Menuju konten utama

Anies Menyapa Warga Ancol

Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut tiga, Anies Baswedan melakkan kegiatan kampanye di kawasan Ancol, Jakarta Utara, Senin (23/1).

Anies Menyapa Warga Ancol
Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut tiga, Anies Baswedan melakukan kegiatan kampanye di kawasan Ancol, Jakarta Utara, Senin (23/1). Tirto.id/Denny Aprianto

tirto.id - Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut tiga, Anies Baswedan melakkan kegiatan kampanye di kawasan Ancol, Jakarta Utara, Senin (23/1). Kedatangan Anies di tempat itu disambut dengan meriah dengan ondel-ondel.

Dalam paparan visi misinya, Anies kembali menekankan pentingnya pendidikan anak bagi kesejahteraan keluarga. "Yang membedakan orang kaya dan orang miskin adalah tingkat pendidikannya, pendidikan orang ada pasti di sekolah yang bagus dan tuntas," papar Anies kepada warga.

Anies juga menekankan tidak ada menggusur secara semena-mena kepada orang miskin. Ia mengatakan akan melakukan peremaajan kampung-kampung di Jakarta.

"Jadi, kita tidak akan menglihangkan orang miskin, tapi kita akan menghilangkan kemiskinan," Tutup Anies disambut tepuk tangan warga.

FOTO: Denny Aprianto

Baca juga artikel terkait PILGUB DKI JAKARTA 2017 atau tulisan lainnya

Editor: Andrey Gromico