Indeks Kesra

Kemkominfo Terima 57.459 Aduan Penyalahgunaan Nomor Ponsel
Sosial budaya
Jumat, 2 Feb

Kemkominfo Terima 57.459 Aduan Penyalahgunaan Nomor Ponsel

Kemkominfo telah memblokir sekitar 13.638 nomor telepon yang disalahgunakan untuk penipuan.
Tantangan Wacana Kecepatan Internet Minimal 100 Mbps di RI
Flash news
Jumat, 2 Feb

Tantangan Wacana Kecepatan Internet Minimal 100 Mbps di RI

Indra Maulana menilai gagasan 100 mbps untuk kecepatan minimal internet atau fixed broadband Indonesia adalah hal wajar dan masih realistis.
Ramai Tabur Bunga di Eskalator Mati, DJKA: Suku Cadang Belum Ada
News
Kamis, 1 Feb

Ramai Tabur Bunga di Eskalator Mati, DJKA: Suku Cadang Belum Ada

Menurut DJKA, pengerjaan perbaikan eskalator di Stasiun Bekasi mengalami kendala pada suku cadang karena harus didatangkan dari luar negeri.
Roda Kereta Tersangkut Kawat Kasur, Petugas dan Warga Bercerita
News
Kamis, 1 Feb

Roda Kereta Tersangkut Kawat Kasur, Petugas dan Warga Bercerita

Kasur yang per atau kawatnya menyangkut di roda kereta diduga berasal dari tempat rongsokan yang berada di sisi rel. 
Banjir Jakarta Hari Ini, BPBD DKI: Warga Mengungsi di 3 Lokasi
Sosial budaya
Rabu, 31 Jan

Banjir Jakarta Hari Ini, BPBD DKI: Warga Mengungsi di 3 Lokasi

Salah satu wilayah dengan banjir tertinggi, yakni tiga RT di Kelurahan Semper Barat, Cilincing, Jakarta Utara, mulai dari 30 hingga 80 cm.
KAI Commuter Impor 3 KRL Baru dari Cina Senilai Rp783 Miliar
News
Rabu, 31 Jan

KAI Commuter Impor 3 KRL Baru dari Cina Senilai Rp783 Miliar

Impor ini dilakukan untuk memenuhi kebutuhan operasional layanan Commuter Line Jabodetabek dengan target 1,2 juta pengguna per hari pada 2025.
Pesan Jokowi saat Resmikan UNU Yogya: Jadi Penggerak Pendidikan
Pendidikan
Rabu, 31 Jan

Pesan Jokowi saat Resmikan UNU Yogya: Jadi Penggerak Pendidikan

Presiden Jokowi berharap UNU Jogja dapat menjadi penggerak kemajuan di bidang pendidikan.
ITB: Kami Tak Menerima Apa pun dari Danacita, Murni Hanya UKT
News
Rabu, 31 Jan

ITB: Kami Tak Menerima Apa pun dari Danacita, Murni Hanya UKT

“Danacita bekerja sama dengan ITB untuk membantu mahasiswa yang memiliki masalah keuangan, enggak ada hubungannya dengan pemasukan untuk ITB,” ucap Anas.
ITB Akan Tetap Gandeng Pinjol dalam Skema Pembayaran UKT
News
Rabu, 31 Jan

ITB Akan Tetap Gandeng Pinjol dalam Skema Pembayaran UKT

Menurut Muhamad Abduh, ITB akan mempertahankan skema pembayaran UKT menggunakan layanan pinjaman online karena praktiknya tak bermasalah.
6 Ruas Jalan dan 4 RT di Jakarta Tergenang Banjir Pagi Ini
Sosial budaya
Rabu, 31 Jan

6 Ruas Jalan dan 4 RT di Jakarta Tergenang Banjir Pagi Ini

BPBD DKI Jakarta mencatat enam ruas jalan terdampak dari hujan yang mengguyur sejak tadi malam, Selasa (30/1/2024).
Jokowi Dijadwalkan Hadir di Kongres XVI GP Ansor Pekan Ini
Sosial budaya
Rabu, 31 Jan

Jokowi Dijadwalkan Hadir di Kongres XVI GP Ansor Pekan Ini

Presiden Jokowi dijadwalkan akan menghadiri Kongres XVI GP Ansor yang akan digelar pada Jumat (02/02/2024).
Jokowi Resmi Naikkan Gaji Pokok TNI & Polri, Simak Rinciannya
Sosial budaya
Rabu, 31 Jan

Jokowi Resmi Naikkan Gaji Pokok TNI & Polri, Simak Rinciannya

Presiden Jokowi resmi menaikkan besaran gaji pokok TNI dan Polri. Berapa besarannya?
Tak Hanya PNS, Gaji PPPK Juga Naik, Berikut Rinciannya
News
Selasa, 30 Jan

Tak Hanya PNS, Gaji PPPK Juga Naik, Berikut Rinciannya

Tak hanya PNS, menjelang Pemilu 2024, gaji Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) juga ikut naik. 
Sri Mulyani Rumuskan LPDP Bisa untuk Dana Pinjaman Mahasiswa
Pendidikan
Selasa, 30 Jan

Sri Mulyani Rumuskan LPDP Bisa untuk Dana Pinjaman Mahasiswa

Dewan Pengawas LPDP menggodok aturan baru dana abadi akan bisa dimanfaatkan mahasiswa untuk pinjaman atau student loan.
Jokowi Buka Opsi Beri Bantuan Beras Cadangan setelah Juni 2024
Sosial budaya
Selasa, 30 Jan

Jokowi Buka Opsi Beri Bantuan Beras Cadangan setelah Juni 2024

Jokowi sebut bantuan pangan berupa beras 10 kilogram bisa dilanjutkan setelah Juni bila anggaran negara mencukupi.
Kepala Otorita: ASN Pindah ke IKN Juli-September 2024
Flash news
Selasa, 30 Jan

Kepala Otorita: ASN Pindah ke IKN Juli-September 2024

Kepala Badan Otorita IKN, Bambang, menjelaskan, perpindahan ASN ke IKN dilakukan pada Juli-September mendatang.
Jokowi Ubah Nama Libur 'Isa Al Masih' Jadi 'Yesus Kristus'
Flash news
Selasa, 30 Jan

Jokowi Ubah Nama Libur 'Isa Al Masih' Jadi 'Yesus Kristus'

Presiden Jokowi menerbitkan Keppres yang mengubah nomenklatur istilah Isa Al Masih menjadi Yesus Kristus untuk penamaan hari libur nasional.
Anies soal Bayar UKT ITB Via Pinjol: Perlu Komitmen Negara
Flash news
Selasa, 30 Jan

Anies soal Bayar UKT ITB Via Pinjol: Perlu Komitmen Negara

Anies Baswedan mengimbau kepada ITB agar tidak mempersulit mahasiswa dan menambah masalah dengan pinjol untuk melunasi biaya kuliah.
Prakiraan Cuaca BMKG: Waspada Potensi Hujan Disertai Kilat
Flash news
Selasa, 30 Jan

Prakiraan Cuaca BMKG: Waspada Potensi Hujan Disertai Kilat

BMKG mengeluarkan peringatan dini berupa potensi hujan sedang-lebat disertai kilat dan angin kencang dapat terjadi pada sejumlah provinsi di Indonesia.
16 Pendaki Gunung Pangrango Tersesat karena Panik saat Hujan
Sosial budaya
Senin, 29 Jan

16 Pendaki Gunung Pangrango Tersesat karena Panik saat Hujan

Sebanyak 16 pendaki tersesat di Gunung Pangrango saat hendak pulang dari ziarah di petilasan akibat panik hujan tak kunjung berhenti.