Indeks Ekspor Impor

Neraca Dagang Oktober 2019 Surplus 161,3 Juta Dolar AS
Ekonomi
Jumat, 15 Nov 2019

Neraca Dagang Oktober 2019 Surplus 161,3 Juta Dolar AS

Ekspor mencapai 14,93 miliar dolar AS, sementara impor sebesar 14,77 miliar dolar AS. Neraca perdagangan RI Oktober 2019 surplus 161,3 juta dolar AS.
Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal III/2019 Melambat ke 5,02 persen
Ekonomi
Selasa, 5 Nov 2019

Pertumbuhan Ekonomi RI Kuartal III/2019 Melambat ke 5,02 persen

Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan angka pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal III/2019 berada di level 5,02 persen, melambat dari periode yang sama tahun lalu sebesar 5,17 persen. 
Teken RCEP, Kemendag Prediksi Impor RI Naik Seiring Potensi Ekspor
Ekonomi
Rabu, 23 Okt 2019

Teken RCEP, Kemendag Prediksi Impor RI Naik Seiring Potensi Ekspor

Kementerian Perdagangan memperkirakan RCEP akan menimbulkan kenaikan impor untuk beberapa waktu.
Sri Mulyani Tertibkan dan Beri Sanksi Ratusan Importir Nakal
Ekonomi
Senin, 14 Okt 2019

Sri Mulyani Tertibkan dan Beri Sanksi Ratusan Importir Nakal

Kementerian Keuangan menindak ratusan importir nakal yang terbukti melakukan pelanggaran aturan di sejumlah sektor, mulai dari kepabeanan, perpajakan hingga perdagangan.
Cadangan Devisa Indonesia Anjlok US$2,1 Miliar per September 2019
Ekonomi
Senin, 7 Okt 2019

Cadangan Devisa Indonesia Anjlok US$2,1 Miliar per September 2019

Cadangan devisa Indonesia pada September 2019 mencapai 124,3 miliar dolar AS, atau turun 2,1 miliar dolar AS dari Agustus 2019 sebesar 126,4 miliar dolar AS.
Penerimaan Bea Keluar Turun, Pemerintah Tetap Naikkan Target 2020
Ekonomi
Sabtu, 28 Sept 2019

Penerimaan Bea Keluar Turun, Pemerintah Tetap Naikkan Target 2020

Kementerian Keuangan tetap menaikkan target bea keluar pada 2020 meski perlambatan ekonomi global yang berimbas pada penurunan ekspor masih terjadi. 
Per Agustus 2019, Defisit Neraca Dagang Tembus US$1,81 miliar
Ekonomi
Senin, 16 Sept 2019

Per Agustus 2019, Defisit Neraca Dagang Tembus US$1,81 miliar

BPS mengumumkan neraca perdagangan Indonesia selama Januari-Agustus 2019 tercatat masih defisit US$1,81 miliar
Ekspor Makin Lesu, Pemerintah Perlu Dongkrak Lewat Pasar Domestik
Ekonomi
Kamis, 22 Agt 2019

Ekspor Makin Lesu, Pemerintah Perlu Dongkrak Lewat Pasar Domestik

Pemerintah perlu mencari cara alternatif untuk mempertahankan pertumbuhan ekonomi di luar ekspor yang peluangnya semakin lesu terutama mendongkrak prtumbuhan pasar domestik.
Kekalahan Indonesia di WTO dan Polemik Impor Daging Ayam
Bisnis
Kamis, 15 Agt 2019

Kekalahan Indonesia di WTO dan Polemik Impor Daging Ayam

Indonesia memutuskan untuk melonggarkan importasi daging ayam guna menjaga hubungan perdagangan internasional.
Enggar Salahkan Kementerian ESDM Soal Pelarangan Ekspor Nikel
Ekonomi
Selasa, 13 Agt 2019

Enggar Salahkan Kementerian ESDM Soal Pelarangan Ekspor Nikel

Mendag Enggartiasto Lukita menyebutkan, pelarangan eekspor nikel oleh Kementerian ESDM bikin perdagangan Indonesia terganggu hingga 4 miliar dolar AS.
Mendag: Potensi Ekspor Hilang $1 Miliar karena Perjanjian Bilateral
Ekonomi
Jumat, 9 Agt 2019

Mendag: Potensi Ekspor Hilang $1 Miliar karena Perjanjian Bilateral

Pemerintah diminta lebih membuka diri terhadap pasar serta berekspansi ke negara-negara yang jadi pasar ekspor non-tradisional.
PR Berat Jokowi Kejar Target Pertumbuhan Saat Ekonomi Melambat
Ekonomi
Rabu, 7 Agt 2019

PR Berat Jokowi Kejar Target Pertumbuhan Saat Ekonomi Melambat

Ekonom dari UI Fithra Faisal mengatakan, upaya pemerintah untuk mengejar target pertumbuhan ekonomi di kuartal III bakal semakin sulit.
Palestina Ajukan Bea Masuk 0% ke Indonesia untuk 61 Komoditas
Bisnis
Kamis, 25 Juli 2019

Palestina Ajukan Bea Masuk 0% ke Indonesia untuk 61 Komoditas

Kementerian Perdagangan (Kemendag) telah menerima pengajuan daftar 61 komoditas asal Palestina yang dimohonkan untuk memperoleh bea masuk 0 persen.
Tak Cuma Korban Perang Dagang, Manajemen Duniatex Diduga Bermasalah
Bisnis
Rabu, 24 Juli 2019

Tak Cuma Korban Perang Dagang, Manajemen Duniatex Diduga Bermasalah

Direktur Riset CORE Piter Abdullah menilai jarang terjadi jika obligasi tidak dapat dibayar dalam waktu 3-4 bulan pertama. Paling tidak, 1-2 tahun pertama perusahaan seharusnya masih sanggup.
Bappenas Sebut Kinerja Ekspor RI Terhambat karena Masalah Perizinan
Ekonomi
Rabu, 10 Juli 2019

Bappenas Sebut Kinerja Ekspor RI Terhambat karena Masalah Perizinan

Bappenas menyatakan, lamanya waktu mengurus perizinan menjadi salah satu faktor yang menghambat laju ekspor dan impor di Indonesia
Saat Kemarahan Jokowi Soal Ekspor dan Investasi Dinilai Wajar
Ekonomi
Jumat, 21 Jun 2019

Saat Kemarahan Jokowi Soal Ekspor dan Investasi Dinilai Wajar

Direktur Eksekutif CORE Mohammad Faisal menilai pemerintah perlu segera membenahi investasi yang dimiliki, sebab kinerja ekspor sangat bergantung pada investasi yang ada.
Klaim Jokowi dan Risiko Perang Dagang AS-Cina Bagi Indonesia
Ekonomi
Kamis, 13 Jun 2019

Klaim Jokowi dan Risiko Perang Dagang AS-Cina Bagi Indonesia

Ekonom Indef Bhima Yudhistira menilai Jokowi terlalu cepat mengambil kesimpulan soal perang dagang AS-Cina yang diklaim bukan masalah besar bagi Indonesia.
Neraca Dagang Indonesia Tekor 2,5 Miliar Dolar AS di April 2019
Ekonomi
Rabu, 15 Mei 2019

Neraca Dagang Indonesia Tekor 2,5 Miliar Dolar AS di April 2019

Defisit ini terjadi karena migasnya mengalami defisit 2,7 lebih karena hasil minyaknya mengalami defisit lumayan dalam.
Jokowi: Investasi Berorientasi Ekspor, Jika Perlu Izin Menyusul
Ekonomi
Kamis, 9 Mei 2019

Jokowi: Investasi Berorientasi Ekspor, Jika Perlu Izin Menyusul

Untuk mengatasi defisit neraca dagang, Jokowi mewacanakan pemberian izin produk ekspor bisa menyusul.
Pemerintah Pantau Kebutuhan Komoditas Negara Asing Melalui Aplikasi
Ekonomi
Senin, 22 Apr 2019

Pemerintah Pantau Kebutuhan Komoditas Negara Asing Melalui Aplikasi

Pemerintah telah mulai memantau kebutuhan komoditas di negara-negara tujuan ekspor Indonesia untuk menggenjot potensi ekspor.