Indeks Polda Metro Jaya

Pemeriksaan Reza Artamevia
Rabu, 14 Sept 2016

Pemeriksaan Reza Artamevia

Reza Artamevia diperkisa sebagai saksi terkait kepemilikan senjata api dengan tersangka Gatot Brajamusti
Polda Metro Jaya Deklarasikan Perang Melawan Begal
Hard news
Jumat, 2 Sept 2016

Polda Metro Jaya Deklarasikan Perang Melawan Begal

Polda Metro Jaya melalui Direktur Reserse Kriminal Umum (Direskrimum) Komisaris Besar Polisi Rudy Heriyanto mendeklarasikan perang melawan begal motor. Ia telah memerintahkan kepada jajaran anggotanya untuk menembak begal yang memegang senjata api.
Polisi Beri Sanksi Bagi Pelanggar Uji Coba Sistem Ganjil-Gena
Hukum
Minggu, 24 Juli 2016

Polisi Beri Sanksi Bagi Pelanggar Uji Coba Sistem Ganjil-Gena

Polda Metro Jaya akan memberlakukan uji coba pembatasan kendaraan berdasar nomor polisi ganjil-genap pada 27 Juli mendatang. Meskipun tidak dikenai tilang, pengendara yang melanggar selama uji coba tersebut akan tetap dikenai sanksi.
Polda Metro Tetapkan Rute Arus Kendaraan Ganjil-Genap
Sosial budaya
Minggu, 24 Juli 2016

Polda Metro Tetapkan Rute Arus Kendaraan Ganjil-Genap

Polda Metro Jaya dan Dinas Perhubungan DKI Jakarta telah menetapkan empat rute pengalihan arus saat ujicoba pembatasan kendaraan plat nomor polisi pada 27 Juli mendatang. Nantinya, metode pelaksanaan kendaraan bernomor polisi ganjil beroperasi pada tanggal ganjil dan nomor polisi genap pada tanggal genap.
Lagi, Polisi Limpahkan Berkas Jessica ke Kejati DKI
Hukum
Selasa, 10 Mei 2016

Lagi, Polisi Limpahkan Berkas Jessica ke Kejati DKI

Polisi kembali melimpahkan berkas acara pemeriksaan Jessica Kumala Wongso ke Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta setelah ditambah keterangan saksi ahli racun (toksilog).
Polda Metro Jaya Usut Ancaman Teror Terhadap AM Fatwa
Hukum
Selasa, 10 Mei 2016

Polda Metro Jaya Usut Ancaman Teror Terhadap AM Fatwa

Polda Metro Jaya menindaklanjuti laporan dugaan ancaman terhadap Ketua Badan Kehormatan DPD AM Fatwa yang dilakukan oleh orang tidak dikenal.
Polda Metro Akan Periksa
Kamis, 14 Apr 2016

Polda Metro Akan Periksa

Penyidik Polda Metro Jaya akan memeriksa Hasnaeni Moein atau dikenal "Wanita Emas" terkait laporan dugaan tindak pidana penipuan dan penggelapan terhadap seorang pengusaha Abu Arief M Hasibuan.
Uji Coba Penghapusan 3 In 1, Jalur Protokol Lancar
Selasa, 5 Apr 2016

Uji Coba Penghapusan 3 In 1, Jalur Protokol Lancar

Kondisi lalu lintas dari Jalan Medan Merdeka Barat ke arah Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, pada hari pertama uji coba penghapusan pemberlakuan pembatasan kendaraan wajib minimal berpenumpang tiga orang 3 in 1 pada jalur protokol terpantau ramai lancar.
Pakar Hukum : Lambang Negara Jangan Jadi Guyonan!
Selasa, 22 Mar 2016

Pakar Hukum : Lambang Negara Jangan Jadi Guyonan!

Pakar hukum Universitas Sumatera Utara, Prof Dr Syafruddin Kalo,SH, mengkritik perilaku artis dangdut Zaskia Gotik yang menyebutkan lambang sila kelima Pancasila sebagai “bebek nungging” saat tampil di acara “Dahsyat” di stasiun televisi RCTI. Prof Syafruddin menyebutkan bahwa tindakan tersebut harus diberikan sanksi yang tegas.
DPR Nilai Tito Piawai di Bidang Antiteror
Rabu, 16 Mar 2016

DPR Nilai Tito Piawai di Bidang Antiteror

Ketua Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia, Bambang Soesatyo menilai, mantan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Metro Jaya Tito Karnavian sebagai sosok yang piawai dalam bidang antiteror. Tito dianggap sangat tepat diangkat sebagai Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT).
Polda Pelajari Surat Penangguhan Penahanan Ivan Haz
Senin, 14 Mar 2016

Polda Pelajari Surat Penangguhan Penahanan Ivan Haz

Kepolisian Daerah (Polda) Metro Jaya masih mempelajari surat permohonan penangguhan penahanan anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia, Fanny Safriansyah alias Ivan Haz. Politisi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) ini mendapat jaminan penangguhan dari ayahnya yang juga mantan Wakil Presiden Hamzah Haz.
Pemrov DKI Diminta Tingkatkan Pengawasan Jalur Kabel
Jumat, 11 Mar 2016

Pemrov DKI Diminta Tingkatkan Pengawasan Jalur Kabel

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta diminta untuk meningkatkan pengawasan pada jalur kabel bawah tanah agar mengantisipasi pencurian.
Menteri Yuddy Cabut Laporan Kasus Guru Honorer
Kamis, 10 Mar 2016

Menteri Yuddy Cabut Laporan Kasus Guru Honorer

Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB), Yuddy Chrisnandi akhirnya mencabut laporan ancaman pembunuhan yang dilakukan seorang guru honorer M.