Indeks Headline

Sri Mulyani: Keuangan Syariah Jadi Sumber Pertumbuhan Ekonomi Baru
Ekonomi
Senin, 30 Mei 2022

Sri Mulyani: Keuangan Syariah Jadi Sumber Pertumbuhan Ekonomi Baru

Menkeu Sri Mulyani sebut salah satu potensi besar dalam keungan syariah yakni ada di sektor industri halal.
Pengangkatan Tenaga Honorer jadi PNS Tanpa Tes, Kemenpan RB: Hoaks
Sosial budaya
Sabtu, 28 Mei 2022

Pengangkatan Tenaga Honorer jadi PNS Tanpa Tes, Kemenpan RB: Hoaks

Kementerian PANRB memastikan tidak pernah menerbitkan surat pengangkatan tenaga honorer jadi ASN tanpa tes. Surat tersebut hoaks.
Pemetaan Lokasi Renang & Teriakan Eril di Sungai Aare Kata Keluarga
Sosial budaya
Sabtu, 28 Mei 2022

Pemetaan Lokasi Renang & Teriakan Eril di Sungai Aare Kata Keluarga

Paman Eril sebut pemuda 23 tahun itu memilih menceburkan diri di jalur yang terdapat tangga sungai, tidak loncat, dan perlahan.
Hasto Singgung Soal Komitmen Partai yang Mulai Membangun Koalisi
Politik
Sabtu, 28 Mei 2022

Hasto Singgung Soal Komitmen Partai yang Mulai Membangun Koalisi

Hasto mengingatkan kepada partai-partai tersebut untuk tetap setia pada komitmen mengawal Joko Widodo dan Maruf Amin hingga akhir masa jabatan.
Pencarian Eril di Sungai Aare Pakai Pesawat Nirawak Pendeteksi Suhu
Sosial budaya
Sabtu, 28 Mei 2022

Pencarian Eril di Sungai Aare Pakai Pesawat Nirawak Pendeteksi Suhu

Setelah 15 menit, metode pencarian dilanjutkan dengan menggunakan perahu dan kendaraan darat untuk menyisir tepi sungai.
5 Penjabat Bupati di Papua Dilantik Usai Melalui Penilaian Presiden
Politik
Sabtu, 28 Mei 2022

5 Penjabat Bupati di Papua Dilantik Usai Melalui Penilaian Presiden

Proses pelantikan 5 penjabat bupati di Provinsi Papua berlangsung di Gedung Sasana Bhakti Praja Kantor Pusat Kemendagri, Jumat (27/5/2022).
Daftar 26 Titik Ganjil Genap di Jakarta yang Berlaku Mulai 6 Juni
Sosial budaya
Sabtu, 28 Mei 2022

Daftar 26 Titik Ganjil Genap di Jakarta yang Berlaku Mulai 6 Juni

Perluasan kawasan ganjil genap menjadi 26 titik diharapkan menurunkan volume kendaraan di kawasan tersebut hingga 45 persen.
Polri Ajukan Penerbitan Orang Hilang bagi Anak Kang Emil di Swiss
Sosial budaya
Sabtu, 28 Mei 2022

Polri Ajukan Penerbitan Orang Hilang bagi Anak Kang Emil di Swiss

Secara informal Polri menanyakan melalui jalur P to P ke pihak Swiss ihwal perkembangan pencarian anak Ridwan Kamil.
Startup Ramai-Ramai PHK Karyawan, Kemnaker: Belum Ada Pengaduan
Bisnis
Jumat, 27 Mei 2022

Startup Ramai-Ramai PHK Karyawan, Kemnaker: Belum Ada Pengaduan

Kemnaker sebut belum ada laporan terkait PHK ratusan karyawan yang dilakuakan beberapa startup dalam sepekan terakhir.
Luhut Mau Audit Pabrik Sawit, Sekjen SPKS: Jangan Cuma Soal Izin
Ekonomi
Jumat, 27 Mei 2022

Luhut Mau Audit Pabrik Sawit, Sekjen SPKS: Jangan Cuma Soal Izin

SPKS sebut pembenahan tata kelola industri perkebunan sawit tidak berhenti pada persoalan legalitas seperti perizinan, HGU dan plasma.
Buya Syafii Maarif Wafat, Jokowi Dijadwalkan Melayat ke Jogja
Sosial budaya
Jumat, 27 Mei 2022

Buya Syafii Maarif Wafat, Jokowi Dijadwalkan Melayat ke Jogja

Jokowi dijadwalkan akan melayat saat almarhum Buya Syafii Maarif berada di Masjid Gede Kauman, DI Yogyakarta.
IHSG Diprediksi Tertekan, Berikut Daftar Rekomendasi Saham Hari Ini
Bisnis
Jumat, 27 Mei 2022

IHSG Diprediksi Tertekan, Berikut Daftar Rekomendasi Saham Hari Ini

Capital inflow hingga jelang berakhirnya semester pertama belum terlihat cukup signifikan. Sehingga belum mendongkrak kembali kenaikan IHSG.
Panglima TNI Didesak Pensiundinikan Brigjen Andi Usai Jadi Penjabat
Politik
Jumat, 27 Mei 2022

Panglima TNI Didesak Pensiundinikan Brigjen Andi Usai Jadi Penjabat

Anton mengingatkan prajurit TNI tidak bisa diangkat sebagai penjabat daerah karena melanggar Pasal 47 ayat 1 UU 34 tahun 2004 tentang TNI.
BKN Mencatat Ratusan CPNS Lulus Tes 2021 Mengundurkan Diri
Sosial budaya
Jumat, 27 Mei 2022

BKN Mencatat Ratusan CPNS Lulus Tes 2021 Mengundurkan Diri

Kemenhub menjadi instansi dengan jumlah CPNS yang mengundurkan diri paling banyak mencapai 11 orang.
Subsidi Minyak Goreng Curah Bakal Berakhir Mulai 31 Mei 2022
Ekonomi
Rabu, 25 Mei 2022

Subsidi Minyak Goreng Curah Bakal Berakhir Mulai 31 Mei 2022

Program penyediaan minyak goreng curah bersubsidi yang dikoordinasikan Kemenperin akan berhenti pelaksanaannya pada 31 Mei 2022.
IHSG Diprediksi Menguat, Berikut Daftar Rekomendasi Saham Hari Ini
Bisnis
Rabu, 25 Mei 2022

IHSG Diprediksi Menguat, Berikut Daftar Rekomendasi Saham Hari Ini

Selama IHSG belum mampu ditutup di atas resisten level terdekat, maka pergerakan IHSG dalam pekan pendek ini terlihat masih berpotensi alami tekanan.
Pemulihan Ekonomi Merata, Seluruh Sektor Usaha Tumbuh Positif
Ekonomi
Rabu, 25 Mei 2022

Pemulihan Ekonomi Merata, Seluruh Sektor Usaha Tumbuh Positif

Sri Mulyani menyebut industri pengolahan menjadi kontributor terbesar dalam penerimaan pajak April 2022 sebesar 30,2 persen.
Zenius PHK Ratusan Karyawan & Berjanji Penuhi Pesangon Sesuai UU
Bisnis
Rabu, 25 Mei 2022

Zenius PHK Ratusan Karyawan & Berjanji Penuhi Pesangon Sesuai UU

Zenius Education umumkan lebih dari 200 karyawan di-PHK. Mereka akan mendapatkan pesangon sesuai dengan regulasi yang berlaku.
Pajak Program Pengungkapan Sukarela Capai Rp9,25 Triliun per 20 Mei
Ekonomi
Rabu, 25 Mei 2022

Pajak Program Pengungkapan Sukarela Capai Rp9,25 Triliun per 20 Mei

Jumlah harta bersih yang diungkap Rp91,6 triliun dan jumlah pajak yang diterima dalam bentuk Pajak Penghasilan (PPh) Rp9,25 triliun.
Revisi UU Narkotika: Pengguna Direhabilitasi, Lapas Potensi Sepi
Hukum
Selasa, 24 Mei 2022

Revisi UU Narkotika: Pengguna Direhabilitasi, Lapas Potensi Sepi

Kasus narkoba dengan jumlah kecil tidak perlu dibawa ke ranah pidana dan pengguna narkoba dikirim ke panti rehabilitasi, bukan penjara.