TB Hasanudin dan Anton Charliyan tercatat belum pernah melaporkan LHKPN ke KPK, sementara Sudrajat-Syaikhu sudah belasan tahun tidak pernah memperbarui data LHKPN-nya.
Sebelum mendaftar ke KPU Jawa Barat, atau sekitar pukul 09.00 WIB pasangan Tb Hasanuddin-Anton Charliyan akan hadir di acara Ulang Tahun PDI Perjuangan ke 45.
Mabes Polri tetap mempersilakan Irjen Pol Anton Charliyan mengikuti kontestasi di Pilgub Jabar meski perwira tinggi polisi itu belum pernah tercatat melaporkan LHKPN.
Dari keempat kandidat pasangan cagub dan cawagub Jawa Barat 2018, pasangan Deddy Mizwar dan Dedi Mulyadi memiliki total harta kekayaan tertinggi yakni mencapai Rp42 Miliar.
Golkar mengumumkan Surat Keputusan (SK) resmi dukungan partai ini untuk pasangan Deddy Mizwar-Dedi Mulyadi di Pilgub Jabar 2018. Posisi Deddy Mizwar dalam SK itu ialah bakal Calon Gubernur.
Deddy Mizwar mengklaim SK Demokrat yang mendukung duet dirinya dan Dedi Mulyadi di Pilgub Jabar sudah disiapkan. Tapi, peresmiannya menunggu penerbitan SK dari Partai Golkar.