Indeks Mudik Lebaran 2017

Jumlah Penumpang Tiba di Bandara Soetta Capai 8 Ribu Orang
Hard news
Selasa, 27 Jun 2017

Jumlah Penumpang Tiba di Bandara Soetta Capai 8 Ribu Orang

Jumlah penumpang tersebut terdiri dari penumpang domestik sebanyak 6.946 orang dan penumpang Internasional sebanyak 1.348 orang.
Jumlah Kendaraan di Jalur Pantura Meningkat 470 Persen
Hard news
Selasa, 27 Jun 2017

Jumlah Kendaraan di Jalur Pantura Meningkat 470 Persen

Sebanyak 3.071.573 kendaraan melintas dari arah barat ke timur di jalur Pantura.
Pemudik Lebaran Melalui Pelabuhan Merak Naik 12 Persen
Hard news
Selasa, 27 Jun 2017

Pemudik Lebaran Melalui Pelabuhan Merak Naik 12 Persen

Meski terjadi kenaikan penumpang sebesar 12 persen di pelabuhan Merak, arus penyeberangan di pelabuhan tersebut tampak lancar.
Masyarakat Diminta Waspadai Tiket Kereta Api Palsu
Hard news
Selasa, 27 Jun 2017

Masyarakat Diminta Waspadai Tiket Kereta Api Palsu

Arus balik Lebaran kerap kali dimanfaatkan oknum tertentu untuk menjual tiket palsu.
Mendagri Imbau Seluruh Staf Kembali Kerja 3 Juli
Hard news
Selasa, 27 Jun 2017

Mendagri Imbau Seluruh Staf Kembali Kerja 3 Juli

Tjahjo Kumolo mengimbau seluruh stafnya untuk kembali bekerja pada 3 Juli 2017. Ia menegaskan akan memberi sanksi bagi yang membolos.
Kendaraan Keluar dari Tol Palimanan Naik 49 Persen
Hard news
Senin, 26 Jun 2017

Kendaraan Keluar dari Tol Palimanan Naik 49 Persen

Arus kendaraan yang kelaur dari gerbang tol Palimanan meningkat 49 persen menjadi 21.872 unit.
Kepadatan Terjadi di Tol Jakarta-Bandung
Hard news
Senin, 26 Jun 2017

Kepadatan Terjadi di Tol Jakarta-Bandung

Kepadatan terjadi di beberapa wilayah. Mulai dari Tol Jakarta-Bandung, berbagai kota di Jawa Timur ke arah Ngawi dan Bukittinggi, Sumatera Barat.
Puncak Arus Balik di Tol Cikarang Utama Terjadi pada Jumat
Hard news
Senin, 26 Jun 2017

Puncak Arus Balik di Tol Cikarang Utama Terjadi pada Jumat

Heru memperkirakan total lalu lintas kendaraan pada Jumat (30/6) mencapai 110.000 atau naik sekitar 40,6 persen dari waktu biasanya yakni 78.000 kendaraan.
Para Pemudik di Tol Palimanan Tak Bisa Gunakan e-Toll
Hard news
Senin, 26 Jun 2017

Para Pemudik di Tol Palimanan Tak Bisa Gunakan e-Toll

PT Lintas Marga Sedaya mengatakan jumlah kendaraan yang melintas di Tol Cipali di GT Palimanan, Sabtu (24/6) pukul 06.00 hingga hari ini sebanyak 55.535 kendaraan.
Jumlah Pemudik dari Sumatera ke Jawa Capai 30.402
Hard news
Senin, 26 Jun 2017

Jumlah Pemudik dari Sumatera ke Jawa Capai 30.402

Dari total penyeberang tersebut di antaranya, 3.740 pejalan kaki dan 26.662 orang dalam kendaraan.
Jumlah Kendaraan Pendatang Mulai Meningkat di Cianjur
Hard news
Senin, 26 Jun 2017

Jumlah Kendaraan Pendatang Mulai Meningkat di Cianjur

Sebagian besar kendaraan yang masuk ke sejumlah tempat wisata didominasi oleh nomor polisi Jakarta.
Antrean Kendaraan Mulai Memadat di Jalur Selatan Jabar
Hard news
Senin, 26 Jun 2017

Antrean Kendaraan Mulai Memadat di Jalur Selatan Jabar

Antrean kendaraan di jalur itu terjadi karena adanya penyempitan lajur dari dua menjadi satu lajur ke arah Limbangan.
Arus Kendaraan di Gerbang Tol Palimanan Turun 29 Persen
Hard news
Minggu, 25 Jun 2017

Arus Kendaraan di Gerbang Tol Palimanan Turun 29 Persen

Arus kendaraan di gerbang tol Palimanan mulai berkurang 29 persen. Jumlah kendaraan yang melintas pada Sabtu 24 Juni pukul 06.00 WIB hingga Minggu pagi ini, 25 Juni 2017 pukul 06.00 WIB sebanyak 55.535 unit kendaraan.
PT KAI Minta Masyarakat Waspadai Peredaran Tiket Palsu
Hard news
Minggu, 25 Jun 2017

PT KAI Minta Masyarakat Waspadai Peredaran Tiket Palsu

Secara kasatmata, tiket tersebut memang tidak telihat palsu karena didesain sedemikian rupa sehingga sangat mirip dengan tiket asli yang dikeluarkan KAI.
Lancarnya Mudik Lebaran 2017
Current issue
Minggu, 25 Jun 2017

Lancarnya Mudik Lebaran 2017

Mudik 2017 tidak mengalami banyak masalah macet seperti tahun 2016. Namun, sejumlah kecelakaan masih terjadi pada musim mudik kali ini.
Menhub Tinjau Keamanan Bandara Halim Perdana Kusuma
Hard news
Sabtu, 24 Jun 2017

Menhub Tinjau Keamanan Bandara Halim Perdana Kusuma

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi melakukan peninjauan di Bandara Halim Perdana Kusuma untuk memastikan keamanan serta kenyamanan para pemudik.
Alas Roban Jadi Tempat Favorit Pemudik Untuk Beristirahat
Hard news
Sabtu, 24 Jun 2017

Alas Roban Jadi Tempat Favorit Pemudik Untuk Beristirahat

Para pemudik lebih memilih beristirahat di jalur pantai utara Alas Roban karena arus mudik di pantura tidak terlalu padat.
Mudik Naik Kereta Api? Begini Cara Cek Keaslian Tiket KA 
Hard news
Sabtu, 24 Jun 2017

Mudik Naik Kereta Api? Begini Cara Cek Keaslian Tiket KA 

Jika ragu terhadap keaslian tiket, segera konfirmasi ke petugas atau layanan pelanggan di stasiun, atau melalui contact centre PT KAI di nomor (021) 121, atau unduh aplikasi KAI Access untuk memastikan keaslian kode booking tiket.
Bus Rosalia Indah Masuk Jurang di Purbalingga, 4 Orang Tewas
Hard news
Sabtu, 24 Jun 2017

Bus Rosalia Indah Masuk Jurang di Purbalingga, 4 Orang Tewas

Sebuah bus Rosalia Indah jurusan Jakarta-Yogyakarta mengalami kecelakaan nahas karena terperosok masuk jurang dengan kedalaman 10 meter di Purbalingga, Jawa Tengah. Kecelakaan itu mengakibatkan 4 orang tewas dan 36 lainnya luka-luka. 
Arus Mudik di Pelabuhan Merak Mulai Menyusut di H-1 Lebaran
Hard news
Sabtu, 24 Jun 2017

Arus Mudik di Pelabuhan Merak Mulai Menyusut di H-1 Lebaran

Jumlah pemudik yang menyeberang ke Sumatera melalui Pelabuhan Merak Banten mulai menyusut pada H-1 Lebaran 2017 atau Sabtu (24/6/2017).