif terhadap gender, orientasi seksual, dan disabilitas.
Dugaan Rekayasa Izin KLB DKI Jakarta Untuk Apartemen Menteng Park
Mild report
Rabu, 20 Nov 2019

Dugaan Rekayasa Izin KLB DKI Jakarta Untuk Apartemen Menteng Park

Lima lantai Apartemen Menteng Park seharusnya dihancurkan atau mencari lahan pengganti karena pelampauan KLB. Namun mereka justru merenovasi Taman Ismail Marzuki.
Teror Sperma, RUU PKS, & Pentingnya Sanksi Sosial Bagi Pelaku
Current issue
Rabu, 20 Nov 2019

Teror Sperma, RUU PKS, & Pentingnya Sanksi Sosial Bagi Pelaku

Sekretaris PKBI Gama Triono mengatakan pelemparan sperma adalah pelecehan seksual serius.
Sertifikasi Pernikahan Bukan Syarat Wajib Bagi Calon Pengantin
Hard news
Selasa, 19 Nov 2019

Sertifikasi Pernikahan Bukan Syarat Wajib Bagi Calon Pengantin

Deputi Koordinasi Bidang Pendidikan dan Agama Kemenko PMK Agus Sartono menjelaskan bahwa sertifikasi pranikah bukan syarat wajib bagi calon pengantin.
Pemerintah Siapkan Modul dan Kriteria Pemateri Bimbingan Perkawinan
Hard news
Selasa, 19 Nov 2019

Pemerintah Siapkan Modul dan Kriteria Pemateri Bimbingan Perkawinan

Pemateri bimbingan perkawinan akan menjalani pelatihan dan diberikan sertifikat.
Kompromi Pergub KLB DKI dan Dugaan Mark Up Nilai Kompensasi
Mild report
Selasa, 19 Nov 2019

Kompromi Pergub KLB DKI dan Dugaan Mark Up Nilai Kompensasi

Aturan kompensasi koefisien luas bangunan di peraturan gubernur berubah empat kali untuk mengakomodasi pengembang.
Bimbingan Pranikah Dinilai Bisa Jadi Solusi Kemiskinan & Perceraian
Hard news
Selasa, 19 Nov 2019

Bimbingan Pranikah Dinilai Bisa Jadi Solusi Kemiskinan & Perceraian

Salah satu tujuan yang disasar dari pelatihan perkawinan atau sertifikasi pernikahan adalah menekan angka kemiskinan, stunting dan perceraian.
Kontroversi Sertifikasi Pernikahan: Ide Penting, Praktik Diragukan
Current issue
Selasa, 19 Nov 2019

Kontroversi Sertifikasi Pernikahan: Ide Penting, Praktik Diragukan

Sertifikasi pernikahan yang diwacanakan menjadi syarat wajib bagi pasangan yang akan menikah masih menuai kontroversi. Pasalnya, ide pelatihan ini penting meski penerapan masih dipertanyakan.
Langkah Baik Kemenag Cegah Kekerasan Seksual di Kampus Islam
Current issue
Senin, 18 Nov 2019

Langkah Baik Kemenag Cegah Kekerasan Seksual di Kampus Islam

Dirjen Pendidikan Islam Kemenag menetapkan pedoman pencegahan seksual di kampus Islam negeri maupun swasta di seluruh Indonesia.
Syarat Seleksi CPNS yang Membuat Resah Para Penyandang Disabilitas
Current issue
Minggu, 17 Nov 2019

Syarat Seleksi CPNS yang Membuat Resah Para Penyandang Disabilitas

Para penyandang disabilitas khawatir tak lolos dalam seleksi CPNS karena adanya aturan tambahan bagi peserta disabilitas.
Seleksi CPNS Larang LGBT: Bukti Negara Langgar Konstitusi
Current issue
Sabtu, 16 Nov 2019

Seleksi CPNS Larang LGBT: Bukti Negara Langgar Konstitusi

Pelarangan LGBT mengikuti seleksi CPNS dinilai sebagai penolakan negara terhadap ilmu pengetahuan.
Mahfud MD: Dokumentasi Visual Bom Medan Sebaiknya Tak Disebar
Hard news
Rabu, 13 Nov 2019

Mahfud MD: Dokumentasi Visual Bom Medan Sebaiknya Tak Disebar

Mahfud meminta kepada masyarakat agar tak menyebarkan foto atau video bom bunuh diri di Polrestabes Medan.
Komisi VIII DPR Minta Menteri PPPA Perhatikan Masalah PRT
Hard news
Rabu, 13 Nov 2019

Komisi VIII DPR Minta Menteri PPPA Perhatikan Masalah PRT

Komisi VIII DPR meminta Menteri PPPA I Gusti Ayu Bintang berkoordinasi dengan kementerian dan lembaga terkait.
Anggota Fraksi PKB Sebut Yohana Yembise Tak Punya Perspektif Gender
Hard news
Rabu, 13 Nov 2019

Anggota Fraksi PKB Sebut Yohana Yembise Tak Punya Perspektif Gender

Anggota Komisi VIII fraksi PKB, Maman Imanulhaq, menilai Menteri PPPA kabinet sebelumnya, Yohana Susana Yembise, tak punya perspektif gender.
Agar RUU PKS Cepat Selesai, PDIP Minta Ada Pansus Lintas Komisi
Hard news
Rabu, 13 Nov 2019

Agar RUU PKS Cepat Selesai, PDIP Minta Ada Pansus Lintas Komisi

Anggota Komisi VIII Fraksi PDIP menilai RUU Penghapusan Kekerasan Seksual bisa didorong dengan panitia khusus lintas komisi.