Indeks Janji Kampanye

Jokowi vs Prabowo Saling Klaim Soal Kekuatan Pertahanan Indonesia
Politik
Sabtu, 30 Mar 2019

Jokowi vs Prabowo Saling Klaim Soal Kekuatan Pertahanan Indonesia

Jokowi mengklaim saat ini anggaran Kementerian Pertahanan sudah mencapai Rp107 triliun atau nomor dua setelah PUPR.
Beda Jokowi dan Prabowo Soal Pertahanan dan Keamanan
Politik
Sabtu, 30 Mar 2019

Beda Jokowi dan Prabowo Soal Pertahanan dan Keamanan

Jokowi akan meningkatkan sumber daya manusia TNI di era teknologi informasi ini, sementara Prabowo bicara soal kenaikan anggaran pertahanan dan keamanan.
Prabowo Pamer Calon Menteri: Transparansi atau Taktik Cari Simpati?
Politik
Jumat, 29 Mar 2019

Prabowo Pamer Calon Menteri: Transparansi atau Taktik Cari Simpati?

Prabowo hanya menyebut nama petinggi partai sebagai calon menterinya, tanpa menjelaskan pos mana saja yang akan dijabat mereka.
Janji PKS Turunkan Pajak Penghasilan: Populis Tapi Tak Realistis
Ekonomi
Senin, 11 Mar 2019

Janji PKS Turunkan Pajak Penghasilan: Populis Tapi Tak Realistis

PKS disarankan agar menawarkan kebijakan pajak yang tidak sekadar populis, memainkan sentimen, dan asal beda. Melainkan, masuk ke dalam problem empirik secara detail dan mendalam.
Banyak Kartu Tak Efisien, Kok Jokowi Janjikan
Politik
Senin, 25 Feb 2019

Banyak Kartu Tak Efisien, Kok Jokowi Janjikan "Kartu Sakti" Baru?

Tiga kartu baru yang dijanjikan Jokowi bakal menambah panjang daftar kartu-kartu “sakti” yang telah ia terbitkan sebelumnya.
Janji Prabowo Turunkan Tarif Listrik Populis, tapi Tak Realistis
Ekonomi
Selasa, 19 Feb 2019

Janji Prabowo Turunkan Tarif Listrik Populis, tapi Tak Realistis

Janji Prabowo Subianto turunkan tarif dasar listrik dinilai sulit terealisasi dan berpotensi membebani APBN dan keuangan PLN.
Masalah Impor Pangan Era Jokowi yang Bisa Dimanfaatkan Prabowo
Ekonomi
Minggu, 17 Feb 2019

Masalah Impor Pangan Era Jokowi yang Bisa Dimanfaatkan Prabowo

Prabowo diprediksi akan menyerang Jokowi dengan tema infrastruktur dan pangan dalam debat kedua nanti.
Tudingan Prabowo Soal APBN Bocor Dianggap Cuma Ocehan Politis
Politik
Kamis, 7 Feb 2019

Tudingan Prabowo Soal APBN Bocor Dianggap Cuma Ocehan Politis

Prabowo doyan membangun narasi kebocoran anggaran sejak 2014. Namun ucapannya tidak diikuti pembuktian atau pelaporan hukum. Sehingga Prabowo narasinya dianggap cuma ocehan politis.
Sandiaga Uno Prioritaskan Kaji UU ITE Ketimbang Pasal Karet Lain
Politik
Sabtu, 2 Feb 2019

Sandiaga Uno Prioritaskan Kaji UU ITE Ketimbang Pasal Karet Lain

Capres Sandiaga Uno menegaskan jika dirinya dan Prabowo Subianto terpilih dalam Pilpres 2019 akan merevisi Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE).
Sandiaga Janji Turunkan Harga BBM & Tarif Listrik, Mungkinkah?
Ekonomi
Kamis, 24 Jan 2019

Sandiaga Janji Turunkan Harga BBM & Tarif Listrik, Mungkinkah?

Janji Sandiaga Uno untuk menurunkan harga BBM dan tarif dasar listrik polulis, tapi akan sulit direalisasikan.
Di Balik Joget Prabowo Subianto Saat Debat Perdana Capres
Politik
Sabtu, 19 Jan 2019

Di Balik Joget Prabowo Subianto Saat Debat Perdana Capres

Tindakan Prabowo yang tiba-tiba berjoget saat debat perdana pilpres dinilai sebagai cara dia keluar dari tekanan dan meredakan emosi.
Penelitian: Mengapa Kebohongan Politisi Kerap Dimaafkan?
Gaya hidup
Jumat, 18 Jan 2019

Penelitian: Mengapa Kebohongan Politisi Kerap Dimaafkan?

Pemikiran kontrafaktual dapat mengarahkan orang untuk memaafkan orang lain yang mengatakan suatu kebohongan.
Upaya Prabowo Cegah Korupsi: Populis Tapi Tak Tepat Sasaran
Politik
Jumat, 18 Jan 2019

Upaya Prabowo Cegah Korupsi: Populis Tapi Tak Tepat Sasaran

Peneliti Pukat UGM Zainal Arifin Mochtar mengkritik ide Prabowo karena menyederhanakan soal korupsi menjadi sekadar masalah perut.
TKN Optimistis Swing dan Undecided Voters Pilih Jokowi-Maruf Amin
Politik
Kamis, 17 Jan 2019

TKN Optimistis Swing dan Undecided Voters Pilih Jokowi-Maruf Amin

Arsul Sani yakin para pemilih akan rasional karena membandingkan seluruh aspek dalam Pilpres 2019.
Cara PKI Jualan Isu Kemiskinan dan Sentimen Anti-Asing
Politik
Kamis, 17 Jan 2019

Cara PKI Jualan Isu Kemiskinan dan Sentimen Anti-Asing

PKI berkampanye seperti kebanyakan partai dan capres masa kini. Mereka doyan janji dan jualan isu kemiskinan.
Sosialisi Visi Misi Batal karena Kubu Jokowi & Prabowo Tak Sepaham
Politik
Minggu, 6 Jan 2019

Sosialisi Visi Misi Batal karena Kubu Jokowi & Prabowo Tak Sepaham

BPN Prabowo-Sandi menyesalkan karena kubu Jokowi-Ma'ruf yang “ngotot” tak mau bila penyampaian visi misi dilakukan langsung oleh paslon.
Usul Relawan Jokowi Gaji Petani, Fadli Zon: Itu Janji Kampanye
Politik
Jumat, 4 Jan 2019

Usul Relawan Jokowi Gaji Petani, Fadli Zon: Itu Janji Kampanye

Fadli menilai usulan mengenai petani digaji dan janda dinafkahi adalah omong kosong belaka dan janji politik belaka.
Jokowi dan Prabowo Didesak Tidak Pakai Lagi Politik Identitas
Politik
Kamis, 20 Des 2018

Jokowi dan Prabowo Didesak Tidak Pakai Lagi Politik Identitas

Jokowi dan Prabowo didesak lebih berfokus ke program dan meninggalkan strategi politik identitas dalam meraup dukungan di Pilpres 2019. 
Saat Buruh Ragukan Janji Prabowo-Sandiaga Hapus Sistem Outsourcing
Politik
Kamis, 20 Des 2018

Saat Buruh Ragukan Janji Prabowo-Sandiaga Hapus Sistem Outsourcing

KASBI dan KPBI meragukan janji politik Prabowo-Sandiaga yang akan menghapus sistem outsourcing.
Ketika Video Iklan Kampanye Gerindra Menuai Protes
Politik
Senin, 17 Des 2018

Ketika Video Iklan Kampanye Gerindra Menuai Protes

Sekjen PFI Fransiskus Simbolon menilai video kampanye Gerindra hanya merusak image profesi seseorang.