Perang yang terjadi selama bertahun-tahun di Irak, Suriah maupun Yaman mengubah tradisi menyambut bulan suci Ramadan. Ramadan yang seharusnya diwarnai penuh sukacita, telah berubah jadi dukacita karena perang.
Serangan udara di kota perbatasan provinsi Deir Al-Zor Suriah yang dikuasai oleh kelompok ISIS, menewaskan setidaknya 30 warga sipil termasuk lebih dari belasan anak-anak.
Pemerintah AS memasukkan sebanyak 271 ahli kimia Suriah ke dalam daftar hitam untuk dikenai sanksi keuangan. Mereka diklaim bertanggung jawab atas serangan senjata kimia di Suriah.
Ledakan bom menghajar rangkaian bus yang mengangkut warga Syiah ketika tengah menunggu diseberangkan dari daerah pemberontak ke daerah kekuasaan pemerintah.
Serangan itu dilakukan seorang pengebom bunuh diri menggunakan truk pengangkut kentang. Ledakan terjadi di Rashideen, daerah yang dikuasai pemberontak di wilayah pedesaan provinsi Aleppo.
Menteri Luar Negeri Perancis Jean-Marc Ayrault menepis pernyataan "bohong dan propaganda" dari Presiden Suriah Bashar al-Assad bahwa serangan gas kimia ke Idlib adalah rekayasa yang dilakukan pemerintah Suriah.
Menlu Prancis Jean-Marc Ayrault menuduh Presiden Suriah Bashar al-Assad berbohong ketika menyatakan tuduhan soal serangan gas kimia di Kota Khan Sheikhoun merupakan hasil rekayasa.