Indeks Kemenag Ri

Kuota Haji Indonesia 2024 Dipastikan Naik Jadi 241 Ribu Jemaah
Kesra
Senin, 27 Nov 2023

Kuota Haji Indonesia 2024 Dipastikan Naik Jadi 241 Ribu Jemaah

Ketua Panja Badan Penyelenggara Ibadah Haji, Abdul Wachid, memastikan kuota haji Indonesia sebesar 241.000 orang, atau naik 20.000 dibandingkan tahun lalu.
Biaya Haji 2024 Disepakati Rp93,4 Juta, Jemaah Bayar Rp56 Juta
Kesra
Senin, 27 Nov 2023

Biaya Haji 2024 Disepakati Rp93,4 Juta, Jemaah Bayar Rp56 Juta

Abdul Wachid bilang BPIH yang dibayar langsung oleh jemaah haji, rerata sebesar Rp56.046.172 atau sebesar 60% dari total BPIH sebesar Rp93.410.286
Operasional Pemberangkatan Jemaah Haji Dimulai 12 Mei 2024
Kesra
Kamis, 16 Nov 2023

Operasional Pemberangkatan Jemaah Haji Dimulai 12 Mei 2024

Masa operasional pemberangkatan jamaah calon haji 2024  akan berlangsung selama 30 hari mulai dari 12 Mei hingga 14 Juni 2024.
Menimbang Usulan Kemenag Naikkan Biaya Haji 2024 Jadi Rp105 Juta
Kesra
Kamis, 16 Nov 2023

Menimbang Usulan Kemenag Naikkan Biaya Haji 2024 Jadi Rp105 Juta

Hilman Latief berharap bisa mencapai titik temu yang tidak memberatkan calon jemaah haji, sekalipun ada peningkatan, tapi tidak terlalu besar.
Ombudsman Beberkan Masalah Layanan Haji Lansia 2023
Kesra
Kamis, 2 Nov 2023

Ombudsman Beberkan Masalah Layanan Haji Lansia 2023

Ombudsman soroti fasilitas asrama haji yang usang, seperti kondisi tempat tidur yang berusia lebih dari 10 tahun masih digunakan untuk jemaah lansia.
Menag Yaqut Apresiasi Doktrin 100 Persen Katolik dan Indonesia
Kesra
Minggu, 29 Okt 2023

Menag Yaqut Apresiasi Doktrin 100 Persen Katolik dan Indonesia

Yaqut Cholil Qoumas menilai doktrin 100% katolik dan 100% Indonesia sarat akan kesadaran dan penerimaan terhadap keberagaman di Indonesia. 
Ombudsman RI Catat 5 Masalah PPDB Pemicu Maraknya Kecurangan
Kesra
Selasa, 5 Sept 2023

Ombudsman RI Catat 5 Masalah PPDB Pemicu Maraknya Kecurangan

Ombudsman RI menyerahkan laporan hasil pengawasan terhadap PPDB 2023 kepada Kemendikbudristek dan Kemenag.
Wacana Pembatasan Haji Satu Kali, Bisa Memotong Lamanya Antrean?
Kesra
Selasa, 29 Agt 2023

Wacana Pembatasan Haji Satu Kali, Bisa Memotong Lamanya Antrean?

NU, Muhammadiyah, MUI hingga parlemen mendukung wacana pembatasan haji satu kali saja. Bisa memotong antrean?
BPJPH Cabut Sertifikat Halal Wine Nabidz yang Dimanipulasi
Kesra
Rabu, 23 Agt 2023

BPJPH Cabut Sertifikat Halal Wine Nabidz yang Dimanipulasi

Aqil menegaskan, produk dengan merk dagang Nabidz yang disertifikasi halal BPJPH adalah produk jus atau sari buah.
Kemenag: 206.650 Jemaah Haji Sudah Tiba di Indonesia
Kesra
Kamis, 3 Agt 2023

Kemenag: 206.650 Jemaah Haji Sudah Tiba di Indonesia

Jemaah haji yang wafat hingga tanggal 1 Agustus 2023 pukul 24.00 WIB sebanyak 770 orang.
Duduk Perkara Penggusuran Lahan Warga demi Ambisi Bangun UIII
Kesra
Kamis, 3 Agt 2023

Duduk Perkara Penggusuran Lahan Warga demi Ambisi Bangun UIII

Pihak UIII akan melanjutkan tahapan pembangunan kampus yang difokuskan pada lahan yang masuk kategori zona hijau dan putih.
Menag-Komnas Perempuan Bahas MoU Kawasan Bebas Kekerasan & PPKS
Kesra
Kamis, 3 Agt 2023

Menag-Komnas Perempuan Bahas MoU Kawasan Bebas Kekerasan & PPKS

Kemenag dan Komnas Perempuan membahas MoU tentang Kawasan Bebas Kekerasan serta Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (PPKS) di lingkungan pendidikan.
Komnas HAM akan Panggil UIII hingga Kemenag Bahas Penggusuran
Kesra
Rabu, 2 Agt 2023

Komnas HAM akan Panggil UIII hingga Kemenag Bahas Penggusuran

Komnas HAM akan minta keterangan beberapa pihak, mulai Rektorat UIII, Pemprov Jabar hingga Kemenag terkait isu penggusuran lahan.
Kemenag Sebut 187.057 Jemaah Haji Telah Tiba di Indonesia
Kesra
Senin, 31 Juli 2023

Kemenag Sebut 187.057 Jemaah Haji Telah Tiba di Indonesia

Sebanyak 187.057 jemaah haji telah tiba di Indonesia per tanggal 31 Juli 2023 atau operasional penyelenggaraan ibadah haji hari ke-70. 
Indonesia Dapat Kuota Haji 2024 Sebanyak 221 Ribu Jemaah
Kesra
Senin, 24 Juli 2023

Indonesia Dapat Kuota Haji 2024 Sebanyak 221 Ribu Jemaah

Tahapan penyelenggaraan haji dimulai pada 30 Juni 2023 dengan agenda penyerahan dokumen pekerjaan dan pengumuman kuota haji.
Besok, Jemaah Haji Gelombang II Pulang ke Indonesia
Kesra
Selasa, 18 Juli 2023

Besok, Jemaah Haji Gelombang II Pulang ke Indonesia

PPIH kembali mengingatkan jemaah yang akan kembali ke Tanah Air agar mematuhi ketentuan barang bawaan yang akan dibawa dalam kopernya.
DPR Soroti Jumlah Jemaah Haji Meninggal Capai 652 Orang
Kesra
Senin, 17 Juli 2023

DPR Soroti Jumlah Jemaah Haji Meninggal Capai 652 Orang

Per Senin, 17 Juli 2023, jemaah haji Indonesia yang meninggal dunia di Arab Saudi sebanyak 652 orang. 
Kemenag: 90 Ribu Galon Air Zamzam Tambahan Telah Dikirim Saudi
Kesra
Jumat, 14 Juli 2023

Kemenag: 90 Ribu Galon Air Zamzam Tambahan Telah Dikirim Saudi

Jemaah haji Indonesia tahun ini memperoleh jatah air zamzam total 10 liter per orang.
450 Jemaah Haji Tulungagung Menuju Madinah, Meninggal 2 Orang
Kesra
Selasa, 11 Juli 2023

450 Jemaah Haji Tulungagung Menuju Madinah, Meninggal 2 Orang

Ratusan jemaah asal Tulungagung itu tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 38 Embarkasi Surabaya (SUB 38) dari Sektor 6 Daker Makkah.
Ridwan Kamil Sebut Ribuan Santri Al-Zaytun Diambil Alih Kemenag
Kesra
Kamis, 6 Juli 2023

Ridwan Kamil Sebut Ribuan Santri Al-Zaytun Diambil Alih Kemenag

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menyebut proses pembinaan ribuan santri dan pelajar di Pondok Pesantren Al Zaytun Indramayu akan diambil alih Kemenag RI.