Anne Anisa

Anne Anisa adalah seorang kontributor di Tirto Id yang aktif menulis berbagai topik seputar Edukasi dan Agama. Lulusan Sastra Indonesia dari Universitas Sebelas Maret, Anne memiliki ketertarikan mendalam pada dunia bahasa dan kepenulisan. Dengan latar belakang minat yang kuat, Anne selalu berusaha menyajikan informasi yang mudah dipahami oleh pembaca. Di sela pekerjaannya, Anne gemar memasak dan mengeksplorasi resep baru sebagai bentuk relaksasi dan inspirasi dalam menulis.

Indeks Tulisan

Umum
Rabu, 28 Mei

Cara Cek Gaji ke-13 Pensiunan yang Cair 2 Juni 2025

Gaji ke-13 bagi para pensiunan akan dicairkan pada 2 Juni 2025. Simak cara pencairan dan perkiraan besaran gaji ke-13 bagi pensiunan.
Mahasiswa
Rabu, 28 Mei

Link Pengumuman Untidar UTBK SNBT 2025 dan Cara Ceknya

Hasil UTBK SNBT Untidar diumumkan hari ini, Selasa (28/5). Simak cara mengecek hasil UTBK dan ketentuan peserta bagi yang sudah lolos.
Umum
Rabu, 28 Mei

Apakah 1 Juni 2025 Libur Nasional? Ini Penjelasannya

Tanggal 1 Juni diperingati sebagai Hari Lahir Pancasila. Pada tahun ini, tanggal 1 Juni akan jatuh di akhir pekan.
Siswa
Senin, 26 Mei

Info SPMB 2025 Kab Temanggung untuk TK-SMP, Jalur & Cara Daftar

SPMB/PPDB 2025 Temanggung dibuka bulan Juni. Simak rangkaian tahapan masuk TK, SD, dan SMP di Temanggung, jadwal lengkap, hingga cara buat akun SPMB 2025.
Umum
Sabtu, 24 Mei

Link Hasil Seleksi Kompetensi PPPK Banten Tahap 2 & Cara Cek

Informasi link hasil seleksi kompetensi (selkom) PPPK Banten tahap 2. Simak cara cek pengumumannya dalam artikel ini.
Umum
Kamis, 22 Mei

Kapan Idul Adha 2025 di Korea Selatan?

Kapan Idul Adha 2025 di Korea Selatan? Apakah ada penyelenggaraan shalat Idul Adha 2025 di Korea Selatan? Simak ulasannya.
Siswa
Kamis, 22 Mei

Jadwal SPMB 2025 Kab Blora untuk TK-SMP, Syarat, & Tata Caranya

Jadwal SPMB 2025 Kab Blora untuk jenjang TK, SD, dan SMP. Calon peserta didik dan orang tua dapat menyimak daftar syarat dan tata cara pendaftaran.
Siswa
Rabu, 21 Mei

Jadwal SPMB Kab Badung 2025 SD-SMP dan Tata Cara Pembuatan Akun

SPMB 2025 Badung telah dimulai dengan pembuatan akun pada 19 Mei (SD) dan 13 Mei (SMP). Simak rangkaian SPMB 2025 Badung dan tata cara pembuatan akun.
Siswa
Selasa, 20 Mei

Jadwal SPMB 2025 Kota Cilegon SD-SMP, Syarat dan Tata Caranya

SPMB 2025 untuk masuk SD dan SMP di Kota Cilegon dibuka pada Juni, untuk pendaftaran. Cek syarat lengkapnya dan tata cara daftar secara online.
Guru
Selasa, 20 Mei

Permendikdasmen No 7 Tahun 2025 Penugasan Guru Sebagai Kepsek

Berikut link unduh Permendikdasmen Nomor 7 Tahun 2025 tentang Penugasan Guru Sebagai Kepala Sekolah. Simak syarat dan mekanismenya melalui artikel berikut.