Saat Presiden Jokowi menyampaikan nota keuangan dan RAPBN 2018, tidak ada kenaikan gaji untuk PNS/TNI-Polri tahun depan, sebagai gantinya pemerintah hanya akan memberi gaji ke-14.
Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah menyatakan anggaran untuk biaya pembuatan desain dan konsultan proyek pembangunan gedung baru DPR RI sudah masuk dalam RAPBN 2018 usulan pemerintah.
Tiga pimpinan DPR RI menyampaikan penilaian berbeda mengenai isi pidato Presiden Joko Widodo mengenai nota keuangan dan RAPBN 2018 di Rapat Paripurna DPR RI pada hari ini.
Presiden Jokowi mengklaim telah berhasil mencapai target output di bidang infrastruktur pada periode 2015-2016, di antaranya pembangunan jalan dan penyelesaian pembangunan empat bandara baru.
Presiden akan melakukan langkah perbaikan di bidang perpajakan dengan melakukan reformasi pajak, perbaikan data dan sistem informasi perpajakan untuk meningkatkan pendapatan negara menjadi Rp1.878,4 triliun pada 2018.
Pemerintah merencanakan RAPBN tahun 2018 mengalami defisit Rp325,9 triliun. Defisit terjadi sebab pendapatan hanya Rp1.878,4 triliun sementara belanja negara mencapai Rp2.204,4 triliun.
Sidang paripurna menyetujui sejumlah asumsi makro yang diusulkan pemerintah dalam draf tersebut, termasuk di dalamnya Rencana Kerja Pemerintah (RKP) di 2018.