Sebagai pemikir Islam, Munawir Sjadzali tergolong kritis atas gagasan negara Islam di Indonesia sejak muda. Waktu jadi Menteri Agama, ia mendorong kelompok Islam menerima Pancasila sebagai asas tunggal.
Ibn Khaldun menulis sebuah buku tebal, amat tebal, yang bagian pendahuluannya bisa menjadi satu buku tersendiri—yang juga tebal. Sarjana-sarjana Barat mengakuinya sebagai mahakarya.
Huzaifah Ibn al-Yaman RA., hendak berperang bersama Nabi namun ditolak karena pernah berjanji tidak akan memerangi kaum Musyrik. Nabi memerintahkannya untuk menepati janji.