Peneliti Formappi menilai anggota legislatif yang bolos saat rapat merupakan pemandangan suram sejak awal masa bakti DPR RI, DPD RI, dan MPR RI periode 2019-2024.
Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo berharap seluruh jajaran Dewan Perwakilan Daerah segera bekerja tanpa terus berkutat pada polemik legalitas pimpinan lembaga ini.
Sebagian senator memilih mematuhi pimpinan lama DPD RI. Mereka menyerahkan laporan kegiatan resesnya kepada dua Wakil Ketua DPD RI periode 2014-2017, Farouk Muhammad dan GKR Hemas.
Wapres Jusuf Kalla mengatakan terpilihnya Wakil Ketua MPR Oesman Sapta Odang sebagai Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) sebabkan rangkap jabatan harus diselesaikan oleh lembaga tinggi negara tersebut.
Pimpinan MPR akan segera membahas status Oesman Sapta Odang yang kini menjabat posisi pimpinan di dua lembaga tinggi negara, yakni Wakil Ketua MPR RI sekaligus Ketua DPD RI.