Indeks Virus Corona

Pemerintah Akui 49 WNA China ke Kendari, Diklaim Negatif Corona
Hard news
Selasa, 17 Mar 2020

Pemerintah Akui 49 WNA China ke Kendari, Diklaim Negatif Corona

Ditjen Imigrasi membenarkan kedatangan 49 WNA China ke Indonesia seperti beredar di media sosial, meski diklaim mereka negatif corona.
Peta Sebaran 134 Positif Corona Indonesia, Jangkiti 8 Provinsi
Current issue
Selasa, 17 Mar 2020

Peta Sebaran 134 Positif Corona Indonesia, Jangkiti 8 Provinsi

Per 16 Maret 2020, sudah ada 134 kasus positif di delapan propinsi di Indonesia.
Penyandang Disabilitas Minta Informasi COVID-19 Lebih Aksesibilitas
Hard news
Selasa, 17 Mar 2020

Penyandang Disabilitas Minta Informasi COVID-19 Lebih Aksesibilitas

Koordinator Aksi dan Aktivis Tuli, Bagja Prawira berharap pemerintah dapat segera menyediakan akses informasi yang ramah bagi para penyandang disabilitas.
Ayu Ting Ting Tunda Konser Tunggal karena Virus Corona
Musik
Selasa, 17 Mar 2020

Ayu Ting Ting Tunda Konser Tunggal karena Virus Corona

Ayu Ting Ting menunda konser tunggalnya karena virus corona atau COVID-19.
Satu WNA Penumpang MV Columbus Jadi PDP Covid-19 di Semarang
Hard news
Selasa, 17 Mar 2020

Satu WNA Penumpang MV Columbus Jadi PDP Covid-19 di Semarang

Seorang WNA penumpang Kapal Pesiar MV Columbus menjadi pasien dalam pengawasan (PDP) terkait virus COVID-19 (corona) di ruang isolasi RSUP dr Kariadi, Kota Semarang.
LINE Rilis Akun Siaga untuk Berbagi Informasi Resmi COVID-19
Teknologi
Selasa, 17 Mar 2020

LINE Rilis Akun Siaga untuk Berbagi Informasi Resmi COVID-19

Akun Siaga LINE memberikan informasi terpercaya terkait virus corona COVID-19 dari Kemenkes RI.
Achmad Yurianto: Virus Corona Mudah Mati Jika Terkena Deterjen
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

Achmad Yurianto: Virus Corona Mudah Mati Jika Terkena Deterjen

Juru Bicara Pemerintah untuk penanganan wabah COVID-19, Achmad Yurianto, menyebut virus corona mudah mati jika terkena deterjen.
BNI Sebut 1 Karyawannya Positif Corona, Bekerja di Back Office
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

BNI Sebut 1 Karyawannya Positif Corona, Bekerja di Back Office

BNI mengonfirmasi adanya satu karyawan mereka yang terpapar virus Corona atau COVID-19.
Sri Mulyani Minta Lembaga Utak-Atik Anggaran untuk Tangani Corona
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

Sri Mulyani Minta Lembaga Utak-Atik Anggaran untuk Tangani Corona

Sri Mulyani mengizinkan tiap kementerian lembaga (K/L) mengalihkan anggarannya masing-masing untuk mempercepat respons terhadap pandemi Corona atau COVID-19.
Dosen UGM Dirawat di Sardjito, Belum Tahu Suspect Corona atau Tidak
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

Dosen UGM Dirawat di Sardjito, Belum Tahu Suspect Corona atau Tidak

Pihak UGM belum mengetahui apakah salah seorang guru besar UGM yang dirawat di Sardjito suspect virus Corona COVID-19 atau tidak.
Ada Opsi Geser Jadwal MotoGP 2020 ke Tahun 2021
Olahraga
Senin, 16 Mar 2020

Ada Opsi Geser Jadwal MotoGP 2020 ke Tahun 2021

Jadwal MotoGp 2020 kacau karena virus Corona.
Status ODP Corona & Mengapa Harus Melakukan Isolasi Mandiri?
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

Status ODP Corona & Mengapa Harus Melakukan Isolasi Mandiri?

Centers for Disease Control and Prevention (CDC) menjelaskan isolasi diri sendiri bisa berlaku pada seseorang yang menunjukkan gejala COVID-19 yang berisiko sedang (midle risk).
Belajar di Rumah karena Corona COVID-19, Efektifkah?
Current issue
Senin, 16 Mar 2020

Belajar di Rumah karena Corona COVID-19, Efektifkah?

Belajar di rumah memang baik menghindari penyebaran Corona, tapi soal efektivitas, patut dipertanyakan.
Positif Corona Bertambah 17 Orang, Kasus Jadi 134 per 16 Maret 2020
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

Positif Corona Bertambah 17 Orang, Kasus Jadi 134 per 16 Maret 2020

Jumlah kasus positif Corona COVID-19 bertambah 17 per 16 Maret 2020.
Antisipasi Virus Corona, PSS Sleman Siap Gelar Latihan Tertutup
Sepakbola
Senin, 16 Mar 2020

Antisipasi Virus Corona, PSS Sleman Siap Gelar Latihan Tertutup

PSS Sleman berencana melakukan latihan tertutup selama jeda kompetisi Liga 1 2020 setelah merebaknya virus corona (Covid-19) di Indonesia.
Dampak Corona: Warner Bros Tunda Produksi Film The Batman Dua Pekan
Film
Senin, 16 Mar 2020

Dampak Corona: Warner Bros Tunda Produksi Film The Batman Dua Pekan

Tidak ada diagnosis terkait pemain maupun kru film The Batman yang positif terinfeksi virus corona COVID-19.
Jokowi Larang Pemerintah Daerah Terapkan Kebijakan Lockdown
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

Jokowi Larang Pemerintah Daerah Terapkan Kebijakan Lockdown

Presiden Jokowi menekankan bahwa kepala daerah tidak bisa menerapkan konsep lockdown dalam penanganan Virus Corona (Covid-19).
Jokowi Tegaskan Tiap Daerah Punya Kekhususan Meliburkan Sekolah
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

Jokowi Tegaskan Tiap Daerah Punya Kekhususan Meliburkan Sekolah

Presiden Jokowi menegaskan bahwa setiap daerah memiliki kekhususan tersendiri dalam menentukan kebijakan terkait meliburkan sekolah terkait antisipasi COVID-19.
Cegah Penyebaran COVID-19, BKPM Hentikan Layanan Offline 2 Pekan
Hard news
Senin, 16 Mar 2020

Cegah Penyebaran COVID-19, BKPM Hentikan Layanan Offline 2 Pekan

BKPM bakal menghetikan layana perizinan secara tatap muka atau offline selama dua pekan, mulai Besok (17/3/2020).
Bek Valencia, Eliaquim Mangala, Juga Positif COVID-19 Corona
Sepakbola
Senin, 16 Mar 2020

Bek Valencia, Eliaquim Mangala, Juga Positif COVID-19 Corona

Eliaquim Mangala menjadi salah satu dari 5 pemain dan staf Valencia yang positif terkena virus Corona atau COVID-19.