Indeks Kementerian Pertanian

Nasib Petani Karet: Harga Anjlok, Beralih Profesi hingga Jual Lahan
Ekonomi
Jumat, 26 Juli 2019

Nasib Petani Karet: Harga Anjlok, Beralih Profesi hingga Jual Lahan

Menurut Asosiasi Petani Karet Indonesia (Apkarindo), banyak petani yang meninggalkan lahannya karena biaya yang dikeluarkan tak sebanding dengan penghasilan.
Kementan Sebut Musim Kemarau 2019 Tidak Pengaruhi Stok Beras
Ekonomi
Senin, 8 Juli 2019

Kementan Sebut Musim Kemarau 2019 Tidak Pengaruhi Stok Beras

Ketersediaan beras selama musim kemarau 2019 disebut oleh Kementan tidak mempengaruhi stok.
Kementan Klaim Mampu Kompensasi 9.940 Ha Sawah yang Tak Produktif
Ekonomi
Senin, 8 Juli 2019

Kementan Klaim Mampu Kompensasi 9.940 Ha Sawah yang Tak Produktif

Kementan mengklaim jika pemerintah mampu mengompensasi 9.940 Hektar luas padi yang tidak bisa berproduksi akibat kekeringan.
Kementan: 102 Ribu Hektar Lahan Padi Diprediksi Terdampak Kemarau
Sosial budaya
Senin, 8 Juli 2019

Kementan: 102 Ribu Hektar Lahan Padi Diprediksi Terdampak Kemarau

Musim kemarau berlanjut, Kementan memprediksi 102 ribu hektar Llhan padi kembali terdampak kekeringan.
Harga Ayam Lagi-Lagi Anjlok, Ada Pembiaran?
Ekonomi
Selasa, 2 Juli 2019

Harga Ayam Lagi-Lagi Anjlok, Ada Pembiaran?

Setidaknya lima tahun terakhir ini, isu harga ayam anjlok di peternak kerap muncul setiap tahunnya. Mengapa demikian?
Yang Perlu Dilakukan Bulog agar Tak Bangkrut oleh Program BPNT
Ekonomi
Jumat, 28 Jun 2019

Yang Perlu Dilakukan Bulog agar Tak Bangkrut oleh Program BPNT

Ekonom Indef Rusli Abdullah menilai Bulog tidak akan bangkrut hanya karena program BPNT. Namun, ia mesti membenahi manajemen dan sistem bisnisnya agar bisa berkompetisi.
Indonesia Penghasil Sawit Terbesar, Kok Masih Impor Minyak Goreng?
Ekonomi
Kamis, 27 Jun 2019

Indonesia Penghasil Sawit Terbesar, Kok Masih Impor Minyak Goreng?

Dirjen Industri Agro Kemenperin, Abdul Rochim menjelaskan, impor minyak goreng yang dilakukan pemerintah bukan berbahan baku sawit.
Kementan Sebut Harga Ayam Jatuh karena Kelebihan Pasokan
Ekonomi
Rabu, 26 Jun 2019

Kementan Sebut Harga Ayam Jatuh karena Kelebihan Pasokan

Kementan menyebutkan, harga ayam yang jatuh di tingkat peternak usai Idulfitri terjadi karena kelebihan produksi daging ayam.
Harga Ayam Jatuh karena Salah Perhitungan Pasokan Saat Lebaran
Ekonomi
Selasa, 25 Jun 2019

Harga Ayam Jatuh karena Salah Perhitungan Pasokan Saat Lebaran

Asosiasi mencatat harga ayam di tingkat peternak berada di kisaran Rp6 ribu-Rp10 ribu/kilogram, padahal biaya operasionalnya saja mencapai Rp18.500/kilogram.
Izin Impor 125 Ribu Ton Bawang Putih akan Diterbitkan untuk Lebaran
Ekonomi
Senin, 13 Mei 2019

Izin Impor 125 Ribu Ton Bawang Putih akan Diterbitkan untuk Lebaran

Lamanya proses mengeluarkan izin impor bawang ini disebabkan karena koordinasi antara Kemendag dan Kementerian Pertanian.
Kementan Operasi Pasar di 7 Lokasi untuk Tekan Harga Telur di DKI
Ekonomi
Rabu, 8 Mei 2019

Kementan Operasi Pasar di 7 Lokasi untuk Tekan Harga Telur di DKI

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman melakukan operasi pasar di tujuh lokasi pasar di Jakarta, langkah ini untuk menekan harga telur yang sudah tinggi di pasaran yaitu sekitar Rp26.000/kg.
Food Station Ajukan RIPH 20 Ribu Ton Bawang Putih ke Kementan
Ekonomi
Senin, 29 Apr 2019

Food Station Ajukan RIPH 20 Ribu Ton Bawang Putih ke Kementan

Food Station mengajukan Rekomendasi Impor Produk Hortikultura (RIPH) bawang putih ke Kementan sebanyak 20 ton di tahun ini demi persiapan pangan menjelang ramadan.
KPPU Pertanyakan Realisasi 20% Lahan Sawit Pengusaha untuk Petani
Ekonomi
Selasa, 23 Apr 2019

KPPU Pertanyakan Realisasi 20% Lahan Sawit Pengusaha untuk Petani

KPPU meragukan realisasi kewajiban pengusaha sawit menyerahkan hak pengelolaan 20 persen dari lahannya ke para petani plasma.
Impor Bawang Disebut Tak Bisa Ditahan karena Produksi Masih Rendah
Ekonomi
Senin, 22 Apr 2019

Impor Bawang Disebut Tak Bisa Ditahan karena Produksi Masih Rendah

Dwi menilai Kementerian Pertanian belum mampu meningkatkan produksi bawang putih dalam negeri.
Penerapan Program B20 Masih Terkendala, Kok Melompat ke B100?
Ekonomi
Selasa, 16 Apr 2019

Penerapan Program B20 Masih Terkendala, Kok Melompat ke B100?

Komaidi Notonegoro mempertanyakan lompatan dari program B20 ke B100. Sebab, ia menilai Indonesia masih banyak menemui kendala dalam penerapan B20.
Kementerian Pertanian Dorong Ekspor Ayam untuk Perbaiki Harga
Ekonomi
Senin, 8 Apr 2019

Kementerian Pertanian Dorong Ekspor Ayam untuk Perbaiki Harga

Harga ayam hidup sempat turun di harga Rp10.000/kilogram.
Pemerintah Masih Punya Utang Rp9 Triliun untuk Subsidi Pupuk
Ekonomi
Jumat, 29 Mar 2019

Pemerintah Masih Punya Utang Rp9 Triliun untuk Subsidi Pupuk

Pemerintah membutuhkan dana Rp28 triliun-Rp30 triliun untuk membayar subsidi pupuk per tahun.
Impor Daging Kerbau Dinilai Ganggu Pasar Saat Iduladha
Ekonomi
Jumat, 22 Mar 2019

Impor Daging Kerbau Dinilai Ganggu Pasar Saat Iduladha

Kebijakan impor daging kerbau oleh pemerintah dinilai mengganggu pasar saat Idul Adha.
Surplus Daging dan Telur Ayam, Peternak Unggas Rakyat Belum Untung
Bisnis
Kamis, 21 Mar 2019

Surplus Daging dan Telur Ayam, Peternak Unggas Rakyat Belum Untung

Surplus daging dan telur ayam memungkinkan Indonesia untuk ekspor, namun peternak unggas mandiri justru berguguran.
Kemendag: Impor Gandum Naik Belum Tentu karena Jagung Dibatasi
Ekonomi
Rabu, 6 Feb 2019

Kemendag: Impor Gandum Naik Belum Tentu karena Jagung Dibatasi

Kemendag membernarkan adanya kenaikan impor gandung akhir-akhir ini.