Ahmad Zaenudin

Ahmad Zaenudin

Ahmad Zaenudin, seorang penulis Mild Report yang bekerja di Tirto.ID selama 6 tahun 3 bulan, memiliki keahlian dalam News Writing, Feature Writing, Creative Writing, Copy Editing, News Research, dan Adobe Creative Cloud. Sebelumnya, Ahmad memulai karirnya di bidang pembuatan design, digital advertisement, dan penjualan online. Selama kuliah, ia aktif mengikuti kegiatan pers dan menjadi reporter. Selain itu, Ahmad juga memiliki kemampuan dalam penulisan, riset, reportase, fotografi, dan videografi. Dengan keahliannya dalam menggunakan Adobe Creative Cloud, Ahmad menjadi seorang penulis yang kreatif dan berbakat.

Indeks Tulisan

Bertemu Pavel Durov, Kominfo akan Buka Pemblokiran Telegram
Teknologi
Selasa, 1 Agt 2017

Bertemu Pavel Durov, Kominfo akan Buka Pemblokiran Telegram

Menyusul kedatangan Pavel Durov ke Indonesia, Semuel mengungkapkan Kominfo akan segera membuka pemblokiran Telegram dalam minggu ini.
CEO Telegram Pavel Durov Akhirnya Bertemu Rudiantara
Teknologi
Selasa, 1 Agt 2017

CEO Telegram Pavel Durov Akhirnya Bertemu Rudiantara

CEO Telegram Pavel Durov akhirnya bertemu dengan Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara di kantor Kemenkominfo, Jakarta, Selasa (1/8/2017).
Menanti Drone Buatan Indonesia Mendunia
Teknologi
Senin, 31 Juli 2017

Menanti Drone Buatan Indonesia Mendunia

Dunia pesawat tanpa awak atau drone di Indonesia sedang bergairah, tapi banyak persoalan yang harus dibenahi.
Tesla Menggoda Konsumen dengan
Otomotif
Senin, 31 Juli 2017

Tesla Menggoda Konsumen dengan "Mobil Murah" Model 3

Tesla Model 3 merupakan varian mobil elektrik termurah dari Tesla. Tesla akan memroduksi jenis tersebut secara besar-besaran.
Kindle, Sang Penguasa Buku Digital
Teknologi
Minggu, 30 Juli 2017

Kindle, Sang Penguasa Buku Digital

Menyimak langkah sukses Kindle menjadi usaha andalan Amazon.
Membaca Arah Facebook di Bisnis Smart Speaker
Teknologi
Kamis, 27 Juli 2017

Membaca Arah Facebook di Bisnis Smart Speaker

Facebook akan meluncurkan smart speaker pada kuartal I-2018 mendatang.
Microsoft akan Segera Akhiri Riwayat Paint
Teknologi
Selasa, 25 Juli 2017

Microsoft akan Segera Akhiri Riwayat Paint

Paint, aplikasi olah-gambar dasar, akhirnya akan dimatikan oleh Microsoft di rilisan Windows terbaru mereka.
Perlawanan Perusahaan Teknologi Terhadap Propaganda ISIS
Teknologi
Selasa, 25 Juli 2017

Perlawanan Perusahaan Teknologi Terhadap Propaganda ISIS

Youtube baru saja menambahkan fitur Redirect Method. Kala seseorang mencari video ISIS, ia akan menerima video anti-ISIS.
Risiko Kecanduan Gawai pada Anak-anak
Teknologi
Minggu, 23 Juli 2017

Risiko Kecanduan Gawai pada Anak-anak

Penggunaan perangkat bergerak bagi anak-anak, memiliki ragam tujuan. Pemakaian ponsel pintar yang digunakan pada anak-anak bisa punya sisi negatif bila berlebihan.
Cara-Cara Anak Sekolah Berbuat Curang di Era Digital
Teknologi
Jumat, 21 Juli 2017

Cara-Cara Anak Sekolah Berbuat Curang di Era Digital

Perkembangan perangkat teknologi dan beragam layanan internet memudahkan para pelajar berbuat curang, baik untuk mencontek maupun plagiat.
Mengenal SS7 yang Dikatakan Hermansyah Sebelum Dibacok
Teknologi
Kamis, 20 Juli 2017

Mengenal SS7 yang Dikatakan Hermansyah Sebelum Dibacok

Memanfaatkan celah di SS7 dan lemahnya proses verifikasi pada WhatsApp, peretas bisa menduplikat akun dari layanan pesan instan paling populer di dunia ini.
Lolos Sensor Dengan VPN
Teknologi
Kamis, 20 Juli 2017

Lolos Sensor Dengan VPN

Virtual Private Network (VPN) salah satunya digunakan untuk bisa mengakses situsweb yang diblokir pemerintah.
Mereka yang Memanfaatkan Telegram Selain Teroris
Teknologi
Rabu, 19 Juli 2017

Mereka yang Memanfaatkan Telegram Selain Teroris

Telegram merupakan aplikasi yang memilih jalan open source dan berbeda dibandingkan para pesaingnya. Penggunaannya bisa untuk tujuan positif sampai negatif.
Komunikasi Teroris: Telegram Mati, Gim Online Pun Jadi
Teknologi
Senin, 17 Juli 2017

Komunikasi Teroris: Telegram Mati, Gim Online Pun Jadi

Teroris diketahui memanfaatkan banyak kanal telekomunikasi, salah satunya memanfaatkan fitur chat di gim online.
Mengenang Friendster dan Media Sosial Jadul yang Lain
Teknologi
Minggu, 16 Juli 2017

Mengenang Friendster dan Media Sosial Jadul yang Lain

Sebelum Facebook, ada media sosial lain yang sudah terlebih dahulu populer digunakan publik internet. Masih ingat Friendster?
Telegram, Makin Populer (Dianggap) Makin Mengkhawatirkan
Teknologi
Sabtu, 15 Juli 2017

Telegram, Makin Populer (Dianggap) Makin Mengkhawatirkan

Telegram akan diblokir karena dianggap oleh pemerintah Indonesia "membantu penyebaran radikalisme." Padahal tak semua konten di Telegram berbahaya. Banyak kelompok diskusi bermanfaat di layanan pesan tersebut.
Kominfo Blokir Telegram
Teknologi
Jumat, 14 Juli 2017

Kominfo Blokir Telegram

Telegram diblokir oleh Kominfo karena mengandung konten-konten yang mengajarkan radikalisme.
Bertarung Citra di Wikipedia
Teknologi
Jumat, 14 Juli 2017

Bertarung Citra di Wikipedia

Wikipedia banyak dimanfaatkan oleh berbagai entitas guna mendulang citra positif.
Seluk Beluk Font dan Kejahatan yang Dikuak Lewat Calibri
Teknologi
Kamis, 13 Juli 2017

Seluk Beluk Font dan Kejahatan yang Dikuak Lewat Calibri

Di Pakistan, sebuah rupa huruf (font) dijadikan salah satu alat bukti untuk menguak skandal korupsi di negeri tersebut.
TV White Space, Harapan untuk Akses Internet Pedesaan
Teknologi
Rabu, 12 Juli 2017

TV White Space, Harapan untuk Akses Internet Pedesaan

Microsoft berencana memanfaatkan TV White Space untuk menghadirkan koneksi internet bagi penduduk di wilayah pedesaan.