Fadiyah

Fadiyah

Indeks Tulisan

Harga Bawang Putih Naik, Stok Impor Baru Sampai Minggu Kedua Mei
Hard news
Senin, 6 Mei 2019

Harga Bawang Putih Naik, Stok Impor Baru Sampai Minggu Kedua Mei

Harga bawang putih naik di wilayah DKI Jakarta. Untuk mengatasi hal ini, Pemprov DKI berupaya menambah stok bawang putih melalui impor.
Harga Bawang Putih di DKI Jakarta Naik hingga Rp100 Ribu Per Kilo
Hard news
Senin, 6 Mei 2019

Harga Bawang Putih di DKI Jakarta Naik hingga Rp100 Ribu Per Kilo

Harga tertinggi terdapat di pasar Pasar Johar Baru yang mencapai Rp100 ribu untuk setiap kilogramnya. Harga terendah berada Pasar Baru Metro Atom, yakni Rp40 ribu per kilogram.
Pemprov DKI Siapkan Stok Telur Lebih Banyak di Bulan Ramadan
Hard news
Senin, 6 Mei 2019

Pemprov DKI Siapkan Stok Telur Lebih Banyak di Bulan Ramadan

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta sedang menambah stok telur di bulan Ramadan untuk menjaga kestabilan harganya.
Jejak Gempa di Kalimantan, Calon Pulau Ibukota Baru
Current issue
Minggu, 5 Mei 2019

Jejak Gempa di Kalimantan, Calon Pulau Ibukota Baru

Di pulau itu sudah ada gempa beberapa kali yang disebabkan karena aktivitas tektonik.
PAN Akan Evaluasi Anggota Partai yang Dukung Paslon 01
Hard news
Sabtu, 4 Mei 2019

PAN Akan Evaluasi Anggota Partai yang Dukung Paslon 01

PAN akan mengevaluasi anggota partai yang mendukung kubu 01 di Pilpres 2019.
Sekjen PAN: Kami Tetap Barisan 02, Usai Hasil KPU Baru Diputuskan
Hard news
Sabtu, 4 Mei 2019

Sekjen PAN: Kami Tetap Barisan 02, Usai Hasil KPU Baru Diputuskan

Sekjen DPP PAN, Eddy Soeparno, menegaskan bahwa posisi PAN tetap berada di barisan paslon 02 dalam Pilpres 2019 ini.
TKN Ajak Rekonsiliasi, PAN: Usul yang Sangat Baik
Hard news
Sabtu, 4 Mei 2019

TKN Ajak Rekonsiliasi, PAN: Usul yang Sangat Baik

Sekjen DPP PAN, Eddy Soeparno, menilai ajakan untuk rekonsiliasi kedua belah pihak dari TKN Joko-Ma'ruf, merupakan usul yang sangat baik dan positif.
PAN: Salah Satu Pilihan Paling Rasional Merapat ke Jokowi
Hard news
Sabtu, 4 Mei 2019

PAN: Salah Satu Pilihan Paling Rasional Merapat ke Jokowi

Waketum Partai Amanat Nasional (PAN), Bara Hasibuan, menyampaikan kontrak PAN untuk mendukung pasangan calon 01 dalam Pilpres 2019 hanya berlaku sampai Pilpres itu sendiri.
Pemindahan Ibu Kota Negara Dinilai Masih Terlalu Dini Diputuskan
Hard news
Sabtu, 4 Mei 2019

Pemindahan Ibu Kota Negara Dinilai Masih Terlalu Dini Diputuskan

Wacana pemindahan ibu kota negara di luar Jakarta dinilai masih terlalu dini untuk direalisasikan, menurut Guru Besar Manajemen Konstruksi UPH, Manlian Ronald A Simanjuntak.
Jakarta Perlu Pakai Peta Bencana Jadi Dasar Bangun Infrastruktur
Hard news
Sabtu, 4 Mei 2019

Jakarta Perlu Pakai Peta Bencana Jadi Dasar Bangun Infrastruktur

DKI Jakarta dinilai darurat bencana sehingga perlu mendasarkan pada peta kebencanaan menjadi dasar pembangunan infrastruktur.
BIG: Perlu Ada Sosialisasi Kebijakan Satu Peta ke Semua Instansi
Hard news
Sabtu, 4 Mei 2019

BIG: Perlu Ada Sosialisasi Kebijakan Satu Peta ke Semua Instansi

Pemerintah dinilai perlu melakukan sosialisasi terkait kebijakan satu peta atau one map policy.
BIG Masih Perlu Persempit Skala Satu Peta Nasional
Hard news
Sabtu, 4 Mei 2019

BIG Masih Perlu Persempit Skala Satu Peta Nasional

Kepala Pusat Penelitian Promosi dan Kerjasama BIG Wiwin Ambarwulan menyampaikan bahwa kebijakan satu peta atau one map policy masih perlu untuk terus dikaji dan dikembangkan.
BIG Buat Peta Bencana Dijadikan Dasar Pembangunan Infrastruktur
Hard news
Sabtu, 4 Mei 2019

BIG Buat Peta Bencana Dijadikan Dasar Pembangunan Infrastruktur

Sekretaris Utama Badan Informasi Geospasial (BIG) Muhtadi Ganda Sutrisna menyampaikan data-data tentang kebencanaan yang dikumpulkan BIG kedepannya menjadi dasar dalam pembangunan infrastruktur di Indonesia.
Tempat Hiburan Jakarta Diimbau Tutup oleh Satpol PP Selama Ramadan
Hard news
Jumat, 3 Mei 2019

Tempat Hiburan Jakarta Diimbau Tutup oleh Satpol PP Selama Ramadan

Tempat hiburan malam di DKI Jakarta diimbau tutup oleh Satpol PP mulai 5 Mei 2019.
Dewan Pers: Yang Merusak Kemerdekaan Pers adalah Bisnis Media
Hard news
Jumat, 3 Mei 2019

Dewan Pers: Yang Merusak Kemerdekaan Pers adalah Bisnis Media

Ketua AJI menyampaikan permasalahan yang masih menekan kemerdekaan pers adalah intervensi pemilik media dan kekerasan yang masih terus terjadi ke jurnalis.
Wartawan Sulit Akses Papua, TNI: Ada Ketentuan dari Pemerintah
Hard news
Jumat, 3 Mei 2019

Wartawan Sulit Akses Papua, TNI: Ada Ketentuan dari Pemerintah

Soal tertutupnya akses jurnalis ke Papua, Puspen TNI meminta bertanya kepada Kemendagri. 
AJI: Pelaku Kekerasan Jurnalis Tertinggi Adalah Warga & Polisi
Hard news
Jumat, 3 Mei 2019

AJI: Pelaku Kekerasan Jurnalis Tertinggi Adalah Warga & Polisi

Dalam catatan AJI, pelaku paling banyak adalah warga (10 kasus), aparat kepolisian (7 kasus), serta ormas (6 kasus).
Pemukulan Jurnalis di May Day: Kapolrestabes Bandung Perlu Dicopot?
Current issue
Jumat, 3 Mei 2019

Pemukulan Jurnalis di May Day: Kapolrestabes Bandung Perlu Dicopot?

Ketua Umum YLBHI Asfinawati menilai kekerasan pada dua jurnalis foto saat May Day di Bandung sebagai kejahatan yang sifatnya struktural, sehingga perlu ada pertanggungjawaban.
PKS Minta Ketua DPRD Segera Bentuk Pansus untuk Pemilihan Wagub DKI
Hard news
Jumat, 3 Mei 2019

PKS Minta Ketua DPRD Segera Bentuk Pansus untuk Pemilihan Wagub DKI

Ketua Fraksi PKS DPRD DKI Jalarta Abdurahman Suhaimi meminta Ketua DPRD DKI, Prasetio Edi Marsudi, segera membentuk Panitia Khusus untuk menindaklanjuti pemilihan Wakil Gubernur DKI Jakarta.
Anies Baswedan Targetkan Program Naturalisasi Selesai Akhir 2019
Hard news
Kamis, 2 Mei 2019

Anies Baswedan Targetkan Program Naturalisasi Selesai Akhir 2019

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menargetkan, program naturalisasi sungai untuk penanganan banjir di Jakarta bisa selesai akhir tahun 2019 ini.