Indeks Pemilihan Umum

Antusiasme Masyarakat Jakarta Saat Perhitungan Surat Suara
Politik
Rabu, 14 Feb

Antusiasme Masyarakat Jakarta Saat Perhitungan Surat Suara

Para petugas KPPS memulai perhitungan cepat surat suara atau quick count Pemilu 2024 di sejumlah TPS di kawasan Kebon Melati, Tanah Abang, Jakarta, Rabu (14/2).
TPN Ganjar-Mahfud Sebut Sirekap KPU Rawan Penyimpangan Data
Politik
Selasa, 13 Feb

TPN Ganjar-Mahfud Sebut Sirekap KPU Rawan Penyimpangan Data

TPN Ganjar Pranowo–Mahfud MD memandang Sirekap yang digunakan KPU pada Pemilu 2024 masih memiliki kelemahan dan kejanggalan pada proses input data.
Aksi Mahasiswa Tolak Pemilu Curang
Senin, 12 Feb

Aksi Mahasiswa Tolak Pemilu Curang

Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) melakukan aksi long march dari Bundaran HI hingga kawasan Patung Kuda, Jakarta, Senin (12/2/2024).
Jokowi Ditodong Ketua KPU soal Tukin: Drafnya Masih di Menpan
Ekonomi
Sabtu, 30 Des 2023

Jokowi Ditodong Ketua KPU soal Tukin: Drafnya Masih di Menpan

Jokowi mengaku ditodong oleh Ketua KPU, Hasyim Asy'ari, terkait dengan masalah tunjangan kinerja (tukin) bagi seluruh anggota KPU pusat dan daerah.
Pesan dari Pernyataan Denny soal Menteri Asal Nasdem
Politik
Selasa, 6 Jun 2023

Pesan dari Pernyataan Denny soal Menteri Asal Nasdem "Ditarget"

Saidiman menilai strategi politik penzaliman belum terlihat dalam pernyataan Denny Indrayana.
Apa Itu Pemilihan Umum, Tujuan Pemilu, & Berapa Tahun Sekali?
Politik
Kamis, 4 Mei 2023

Apa Itu Pemilihan Umum, Tujuan Pemilu, & Berapa Tahun Sekali?

Mengenal apa itu pemilihan umum dan tujuannya yang digelar setiap lima tahun sekali.
Pemilu 2024 Memilih Apa Saja? Ini Jadwal dan Tahapan Pemilu 2024
Politik
Kamis, 16 Mar 2023

Pemilu 2024 Memilih Apa Saja? Ini Jadwal dan Tahapan Pemilu 2024

Jadwal dan tahapan lengkap Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, kapan secara resmi dimulai dan akan memilih siapa saja?
Apa Itu Integritas Kepemiluan, Kriteria, dan Cara Mewujudkannya
Pendidikan
Senin, 13 Feb 2023

Apa Itu Integritas Kepemiluan, Kriteria, dan Cara Mewujudkannya

Apa itu integritas kepemiluan, kriteria, dan cara mewujudkannya. Simak jadwal rangkaian agenda Pemilu 2024.
Alasan Partai Buruh Tidak akan Berkoalisi dalam Pemilu 2024
Politik
Sabtu, 11 Feb 2023

Alasan Partai Buruh Tidak akan Berkoalisi dalam Pemilu 2024

Partai Buruh menegaskan tidak akan berkoalisi dengan partai politik lain dalam Pemilu 2024, terutama dengan sembilan partai di DPR RI.
Partai Gerindra Dukung Pemilu Proporsional Terbuka
Politik
Sabtu, 7 Jan 2023

Partai Gerindra Dukung Pemilu Proporsional Terbuka

"Kita semua, seluruh anggota, menghendaki terbuka," kata Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto.
Proporsional Terbuka Banyak Cela, tapi Tertutup Bukan Jawabannya
Politik
Sabtu, 7 Jan 2023

Proporsional Terbuka Banyak Cela, tapi Tertutup Bukan Jawabannya

Sistem proporsional terbuka memiliki cela, tapi bukan berarti kembali ke masa lama. Apalagi partai adalah institusi yang tidak dipercaya.
PKS: Kalau Bisa Sistem Pemilu Tertutup Dilakukan usai 2024
Politik
Sabtu, 7 Jan 2023

PKS: Kalau Bisa Sistem Pemilu Tertutup Dilakukan usai 2024

Mardani Ali Sera menjelaskan, perubahan sistem Pemilu proporsional tertutup agar dilakukan setelah Pemilu 2024.
Kemendagri Serahkan Data Pemilih DP4 ke KPU
Politik
Rabu, 14 Des 2022

Kemendagri Serahkan Data Pemilih DP4 ke KPU

Kemendagri resmi menyerahkan daftar penduduk pemilih potensial pemilu (DP4) ke KPU untuk penyusunan daftar pemilih pada Pemilu 2024.
Jelang Tahun Politik, Wamenag: Jaga Kerukunan dan Perdamaian
Politik
Minggu, 14 Agt 2022

Jelang Tahun Politik, Wamenag: Jaga Kerukunan dan Perdamaian

Jelang tahun politik 2024, Wamenag Zainut Tauhid Sa’adi mengingatkan jajarannya menjaga kerukunan dan persatuan, baik di internal hingga antarumat beragama.
SMRC: Aspek Agama Bukan Pengaruh Utama Pemilih Politik Indonesia
Politik
Senin, 25 Apr 2022

SMRC: Aspek Agama Bukan Pengaruh Utama Pemilih Politik Indonesia

Hasil survei SMRC menunjukkan religiositas seseorang dalam memilih kandidat politik tidak berdampak signifikan.
Pemilu 2024 di Bawah Bayang-Bayang Ratusan Plt. Siapa yang Untung?
Politik
Kamis, 23 Sept 2021

Pemilu 2024 di Bawah Bayang-Bayang Ratusan Plt. Siapa yang Untung?

Peneliti Perludem Fadli Ramadhanil menilai pembahasan soal penempatan Plt kepala daerah jelang pemilu serentak 2024 penting diselesaikan.
Pemilu Serentak: Peningkatan Biaya yang Mubazir?
Politik
Jumat, 24 Jan 2020

Pemilu Serentak: Peningkatan Biaya yang Mubazir?

Pemerintah pusat menganggarkan biaya penyelenggaraan Pemilu 2019 sebesar Rp25,59 triliun, meningkat dibanding Pemilu 2014.
Komnas HAM: Penyelenggara Pemilu Kurang Penuhi Hak Kelompok Rentan
Politik
Selasa, 29 Okt 2019

Komnas HAM: Penyelenggara Pemilu Kurang Penuhi Hak Kelompok Rentan

Kelompok masyarakat rentan seperti penyandang disabilitas hingga masyarakat adat tak dapat menggunakan hak pilih di Pemilu 2019.
Sistem Pemilu Indonesia Dinilai Tak Bisa Cegah Politik Uang
Politik
Senin, 5 Agt 2019

Sistem Pemilu Indonesia Dinilai Tak Bisa Cegah Politik Uang

Refly Harun mengatakan politik uang masih bisa terjadi karena penegakan hukum pemilu di Indonesia yang terlalu panjang dan berbelit-belit.
Negara-Negara zonder Pemilu: dari Monarki sampai Republik Komunis
Politik
Sabtu, 27 Apr 2019

Negara-Negara zonder Pemilu: dari Monarki sampai Republik Komunis

Setidaknya tujuh negara di dunia ini tidak menyelenggarakan pemilu langsung untuk menentukan presiden dan anggota parlemen.