Sepanjang semester I-2020, serangan siber yang terdeteksi masuk ke Indonesia lima kali lebih besar dibandingkan periode yang sama pada tahun sebelumnya.
Digital menginvasi Afrika. Benarkah bisa memberi manfaat bagi banyak orang atau justru sebatas dijadikan "tanah jajahan baru" para perusahaan teknologi?
Mata uang kripto Libra yang diinisasi Facebook dipertanyakan oleh sejumlah pihak termasuk oleh Bank Sentral di berbagai negara. Masalah privasi data tampaknya menjadi kekhawatiran utama mereka.
Kolaborasi memudahkan para pekerja dalam mengembangkan diri, membuat mereka merasa lebih dihargai, dan membantu mereka memahami tujuan pekerjaan masing-masing