Indeks Pemberantasan Narkoba

BNN Tetapkan Dua Orang Masuk dalam DPO di Kasus Diskotek MG
Hukum
Selasa, 19 Des 2017

BNN Tetapkan Dua Orang Masuk dalam DPO di Kasus Diskotek MG

BNN menetapkan dua orang dalam DPO yakni pemilik dan penanggung jawab Diskotek MG Internationa Club Agung Ashari alias Rudy dan Koordinator Lapangan Samsul Anwar alias Awank.
Ada Pabrik Narkoba di Diskotek MG, Polisi Tak Merasa Kecolongan
Hukum
Senin, 18 Des 2017

Ada Pabrik Narkoba di Diskotek MG, Polisi Tak Merasa Kecolongan

Polisi merasa tak kecolongan kendati ditemukan adanya pabrik narkoba di dalam diskotek MG Jakarta. Pabrik sudah beroperasi 15 tahun lalu.
BNN Nyatakan Tersangka Pembuat Narkoba di Diskotek MG Memang Lihai
Hukum
Senin, 18 Des 2017

BNN Nyatakan Tersangka Pembuat Narkoba di Diskotek MG Memang Lihai

BNN menyatakan bahwa para pelaku pembuatan narkotika di penggerebekan Diskotek MG terbilang lihai dalam menghindari pemeriksaan aparat penegak hukum.
Sandiaga: Jangan Beri Ampun Diskotik MG!
Hukum
Senin, 18 Des 2017

Sandiaga: Jangan Beri Ampun Diskotik MG!

Sandiaga Uno akan mengevaluasi operasional seluruh tempat hiburan di DKI Jakarta pasca-penggerebekan Diskotek MG yang diduga memproduksi narkoba cair.
DPP Gerindra akan Pecat Wakil Ketua DPRD Bali Tersangkut Narkoba
Hukum
Senin, 6 Nov 2017

DPP Gerindra akan Pecat Wakil Ketua DPRD Bali Tersangkut Narkoba

Fadli Zon menegaskan, sudah menjadi arahan dari Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto untuk menindak tegas kader Gerindra yang tersangkut kasus hukum, terlebih kasus narkoba.
27 Persen Pengguna Narkoba di Indonesia adalah Pelajar & Mahasiswa
Sosial budaya
Senin, 30 Okt 2017

27 Persen Pengguna Narkoba di Indonesia adalah Pelajar & Mahasiswa

Pelajar dan mahasiswa menyumbang angka sekitar 27 persen dari jumlah pengguna narkoba di Indonesia dan jumlahnya terus bertambah setiap tahun.
Polisi Ciduk Tersangka Pembuat Magic Mushroom Mengandung Narkotika
Hukum
Kamis, 26 Okt 2017

Polisi Ciduk Tersangka Pembuat Magic Mushroom Mengandung Narkotika

"Dia (tersangka Eh) menyuruh orang untuk mencari (jamur). Jamurnya tumbuh di kotoran sapi, kuda dan hewan ternak lainnya," kata Brigjen Pol Eko Daniyanto.
Buwas: BNN Tak Boleh Menembak di Tempat, Kata Siapa?
Hukum
Kamis, 19 Okt 2017

Buwas: BNN Tak Boleh Menembak di Tempat, Kata Siapa?

"Bandar yang mati masih kurang banyak. Mereka sudah membunuh ribuan orang, sedangkan bandar, hanya puluhan orang," kata Buwas.
Polda Metro Amankan Truk Pengangkut Ratusan Kilogram Ganja
Hukum
Sabtu, 14 Okt 2017

Polda Metro Amankan Truk Pengangkut Ratusan Kilogram Ganja

Petugas Polda Metro Jaya menduga barang haram tersebut berasal dari Aceh, namun pihak pemesan masih ditindaklanjuti.
Densus Tipikor Polri dan KPK Harus Bersinergi Lawan Korupsi
Hukum
Rabu, 11 Okt 2017

Densus Tipikor Polri dan KPK Harus Bersinergi Lawan Korupsi

Efek gentar dari kehadiran Densus Tipikor Mabes Polri sangat diperlukan bahkan harus ditumbuhkan untuk memberantas korupsi.
Jokowi Ingin Berantas Obat Ilegal dengan Perkuat BPOM
Hukum
Selasa, 3 Okt 2017

Jokowi Ingin Berantas Obat Ilegal dengan Perkuat BPOM

Menurut Presiden RI Joko Widodo, BPOM perlu diperkuat dengan regulasi dan undang-undang untuk mencegah peredaran obat ilegal yang semakin marak.
Buwas Harap Penggantinya Nanti dari TNI Bisa Lebih Garang
Hukum
Selasa, 3 Okt 2017

Buwas Harap Penggantinya Nanti dari TNI Bisa Lebih Garang

Kepala BNN Komisaris Jenderal Budi Waseso mengatakan, alasan dirinya memasukkan TNI ke BNN itu tidak lain karena bahaya gempuran narkoba yang mengancam bangsa ini.
Kronologi BNN Gagalkan Selundupan Sabu-sabu & 42.500 Ekstasi
Hukum
Rabu, 27 Sept 2017

Kronologi BNN Gagalkan Selundupan Sabu-sabu & 42.500 Ekstasi

Penyelundupan narkotika berupa 42.500 butir ekstasi dan 137 kilogram sabu berhasil digagalkan oleh BNN dan Bea Cukai.
Pengedar PCC di Papua 3 Kali Terima Paket dari Makassar
Hukum
Senin, 18 Sept 2017

Pengedar PCC di Papua 3 Kali Terima Paket dari Makassar

Polisi mengungkap, tersangka S sudah tiga kali menerima paket yang berisi sekitar 1000 pil dari Makassar, Sulawesi Selatan.
Ribuan Polisi Filipina Dirombak terkait Dugaan Pembunuhan
Hukum
Minggu, 17 Sept 2017

Ribuan Polisi Filipina Dirombak terkait Dugaan Pembunuhan

Ribuan personel kepolisian Caloocan dirombak akibat kasus pembunuhan terhadap tiga pemuda.
KPAI: Pengedar Obat PCC ke Anak Harus Dijerat Pasal Berlapis
Hukum
Sabtu, 16 Sept 2017

KPAI: Pengedar Obat PCC ke Anak Harus Dijerat Pasal Berlapis

Anggota KPAI Retno Listyarti meminta polisi menerapkan pasal berlapis untuk menjerat sembilan tersangka kasus peredaran obat PCC sebab korbannya anak-anak.
Polisi Tetapkan 9 Tersangka Pengedar Obat PCC di Kendari
Hukum
Jumat, 15 Sept 2017

Polisi Tetapkan 9 Tersangka Pengedar Obat PCC di Kendari

Sembilan pengedar obat PCC di Kendari sudah ditetapkan sebagai tersangka. Polisi masih mendalami motif para pelaku.
Komisi III: PCC Jadi Peringatan BPOM Ketatkan Pengawasan
Hukum
Jumat, 15 Sept 2017

Komisi III: PCC Jadi Peringatan BPOM Ketatkan Pengawasan

Persebaran obat PCC sebagai permasalahan serius yang mengharuskan BPOM memperketat pengawasan dan advokasi.
BNN: PCC Dioplos Obat Lain Jadi Penyebab Efek Tidak Waras
Hukum
Jumat, 15 Sept 2017

BNN: PCC Dioplos Obat Lain Jadi Penyebab Efek Tidak Waras

Obat PCC yang dioplos dengan obat lain seperti Tramadol dan Somadril dalam dosis tinggi menjadi penyebab beberapa warga Kendari dilarikan ke UGD baru-baru ini.
Polisi: Indra J Piliang Gunakan Sabu Satu Tahun Terakhir
Hukum
Kamis, 14 Sept 2017

Polisi: Indra J Piliang Gunakan Sabu Satu Tahun Terakhir

Dalam pemeriksaan kepolisian, Indra mengaku sudah menggunakan narkotika jenis sabu selama setahun belakangan.