Indeks Kpai

KPAI Desak Juknis PPDB 2020 Segera Dibuat Sesuai Protokol Covid-19
Pendidikan
Rabu, 27 Mei 2020

KPAI Desak Juknis PPDB 2020 Segera Dibuat Sesuai Protokol Covid-19

KPAI meminta dinas pendidikan di seluruh daerah segera menerbitkan Juknis PPDB 2020 yang sesuai dengan protokol pencegahan penularan Covid-19.
Soal Pembukaan Sekolah, KPAI Minta Kemendikbud Dengar Saran IDAI
Pendidikan
Selasa, 26 Mei 2020

Soal Pembukaan Sekolah, KPAI Minta Kemendikbud Dengar Saran IDAI

KPAI meminta Kemendikbud berhati-hati dalam memutuskan pembukaan kembali sekolah pada saat pandemi corona belum benar-benar berakhir.
Kerusuhan 21-23 Mei 2019: Negara Gagal Mengungkap Pelaku Pembunuhan
Hukum
Kamis, 21 Mei 2020

Kerusuhan 21-23 Mei 2019: Negara Gagal Mengungkap Pelaku Pembunuhan

Kerusuan itu mengakibatkan: 8 warga sipil tewas dan 730 luka-luka. Sebanyak 257 orang dijadikan tersangka.
Bullying terhadap Anak Penjual Jalangkote Harus Jadi yang Terakhir
Sosial budaya
Selasa, 19 Mei 2020

Bullying terhadap Anak Penjual Jalangkote Harus Jadi yang Terakhir

Kasus RL, bocah 12 tahun pedagang kue, menambah panjang kasus perundungan terhadap anak di Indonesia.
Sitti Komisioner KPAI Sebut Rekomendasi Pemecatannya Cacat Hukum
Hukum
Sabtu, 25 Apr 2020

Sitti Komisioner KPAI Sebut Rekomendasi Pemecatannya Cacat Hukum

Komisioner KPAI Sitti Hikmawati tidak terima rekomendasi Dewan Etik yang memintanya mengundurkan diri atau diberhentikan secara tidak hormat. Menurutnya semua itu cacat hukum.
KPAI Usul Sitti Dipecat karena Klaim 'Renang Bisa Sebabkan Hamil'
Sosial budaya
Sabtu, 25 Apr 2020

KPAI Usul Sitti Dipecat karena Klaim 'Renang Bisa Sebabkan Hamil'

KPAI usul ke Presiden agar memecat Sitti Hikmawatty karena pernyataan kontroversial 'hamil karena berenang.'
Jadi Tempat Isolasi, KPAI Minta Disdik DKI Perbaiki Toilet Sekolah
Sosial budaya
Kamis, 23 Apr 2020

Jadi Tempat Isolasi, KPAI Minta Disdik DKI Perbaiki Toilet Sekolah

KPAI menilai masih banyak sekolah negeri di Jakarta yang toiletnya kurang layak dan wastafel yang jumlahnya terbatas.
KPAI Imbau Masyarakat Tak Sebar Video Kekerasan Terhadap Anak
Sosial budaya
Jumat, 14 Feb 2020

KPAI Imbau Masyarakat Tak Sebar Video Kekerasan Terhadap Anak

KPAI mengimbau masyarakat agar tak ikut menyebarkan video kekerasan terhadap anak yang viral beberapa waktu lalu. 
Wabah Corona, KPAI Minta Pemerintah Lebih Banyak Perhatikan Anak
Kesehatan
Senin, 3 Feb 2020

Wabah Corona, KPAI Minta Pemerintah Lebih Banyak Perhatikan Anak

Dalam rangka mengantisipasi penyebaran Corona, KPAI meminta pemerintah lebih banyak memperhatikan anak.
KPAI Sayangkan Kejadian Siswi yang Bunuh Diri di Lingkungan Sekolah
Sosial budaya
Senin, 20 Jan 2020

KPAI Sayangkan Kejadian Siswi yang Bunuh Diri di Lingkungan Sekolah

KPAI menyayangkan kejadian seorang siswi yang bunuh diri di lingkungan sekolah di salah satu SMP di Jakarta.
KPAI Minta Lokasi Pengungsi Banjir Ada Pojok ASI & Ramah Perempuan
Sosial budaya
Jumat, 3 Jan 2020

KPAI Minta Lokasi Pengungsi Banjir Ada Pojok ASI & Ramah Perempuan

Menurut KPAI sarana dan prasarana yang harus disediakan seperti pojok ASI, fasilitas toilet dan air bersih yang terpisah antara laki-laki dan perempuan, serta ruang privasi bagi anak perempuan di tempat pengungsian.
123 Anak Jadi Korban Kekerasan Seksual di Sekolah Selama 2019
Pendidikan
Selasa, 31 Des 2019

123 Anak Jadi Korban Kekerasan Seksual di Sekolah Selama 2019

Data KPAI menunjukkan pelaku mayoritas adalah guru sebanyak 90 persen dan kepala sekolah sebanyak 10 persen.
KPAI Akan Periksa Dampak Penggusuran Paksa Tamansari Terhadap Anak
Sosial budaya
Minggu, 15 Des 2019

KPAI Akan Periksa Dampak Penggusuran Paksa Tamansari Terhadap Anak

KPAI akan memeriksa dampak penggusuran di RW 11 Tamansari Bandung terhadap anak
Penggusuran Sunter Abaikan Kepentingan Anak, KPAI Surati Pemprov
Sosial budaya
Jumat, 22 Nov 2019

Penggusuran Sunter Abaikan Kepentingan Anak, KPAI Surati Pemprov

Komisioner KPAI Retno Listyarti menyoroti penggusuran Pemerintah Provinsi DKI Jakarta di kawasan Sunter, Jakarta Utara.
Tangani Siswa, KPAI Minta Polisi Utamakan Diversi dan Rehabilitasi
Sosial budaya
Rabu, 2 Okt 2019

Tangani Siswa, KPAI Minta Polisi Utamakan Diversi dan Rehabilitasi

KPAI mendesak polisi menggunakan pendekatan rehabilitasi dan diversi dalam menangani ratusan siswa yang ditangkap saat demo di depan DPR.
Polisi Masih Periksa 310 Pendemo DPR soal Penolakan RKUHP
Hukum
Rabu, 2 Okt 2019

Polisi Masih Periksa 310 Pendemo DPR soal Penolakan RKUHP

Total pemdemo yang ditangkap Polda Metro Jaya dan Polres jajaran ada 845 orang. Sudah dipulangkan 535 orang dan masih diperiksa 310 orang.
Demonstran Anak Jadi Korban, KPAI Desak Aparat Hentikan Kekerasan
Sosial budaya
Kamis, 26 Sept 2019

Demonstran Anak Jadi Korban, KPAI Desak Aparat Hentikan Kekerasan

KPAI mendesak aparat agar tak menggunakan pendekatan kekerasan untuk menangani massa aksi di Gedung Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dan sekitarnya.
Demo Bayaran di KPK Libatkan Anak-Anak, KPAI akan Turun Tangan
Sosial budaya
Senin, 16 Sept 2019

Demo Bayaran di KPK Libatkan Anak-Anak, KPAI akan Turun Tangan

KPAI mengaku akan mendalami dugaan eksploitasi anak-anak saat demonstrasi di KPK, Sabtu lalu.
Perusahaan Rokok Mundur, Prestasi Tenis Indonesia Hancur
Olahraga
Minggu, 15 Sept 2019

Perusahaan Rokok Mundur, Prestasi Tenis Indonesia Hancur

Prestasi tenis lapangan dan tenis meja Indonesia hancur setelah perusahaan rokok menghentikan dukungannya.
Benarkah Ada Eksploitasi Anak dalam Seleksi PB Djarum?
Kesehatan
Jumat, 13 Sept 2019

Benarkah Ada Eksploitasi Anak dalam Seleksi PB Djarum?

Sudah semestinya pemerintah menyiapkan dana talangan pengganti sponsor olahraga.