Menuju konten utama

Rekomendasi 75 Film Terbaik Netflix untuk Temani Social Distancing

Rekomendasi 75 film terbaik Netflix versi Collider untuk menemani social distancing.

Rekomendasi 75 Film Terbaik Netflix untuk Temani Social Distancing
Ilustrasi menonton Film Streaming. FOTO/iStockphoto

tirto.id - Saat ini masyarakat Indonesia dianjurkan untuk melakukan social distancing atau menjaga jarak antarindividu guna meminimalisir penyebaran virus corona COVID-19. Hal ini berdampak pada banyak instansi pendidikan, pemerintah dan perusahaan yang menganjurkan para anggotanya untuk banyak berkegiatan di rumah.

Hal tersebut sedikit banyak mengubah pengelolaan waktu menjadi lebih longgar. Ada beberapa cara untuk menikmati saat-saat social distancing di rumah, salah satunya dengan menonton film yang bisa ditonton melalui salah satu kanal streaming berbayar, yaitu Netflix.

Banyak tema film yang bisa kita akses, mulai dari kriminal, horor, komedi, romantis dan sebagainya. Berikut rekomendasi 75 film terbaik, menurut Collider yang tayang di Netflix. Urutan penulisan yaitu judul film dan sutradara.

The Shawshank Redemption - Frank Darabont

Goodfellas - Martin Scorsese

National Treasure - Jon Turteltaub

Spider-Man: Into the Spider-Verse - Bob Perischetti, Peter Ramsey, dan Rodney Rothman

Drive - Nicolas Winding Refn

Groundhog Day - Harold Ramis

Good Time - Josh Safdie dan Benny Safdie

Inception - Christopher Nolan

Crip Camp - Nicole Newnham dan Jim Lebrecht

Steve Jobs - Danny Boyle

Marriage Story - Noah Baumbach

A Ghost Story - David Lowery

Moon - Duncan Jones

Rounders - John Dahl

Hook - Steven Spielberg

Kill Bill Vol. 1 and Vol. 2 - Quentin Tarantino

The Irishman - Martin Scorsese

Philadelphia - Jonathan Demme

Tootsie - Sydney Pollack

The Dark Knight - Christopher Nolan

Dolemite Is My Name - Craig Brewer

Pan's Labyrinth - Guillermo del Toro

Step Brothers - Adam McKay

The Talented Mr. Ripley - Anthony Minghella

Miss Americana - Lana Wilson

There Will Be Blood - Paul Thomas Anderson

The Interview - Seth Rogen dan Evan Goldberg

A Single Man - Tom Ford

Ferris Bueller's Day Off - John Hughes

Scream 2 - Wes Craven

The Invitation - Karyn Kusama

Haywire - Steven Soderbergh

Bad Boys - Michael Bay

Let It Snow - Luke Snellin

Avengers: Infinity War - Joe dan Anthony Russo

Zodiac - David Fincher

Inglourious Basterds - Quentin Tarantino

Moonlight - Barry Jenkins

Snowpiercer - Bong Joon Ho

About Time - Richard Curtis

Ralph Breaks the Internet - Rich Moore dan Phil Johnston

Roma - Alfonso Cuarón

The Indiana Jones Trilogy - Steven Spielberg

High Flying Bird - Steven Soderbergh

Velvet Buzzsaw - Dan Gilroy

John Carter - Andrew Stanton

Hell or High Water - David Mackenzie

Monty Python and the Holy Grail - Terry Gilliam dan Terry Jones

Knock Down the House - Rachel Lears

The Ballad of Buster Scruggs - Joel dan Ethan Coen

To All the Boys I've Loved Before - Susan Johnson

The End of the Tour - James Ponsoldt

Ex Machina - Alex Garland

De Palma - Noah Baumabch dan Jake Paltrow

The Witch - Robert Eggers

The Lobster - Yorgos Lanthimos

Scott Pilgrim vs. The World - Edgar Wright

Private Life - Tamara Jenkins

Her - Spike Jonze

Locke - Steven Knight

Swiss Army Man - Daniel Scheinert dan Daniel Kwan

22 July - Paul Greengrass

A Serious Man - Joel dan Ethan Coen

Set It Up - Claire Scanlon

Enemy - Denis Villeneuve

The Ritual - David Bruckner

A Futile and Stupid Gesture - David Wain

The Meyerowitz Stories (New and Selected) - Noah Baumbach

13th - Ava DuVernay

Mudbound - Dee Rees

Y Tu Mamá También - Alfonso Cuarón

Justin Timberlake + the Tennessee Kids - Jonathan Demme

The Place Beyond the Pines - Derek Cianfrance

Long Shot - Jacob LaMendola

Incredibles 2 - Brad Bird

Newtown - Kim A. Snyder

Blue Is the Warmest Color - Abdellatif Kechiche

Beasts of No Nation - Cary Joji Fukunaga

Baca juga artikel terkait FILM NETFLIX atau tulisan lainnya dari Sirojul Khafid

tirto.id - Film
Kontributor: Sirojul Khafid
Penulis: Sirojul Khafid
Editor: Dipna Videlia Putsanra