Indeks Hindia Belanda

Mereka yang Pertama Menunggangi Kereta Setan
Mild report
Jumat, 7 Apr 2017

Mereka yang Pertama Menunggangi Kereta Setan

Hampir satu seperempat abad lamanya deru mesin kendaraan bermotor pertama meraung-raung di jalanan di Jawa. Mobil yang Anda miliki saat ini dahulu hanya dipunyai oleh seorang Raja Solo, nan kaya raya berkat gula. Bagi orang Jawa kala itu, motor dan mobil adalah keanehan bahkan mendapat julukan “Kereta Setan”.
Mitos-Mitos Tentang Pribumi
Mild report
Sabtu, 1 Apr 2017

Mitos-Mitos Tentang Pribumi

Mengapa ada klaim pribumi dan non-pribumi? Apa kriteria seseorang dikategorikan sebagai pribumi atau bukan?
Obat Kesepian Lelaki Belanda: Nyai, Pelacuran, dan Guling
Mild report
Rabu, 29 Mar 2017

Obat Kesepian Lelaki Belanda: Nyai, Pelacuran, dan Guling

Jauh dari Belanda dan pasangannya, guling pun sempat jadi sesuatu yang dipeluk untuk melawan sepi di Hindia Belanda. Tentu selain pilihan mengambil nyai dan pergi ke rumah bordil.
Kudeta Orang-Orang (Nazi) Jerman di Pulau Nias
Mild report
Minggu, 26 Mar 2017

Kudeta Orang-Orang (Nazi) Jerman di Pulau Nias

Orang-orang Jerman yang ditawan di Gunungsitoli, kota tertua dan terbesar di Nias, melancarkan kudeta dengan merebut gudang senjata. Mereka berkuasa sesaat dengan membuat lambang Swastika ala Nazi.
Tollo, dari Perampok jadi Pemberontak
Mild report
Selasa, 21 Mar 2017

Tollo, dari Perampok jadi Pemberontak

Tollo setidaknya melawan Belanda sejak 1905. Setelahnya, dia hanya dikenal sebagai perampok oleh Belanda hingga 1915.
Bosscha, Tuan Kebun Budiman si Peneropong Bintang
Mild report
Senin, 20 Mar 2017

Bosscha, Tuan Kebun Budiman si Peneropong Bintang

Berkat perkebunan teh Malabar, KAR Bosscha jadi salah satu raja teh di Hinda Belanda. Dengan uang yang melimpah dari teh, dia menyumbang untuk membangun sekolah, kampus dan tentu saja demi obsesinya pada bintang, Observatorium Bosscha di Lembang.
Jenderal Spoor dan Mallaby Tidur Damai di Menteng Pulo
Mild report
Senin, 13 Mar 2017

Jenderal Spoor dan Mallaby Tidur Damai di Menteng Pulo

Menteng Pulo menjadi tempat bersemayam bagi banyak orang dari berbagai bangsa dan agama, khususnya para tentara Belanda dan Inggris.
Riwayat Bekasi Tempo Doeloe
Mild report
Jumat, 10 Mar 2017

Riwayat Bekasi Tempo Doeloe

Usia Bekasi sebagai pemukiman sudah berumur ribuan tahun. Perlahan, dari kampung-kampung yang ada, Bekasi tumbuh menjadi distrik lalu kabupaten, dan belakangan ditambah kotamadya.
Sejarah Bahasa Sunda dalam Kebudayaan Cetak
Mild report
Senin, 6 Mar 2017

Sejarah Bahasa Sunda dalam Kebudayaan Cetak

Peran orang Belanda bernama K.F. Holle tak bisa dilepaskan dari sejarah penyebaran dan perkembangan bahasa Sunda dalam medium cetak.
Haji Kere, Wabah Kolera, dan Radikalisme dari Mekah
Mild report
Jumat, 3 Mar 2017

Haji Kere, Wabah Kolera, dan Radikalisme dari Mekah

Bagaimana pemerintah kolonial mengatur siasat untuk menjinakkan wabah kolera dan radikalisasi jemaah haji sejak awal abad 19?
Sinyo-Sinyo Rasis Hindia Belanda
Mild report
Jumat, 9 Des 2016

Sinyo-Sinyo Rasis Hindia Belanda

Pemerintah kolonial Belanda mewariskan juga pengelompokan segregatif berdasarkan ras di Indonesia. Ada kampung-kampung khusus Melayu, Tionghoa, Arab.
Skandal Asusila Orang Belanda di Zaman Kolonial
Mild report
Kamis, 24 Nov 2016

Skandal Asusila Orang Belanda di Zaman Kolonial

Meski orang-orang Eropa dianggap sebagai orang-orang terhormat di Indonesia pada masa kolonial, namun ada juga orang berdarah Eropa yang bekerja dalam dunia prostitusi, atau setidaknya dunia yang tak mau dibicarakan oleh orang Eropa sendiri.