Menuju konten utama

Target UMKM "Go Online"

Kementerian Komunikasi dan Informatika menargetkan delapan juta pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) "go online" dengan mendorong kerja sama antara pelaku UMKM dengan sejumlah pemain e-commerce, serta menyediakan satu juta domain gratis guna menyosong ekonomi digital.

Target UMKM
Seorang perajin menenun benang dengan alat tenun bukan mesin (ATBM) saat membuat kain lurik di Mlese, Cawas, Klaten, Jawa Tengah, Rabu (24/8). Kementerian Komunikasi dan Informatika menargetkan delapan juta pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) "go online" dengan mendorong kerja sama antara pelaku UMKM dengan sejumlah pemain e-commerce, serta menyediakan satu juta domain gratis guna menyosong ekonomi digital. [ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho]

tirto.id - Kementerian Komunikasi dan Informatika menargetkan delapan juta pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) "go online" dengan mendorong kerja sama antara pelaku UMKM dengan sejumlah pemain e-commerce, serta menyediakan satu juta domain gratis guna menyosong ekonomi digital.

Baca juga artikel terkait FOTO - ARTA atau tulisan lainnya

Editor: Taufik Subarkah